lagi Dan lagi Penemuan Sosok Mayat Tanpa Identitas Menggegerkan Warga

Jumat, 16 September 2022 - 22:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

lagi Dan lagi Penemuan Sosok Mayat Tanpa identitas  Menggegerkan Warga.

Tanah Karo Mitta Mabes.Com 09

Penemuan Mayat Mr.X di Jalan Mimpun Tua Dusun VI, Desa Sempajaya Kecamatan Berastagi, Kabupaten Karo tepatnya di depan Hotel Kalang Ulu Berastagi,

Sempat Menghebohkan warga sekitar, pada hari Jumat (16 /09 /2022) sekira pukul 16.00 Wib.

Adanya penemuan sosok Mayat Mr. X tersebut. Kapolsekta Berastagi, AKBP. L. Marpaung Saat di konfirmasi oleh wartawan mengatakan, untuk Identitas Mayat Mr X sampai saat ini belum diketahui, namun warga sekitar sering memanggilnya dengan nama “Geleng”.

Adapun ciri-ciri korban berjenis kelamin laki-laki, Umur : +-40 Tahun, Tinggi : 160 Cm, rambut gimbal warna hitam, pada saat ditemukan menggunakan Baju Kaus warna merah, hitam, abu , celana jeans pendek warna biru, ujar Kapolsek AKBP. L Marpaung.

Lanjutnya Adapun Kronologis Kejadian bermula pada hari Jumat 16 September 2022 sekira pukul 15.30 Wib saksi a.n Lian Hutabarat mendengar ada masyarakat sekitar yang mengatakan ada yang muntah darah,

kemudian Lian Hutabarat pergi mengecek kebenaran tersebut dan melihat seseorang sudah tergeletak di depan Hotel Kalang Ulu Berastagi tepatnya di Dusun VI Desa Sempajaya Kecamatan Berastagi Kabupaten Karo Sumatra Utara.

Atas kejadian tersebut Lian Hutabarat kemudian menghubungi Kadus VI Desa Semapajaya, Sangap Tua Sinurat, kemudian oleh Kadus VI Desa Sempajaya menghubungi Pihak Polsekta Berastagi.

Mendapat laporan dari Kadus VI Desa Sempajaya Pers Polsekta yang dipimpin langsung oleh Kapolsekta Berastagi AKBP L. Marpaung,

langsung mendatangi TKP dan melakukan olah TKP dan selanjutnya tim medis Puskesmas Berastagi dan Pers Polsek Berastagi mengevakuasi korban ke RSU Kabanjahe untuk dilakukan VER.

Dan pada saat ini korban berada di RSU kabanjahe guna keperluan VER dan menunggu berharap pihak keluarga korban mengetahuinya, diketahui selama ini korban Mr.X dipanggil dengan sebutan “Geleng”

dan diketahui ODGJ (Orang Dalam Gangguan Jiwa) dan sering berkeliaran diseputaran Kecamatan Berastagi.

Dan berdasarkan pemeriksaan yang dilakukan oleh Pihak dari RSU Kabanjahe dr Bram tidak ada di temukan adanya tanda – tanda bekas kekerasan pada tubuh korban,

dan diduga penyebab kematian korban adalah diduga dikarenakan sakit asam lambung, dimana pada saat dilakukan pemeriksaan dari kemaluan korban ada mengeluarkan sperma dan dari mulut dan hidung korban mengeluarkan darah berwarna hitam, tutup Kapolsek mengakhiri.

Kaperwil
(Junaidi Ginting MBs 09 )

Berita Terkait

Kapolres Labuhanbatu, Pimpin Pelaksanaan Eksekusi Lahan di Padang Halaban
Ditreskrimsus Polda Jambi Ungkap Pengangkutan 12,3 Ton BBM Ilegal, Tiga Orang Diamankan
Sat Samapta Polres Lampung Tengah Intensifkan Patroli Dialogis di Plaza Bandar Jaya
Pemkab Paluta Terima Sertifikat Tanah Untuk Pembangunan Sekolah Rakyat Dari BPN Tapanuli Selatan.
TP PKK Kabupaten Paluta Laksanakan Kegiatan Pertemuan Rutin Bulanan Sekaligus Cek Kesehatan di TK Al-Ikram.
Disinyalir Bermasalah Rehabilitasi Jaringan Irigasi Way Bumi Agung BBA.4 Pekerjaan Direktorat Kementerian SDA BBWSMS Jeb.
Sambut Bulan Suci Ramadan, Polsek Rimbo Bujang Cek Poskamling dan Perkuat Sinergi TNI–Pemerintah Desa
Kapolsek Bontosikuyu AKP Danyel Raih Kenaikan Pangkat Penghargaan dari Kapolri, Kini Berpangkat Kompol

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 13:06 WIB

Kapolres Labuhanbatu, Pimpin Pelaksanaan Eksekusi Lahan di Padang Halaban

Kamis, 29 Januari 2026 - 12:54 WIB

Ditreskrimsus Polda Jambi Ungkap Pengangkutan 12,3 Ton BBM Ilegal, Tiga Orang Diamankan

Kamis, 29 Januari 2026 - 12:23 WIB

Sat Samapta Polres Lampung Tengah Intensifkan Patroli Dialogis di Plaza Bandar Jaya

Kamis, 29 Januari 2026 - 11:31 WIB

Pemkab Paluta Terima Sertifikat Tanah Untuk Pembangunan Sekolah Rakyat Dari BPN Tapanuli Selatan.

Kamis, 29 Januari 2026 - 11:28 WIB

TP PKK Kabupaten Paluta Laksanakan Kegiatan Pertemuan Rutin Bulanan Sekaligus Cek Kesehatan di TK Al-Ikram.

Berita Terbaru