Lagi Dan Lagi Pencurian Sepeda Motor Di Masa Warga

Sabtu, 1 Oktober 2022 - 14:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Marelan CN Seorang pria tertangkap tangan oleh masyarakat saat beraksi mencuri sepeda motor, kejadian tersebut berlangsung di lokasi jalan Marelan Raya samping sekolah Harapan Mekar sabtu siang ( 1/10/2022 ) sekitar ham 10.20 Wib.

Begitu tertangkap warga yang berada ditempat kejadian, warga langsung emosi dan melakukan pemukulan pada pelaku pencurian sepeda motor tersebut.

Saat awak media mengetahui kejadian tersebut, lansung menghubungi kanit polsek Medan Labuhan.

Sepeda motor yang hendak dicuri jenis Honda Supra X dengan no polisi BK. 5347 FU., dan saat ini pelaku pencurian tersebut masih diamankan oleh warga menunggu aparat kepolisian Polsek Medan Labuhan. Wilayah hukum polsek Medan Labuhan sangat rawan pencurian,

Saat seorang ibu yang ditanya oleh awak media menjawab ” Saya sudah mulai curiga gerak gerik pria tersebut, dan ternyata niat hendak mencuri sepeda motor yang parkir pak ” Ujar ibu tersebut.

” Begitu pelaku tersebut menggeser sepeda motor tersebut langsung ditangkap warga yang saat itu ada dilokasi pak” Sambung ibu itu lagi.
Sampai saat berita ni naik. pihak kepolisian belum juga datang.

EDITOR : ( Ijal,)

Berita Terkait

Kapolsek Rangkasbitung Polres Lebak Dampingi Tim Bulog Cek Kualitas Jagung Petani di Kampung Kosa
Kabag Ops Polres Langkat Jadi Pembina Upacara di Yaspen Al-Maksum Stabat, Tekankan Disiplin dan Bahaya Narkoba
RUU PERAMPASAN ASET MASUK PROLEGNAS, LSM MAUNG: MEKANISME NCB HARUS DIPASTIKAN ADIL
Selama Ini Menjaga Tanah Warisan di Desa Durian, Sidi Kaget Lahan Diserobot: Sertipikat Diduga Terbit Tanpa Dasar
Polsek Warujayeng Hadirkan Edukasi Anti Bullying dan Keselamatan Berlalu Lintas bagi Siswa SDI Darush Sholihin
Camat Kertapati Buka Musrenbang 2027, Dialog Langsung dengan RT, Jalan Lorong Santai Jadi Sorotan
Bupati Tapanuli Utara Hadiri Syukuran Hari Bakti Imigrasi ke-76 dan Peresmian Kanim Kelas III Non TPI Tapanuli Utara.
Wakil Ketua IV DPRD Palembang Syaiful Fadli Tinjau Langsung Rumah Roboh Warga 7 Ulu

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 17:44 WIB

Kapolsek Rangkasbitung Polres Lebak Dampingi Tim Bulog Cek Kualitas Jagung Petani di Kampung Kosa

Senin, 26 Januari 2026 - 17:22 WIB

Kabag Ops Polres Langkat Jadi Pembina Upacara di Yaspen Al-Maksum Stabat, Tekankan Disiplin dan Bahaya Narkoba

Senin, 26 Januari 2026 - 15:47 WIB

RUU PERAMPASAN ASET MASUK PROLEGNAS, LSM MAUNG: MEKANISME NCB HARUS DIPASTIKAN ADIL

Senin, 26 Januari 2026 - 15:39 WIB

Selama Ini Menjaga Tanah Warisan di Desa Durian, Sidi Kaget Lahan Diserobot: Sertipikat Diduga Terbit Tanpa Dasar

Senin, 26 Januari 2026 - 15:10 WIB

Polsek Warujayeng Hadirkan Edukasi Anti Bullying dan Keselamatan Berlalu Lintas bagi Siswa SDI Darush Sholihin

Berita Terbaru