KPL Apresiasi Program Titip Kendaraan Graris Saat Mudik Lebaran

Sabtu, 15 Maret 2025 - 11:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanggerang MBS, Patut di acungi jempol dan apresisi yang besar buat kinerja dari Kapolres Metro Tanggerang Kota yang memberikan pelayanan penitipan kendaraan motor dan mobil gratis saat warga mudik lebaran Tahun 2025 atau 1446 Hijriah.

 

Hal tersebut di ungkapkan M.Irsyam Ketum DPP KPL ( Komunitas Peduli Lalu Lintas ) pasalnya salah satu kekuatiran warga saat mudik lebaran adalah meninggalkan kendaraan, sehingga ada banyak warga terpaksa menggunakan kendaraannya untuk mudik, karena kuatir hilang jika di tinggal di rumah.

 

” Saya sebagai ketum KPL sangat salut dan memberikan apresiasi yang sebesarnya atas program dan kinerja yang cerdas untuk membantu masyarakat, dan semoga bisa di teladaninoleh seluruh Kapolres di Indonesia, dan KPL akan memberikan sertifikat penghargaan atas kinerja cerdas tersebut, ” Ujar M Irsyam.

 

Perlu di ketahui bahwa pelaksanaan pelayanan ini akan di mulai pada tanggal 22 Maret 2025 hingga 4 April 2025 dan untuk mempermudah masyarakat silahkan menghubungi no telp sesuai hotline pelayanan masing – masing di polsek terdekat dengan domisili.

 

Syaratnya adalah masyarakat wajib membawa dan menunjukan BPKB atau STNK dan KTP. ( eyp)

Berita Terkait

INDIKASI KUAT PERANGKAT DESA REJO MULYO DIDUGA GELAPKAN SATU UNIT SEPEDA MOTOR  
Tragedi Tewasnya Pemuda Asal Pagar alam Dengan Luka Tusukan Di Dada
‎Aliansi Pers Tinjau Lokasi Banjir dan Longsor Aceh Utara, Desak Percepatan Rehabilitasi Pasca-Bencana
Dua Bulan Pascabanjir, Warga Buket Linteung Aceh Utara Baru Terima Bantuan Beras 2,2 Kg per Jiwa dari Pemerintah
Sinergi Pers Keadilan dan PTPN IV Sei Kencana Ukir Sejarah Baru Kemanusiaan di Kampar
Digerebek Dini Hari Seorang Perempuan Diamankan Satres Narkoba Polres Pagar Alam Diduga Pengedar Sabu
Beredar Kembali Modus Penipuan Mengatas Namakan Para Pejabat Publik.
Kuasa Hukum Korban Minta Kepastian Hukum Terkait Dugaan Kasus Pelecehan,

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 06:12 WIB

INDIKASI KUAT PERANGKAT DESA REJO MULYO DIDUGA GELAPKAN SATU UNIT SEPEDA MOTOR  

Rabu, 28 Januari 2026 - 23:22 WIB

‎Aliansi Pers Tinjau Lokasi Banjir dan Longsor Aceh Utara, Desak Percepatan Rehabilitasi Pasca-Bencana

Rabu, 28 Januari 2026 - 23:03 WIB

Dua Bulan Pascabanjir, Warga Buket Linteung Aceh Utara Baru Terima Bantuan Beras 2,2 Kg per Jiwa dari Pemerintah

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:09 WIB

Sinergi Pers Keadilan dan PTPN IV Sei Kencana Ukir Sejarah Baru Kemanusiaan di Kampar

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:22 WIB

Digerebek Dini Hari Seorang Perempuan Diamankan Satres Narkoba Polres Pagar Alam Diduga Pengedar Sabu

Berita Terbaru