Home / POLRI / TNI

Kodim 0106/Aceh Tengah Salurkan Bantuan Logistik Untuk Korban Bencana Wilayah Aceh Tengah

Jumat, 5 Desember 2025 - 16:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Takengon –MBS

Kodim 0106/Aceh Tengahbersama instansi terkait melaksanakan misi distribusi logistik untuk warga akibat dampak bencana alam di wilayah Aceh Tengah. Jumat (05/12/25)

Hari ini TNI- Polri kawal Logistik untuk masyarakat wilayah Aceh Tengah sampai ke desa desa untuk masyarakat kegiatan ini merupakan kepedulian pemerintah mensejahterakan rakyatnya.

Saat di temui awak pers Dandim 0106/Aceh Tengah Letkol Inf Raden Herman Sasmita menyampaikan terus mendukung pemerintah daerah untuk memperkuat kesiapsiagaan dan memastikan tersedianya bantuan yang disalurkan berupa kebutuhan dasar berupa beras untuk masyarakat terdampak bencana alam sampai ke tempat yang terisolir sekalipun TNI tetap hadir di tengah tengah masyarakat.

Bantuan tersebut merupakan wujud kepedulian TNI yang sudah menjadi penggerak bantuan logistik untuk para korban bencana di wilayah Kabupaten Aceh Tengah kita berharap semoga keadaan ini segera berlalu” harapnya”.

Berita Terkait

Polda Riau Bangun 26 Jembatan Merah Putih Presisi di Daerah Terpencil
Bebas Narkoba, Bhabinkamtibmas Polres Kampar Jalani Tes Urin!
Kapolres Kampar Cek ‘Kuda Besi’ Bhabinkamtibmas, Pastikan Siap Melayani!
Kapolres Humbahas ” Adi Nugroho SH.SIK. Silaturahmi ke Kejari dan Rutan Kelas IIB.
11 Personel Polres Humbahas Terima Satya Lencana Pengabdian.
Polres Aceh Tengah Hadirkan Layanan Kesehatan Gratis bagi Masyarakat Terdampak Bencana
Bhabinkamtibmas Polsek Rantau Bayur Aktif Sosialisasikan Program P2B di Desa Tebing Abang*
Safari Subuh Rabu Berkah, Wakapolres Aceh Tengah Ajak Jaga Kamtibmas, Cegah Balap Liar dan Awasi Anak

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 13:50 WIB

Polda Riau Bangun 26 Jembatan Merah Putih Presisi di Daerah Terpencil

Rabu, 28 Januari 2026 - 13:42 WIB

Bebas Narkoba, Bhabinkamtibmas Polres Kampar Jalani Tes Urin!

Rabu, 28 Januari 2026 - 13:38 WIB

Kapolres Kampar Cek ‘Kuda Besi’ Bhabinkamtibmas, Pastikan Siap Melayani!

Rabu, 28 Januari 2026 - 13:16 WIB

Kapolres Humbahas ” Adi Nugroho SH.SIK. Silaturahmi ke Kejari dan Rutan Kelas IIB.

Rabu, 28 Januari 2026 - 12:51 WIB

11 Personel Polres Humbahas Terima Satya Lencana Pengabdian.

Berita Terbaru

BERITA UTAMA

*Bupati Batu Bara Ikuti Penutupan Rakernas APKASI XVII di Batam

Rabu, 28 Jan 2026 - 15:24 WIB