Kepala Dinas Lingkungan Hidup Masdiana S.si Angkat Bicara Masalah Numpuknya Sampah

Senin, 29 Agustus 2022 - 23:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala DLH Masdiana S.si Angkat Bicara Soal Menumpuknya Sampah

Aceh Singkil,Mitra Mabes 09

Kepala dinas lingkungan hidup DLH kabupaten aceh singkil Masdiana S.si
Angkat bicara soal menumpuknya sampah di kecamatan gunung meriah dan sempat tayang di vidio
kami pihak dinas lingkungan hidup klaripikasi atas berita tersebut

Pada Hari Senin (28/8/2022)

Masdiana berharap
Diminta perhatian Pak Camat Gunung Meriah, Pemerintah Kampung Sianjo-anjo dan masyarakat untuk dapat menjaga kebersihan di lingkungan umum,

tidak membuang sampah sembarangan yang dapat mengganggu ketertiban umum.

Lokasi ini sudah beberapa kali kita bersihkan, dimohon kesadaran dan partisipasi dari kita semua untuk menjaga lingkungan tersebut.

Kesadaran masyarakat untuk membuang sampah pada tempatnya serta memilah sampah merupakan wujud partisipasi dan keterlibatan masyarakat dalam pengelolaan sampah

sebagaimana amanat undang undang No. 18 tahun 2018 tentang Persampahan.
Kerjasama antara pemerintah, masyarakat dan steakholder lainnya akan menciptakan sinergi yang baik untuk pengelolaan persampahan di Kabupaten Aceh Singkil.

Sarana prasarana yang belum memadai inshaAllah perlahan lahan akan kita penuhi secara bertahap dengan kerjasama berbagai pihak.

Bersama kita bisa, bersama kita kuat untuk Aceh Singkil yang Bersih dan Sehat

Ungkap kepala dinas lingkungan hidup kabupaten aceh singkil
Masdiana .S si

Jurnalis : Yudi Sagala Mitra Mabes 09 MBS

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Tim Raga Polres Kampar: Kecepatan dan Ketepatan Menangkap Pelaku Tabrak Lari  
Minggu Ceria, Bebas Antre! Polres Kampar Hadirkan Layanan Prima “Polri untuk Masyarakat”!
Aksi Kontroversial “Keluarga Bupati” di Polsek Banggai Kepulauan: Sorotan Terhadap Penanganan Aduan dan Independensi Pers
Apa Yang Dimaksud Dengan Hari Bhayangkara, Diperingati Setiap 1 Juli
Pengurus DPD.Rampas 08 Berdaulat Gelar Haul Sultan Thaha Jambi Ke – 121
Afni Z Minta Peran Aktif Dunia Usaha Membangun Jalan dan Lingkungan Sosial.
Bhayangkara Sport Day: Polri Tegaskan Perannya sebagai Perekat Persatuan Bangsa
SAMBUT HARI BHAYANGKARA KE-79, POLDA JAMBI GELAR OLAHRAGA BERSAMA

Berita Terkait

Minggu, 22 Juni 2025 - 09:16 WIB

Tim Raga Polres Kampar: Kecepatan dan Ketepatan Menangkap Pelaku Tabrak Lari  

Minggu, 22 Juni 2025 - 09:12 WIB

Minggu Ceria, Bebas Antre! Polres Kampar Hadirkan Layanan Prima “Polri untuk Masyarakat”!

Minggu, 22 Juni 2025 - 08:13 WIB

Aksi Kontroversial “Keluarga Bupati” di Polsek Banggai Kepulauan: Sorotan Terhadap Penanganan Aduan dan Independensi Pers

Minggu, 22 Juni 2025 - 06:56 WIB

Apa Yang Dimaksud Dengan Hari Bhayangkara, Diperingati Setiap 1 Juli

Minggu, 22 Juni 2025 - 06:00 WIB

Pengurus DPD.Rampas 08 Berdaulat Gelar Haul Sultan Thaha Jambi Ke – 121

Berita Terbaru

BERITA UTAMA

*Bupati Batu Bara Hadiri Perayaan HUT ke-75 Tahun Kodam I/BB*

Minggu, 22 Jun 2025 - 07:57 WIB