Kembali Longsor Jalan Lintas Riau – Sumbar KM 81, Kalaksa BPBD Menghimbau Masyarakat Untuk Berhati-Hati hendak

Selasa, 21 Maret 2023 - 12:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Merangin, Kuok/MBS-  Jalan lintas Riau-Sumbar tepatnya di Desa Merangin Kecamatan Kuok , Kabupaten Kampar, pukul 03.00 Wib kembali longsor. Akibat Hujan Deras mengguyur Negeri Serambi Mekkahnya Riau ini, kejadian itu arus lalu lintas terputus karena runtuhan tanah dan batu menimbun badan jalan.

Informasi dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Kampar Ka Pusdalops Kampar Dedi Chandra menyatakan arus jalan lalu lintas tersebut kini sudah dapat dilewati dengan System Buka tutup, karena melakukan pembersihan Material dengan 1 unit Mobil BPBD, 3 unit Patwal Polri dan 1 Unit Alat Berat KemenPUPR, Selasa (21/3/2023).

Pj Bupati Kampar Dr. H. Kamsol, MM melalui Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Kampar Drs. Agustar, M.Si mengatakan bahwa tepat di Kecamatan Kuok Desa Merangin Jalan lintas sumbar-Riau Kilometer 81dan 82 terjadi longsor mengakibatkan Arus jalan terganggu.

“Dari pantauan Kami, runtuhan longsor sudah ditanganani oleh tim TNI/Polri, BPBD, Dan Tim KemenPUPR akan tetapi arus jalan lalu lintas Riau-Sumbar tersebut dibuka tutup untuk sementara.”ungkapnya.”

Ia menambahkan, jalan langsor ini mengakibatkan kemacetan di arus jalan tersebut, tapi tak lama karena menerima laporan longsor tersebut, tim dengan sigap langsung turun kelapangan.

“Akibat pembersihan material oleh olat berat, untuk sementara arus jalan Sumbar-Riau tersebut di alihkan di simpang Pulau Gadang dan arus dari Riau-Sumbar di alihkan ke Kecamatan Kuok Desa Silam.”ungkapnya.”

“Untuk itu, Kalaksa BPBD Kampar mengimbau kepada masyarakat untuk berhati-hati saat berpergian melintasi wilayah tersebut.”ungkapnya.”

“Kita menghimbau masyarakat waspada dan berhati-hati. Masyarakat Riau yang hendak berpergian ke arah Sumbar dapat mengecek kondisi cuaca, apalagi saat ini curah hujan cukup tinggi”tutupnya.”
(Diskominfo Kampar).

Alfrizal. Nst

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polsek Rambutan Amankan Pelaku Percobaan Pencurian Dengan Kekerasan
Dugaan penyerobotan tanah berujung Mediasi, warga gunungsari kec citerup,kab bogor, berjalan mulus.
Polres Sergai Ungkap Kasus Pencurian dengan Pemberatan, 1 Pelaku Ditangkap, 2 DPO
Dalam 2 Jam, Sat Reskrim Polres Sergai Berhasil Ringkus Pelaku Pencurian Mesin Kopi dan Genset, 1 Orang Masih Buron
Kronologi Terjadinya Penganiayaan Terhadap Korban Bernama M. Amri
Unit Reskrim Polsek Rambutan Gerak Cepat Tangkap Dua Pelaku Bongkar Bengkel
Camat Tajur Halang (ipan)Di duga terpaksa menutup pasar malam ilegal sesudah viral,ada apa.
PLN UPT,bojonggede Diminta Tindak tegas oknum pengusaha pasar malam yang mencuri aliran listrik.

Berita Terkait

Sabtu, 24 Mei 2025 - 20:00 WIB

Polsek Rambutan Amankan Pelaku Percobaan Pencurian Dengan Kekerasan

Sabtu, 24 Mei 2025 - 13:11 WIB

Dugaan penyerobotan tanah berujung Mediasi, warga gunungsari kec citerup,kab bogor, berjalan mulus.

Jumat, 23 Mei 2025 - 13:49 WIB

Polres Sergai Ungkap Kasus Pencurian dengan Pemberatan, 1 Pelaku Ditangkap, 2 DPO

Kamis, 22 Mei 2025 - 08:33 WIB

Dalam 2 Jam, Sat Reskrim Polres Sergai Berhasil Ringkus Pelaku Pencurian Mesin Kopi dan Genset, 1 Orang Masih Buron

Kamis, 22 Mei 2025 - 08:25 WIB

Kronologi Terjadinya Penganiayaan Terhadap Korban Bernama M. Amri

Berita Terbaru