Kegiatan Reses Anggota DPRD Prov. Sumatera Utara Ir.H.Iskandar Sinaga Sidang IV Tahun 2022 – 2023 Berjalan Lancar

Jumat, 25 November 2022 - 16:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanahjawa Mitramabes com Pelaksanaan Kegiatan reses I Tahun Sidang IV 2022 – 2023 Anggota DPRD Provinsi Sumatera Utara Ir.H.Iskandar Sinaga Daerah pemilihan X Kab. Simalungun, Kota Pematang Siantar yang dilaksanakan Jumat tgl 25/11/2022. dimulai sekitar Pukul 14.00 wib, yang dilaksanakan di Aula Yohayo Nagori Balimbingan kec. Tanah Jawa kab. Simalungun.

Dalam Acara Reses Anggota DPRD Provinsi Sumut Ir.H.Iskandar Sinaga Turut dihadir Camat Tanah Jawa Maryaman Samosir, Pangulu Nagori Balimbingan Janwaris Gultom, Mewakili Polsek Tanah Jawa, mewakili Danramil 10 Balimbingan, Perwakilan Partai Golkar kec Tanah Jawa dan mewakili Masyarakat kec. Tanah Jawa.

Kata sambutan dari Camat Tanah Jawa Maryaman Samosir mengatakan ” Saya Selaku Camat Tanah Jawa mewakili masyarakat kecamatan tanah Jawa berharap dengan acara Reses ini Bapak Iskandar Sinaga selaku anggota DPRD Provinsi Sumatera Utara bisa menerima aspirasi dari masyarakat tanah Jawa untuk pembangunan Kecamatan Tanah Jawa khususnya untuk perbaikan Infrastruktur jalan yang saat ini banyak kerusakan, jadi semoga dengan adanya kegiatan Reses ini bisa membawa hasil yang terbaik khususnya masyarakat tanah Jawa.

Dalam Kata Sambutannya Ir.H.Iskandar Sinaga mengatakan ” Terima kasih atas kehadiran para undangan dengan adanya kegiatan Reses anggota DPRD Provinsi Sumatera Utara, Fungsi anggota DPRD provinsi Sumut membuat perda, untuk menyusun anggaran, menjemput aspirasi masyarakat, semoga dengan adanya reses ini kami bisa menampung semua aspirasi masyarakat untuk terciptanya kemajuan daerah pemilihan kita, jadi sekali lagi terima kasih buat para tamu undangan yang telah hadir pungkasnya mengakhiri.

Tanggapan Sangkot Sinaga selaku masyarakat yang menghadiri kegiatan ini mengatakan ” Terima kasih kepada bapak Ir.H.Iskandar Sinaga selaku anggota DPRD provinsi Sumatera Utara.

yang sudah turun ke Nagori kami untuk menampung semua aspirasi dari masyarakat tanah Jawa, semoga dengan adanya kegiatan Reses ini pembangunan di kecamatan tanah Jawa bisa terlaksana terkhusu untuk perbaikan jalan Lintas Pematang Siantar tanah jawa ucapnya mengakhir. ( Edy )

Berita Terkait

Irwasda Polda Jambi Hadiri Perayaan Pesta Perak 25 Tahun HKBP Simpang Rambutan
Jawaban Peristiwa Hukum & Alat Bukti Termohon dalam Perkara Praperadilan Nomor 2/Pid.Pra/2026/PN Mdn., Diduga Sarat Rekayasa Hukum dan Upaya Paksa
Pelaksanaan Musda IX DPD AMPI Bejalan Dengan Khidmat surya Darma Sitepu S.E Terpilih sebagai Ketua DPD AMPI Kota Binjai Periode 2026–2031.
Ciptakan Situasi Aman dan Kondusif, Polres Pagar Akan Intensifkan Patroli KRYD Malam Libur
Ciptakan Situasi Aman dan Kondusif, Polres Pagar Akan Intensifkan Patroli KRYD Malam Libur
Polres Rohil Gelar Green Policing Running Club Bersama Rokan Hilir Runners, Kampanyekan Kepedulian Lingkungan.
Polsek Kubu Hadiri Peringatan Isra’ Mi’raj 1447 H Sekaligus Sambut Bulan Suci Ramadhan.
Pelantikan Pengurus Senkom Mitra Polri Serdang Bedagai Periode 2025–2030, Wakapolres Ajak Perkuat Sinergi Jaga Kamtibmas

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 00:30 WIB

Irwasda Polda Jambi Hadiri Perayaan Pesta Perak 25 Tahun HKBP Simpang Rambutan

Minggu, 25 Januari 2026 - 17:55 WIB

Pelaksanaan Musda IX DPD AMPI Bejalan Dengan Khidmat surya Darma Sitepu S.E Terpilih sebagai Ketua DPD AMPI Kota Binjai Periode 2026–2031.

Minggu, 25 Januari 2026 - 17:52 WIB

Ciptakan Situasi Aman dan Kondusif, Polres Pagar Akan Intensifkan Patroli KRYD Malam Libur

Minggu, 25 Januari 2026 - 17:51 WIB

Ciptakan Situasi Aman dan Kondusif, Polres Pagar Akan Intensifkan Patroli KRYD Malam Libur

Minggu, 25 Januari 2026 - 15:06 WIB

Polres Rohil Gelar Green Policing Running Club Bersama Rokan Hilir Runners, Kampanyekan Kepedulian Lingkungan.

Berita Terbaru