Kegiatan Reses Anggota DPRD Prov. Sumatera Utara Ir.H.Iskandar Sinaga Sidang IV Tahun 2022 – 2023 Berjalan Lancar

Jumat, 25 November 2022 - 16:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanahjawa Mitramabes com Pelaksanaan Kegiatan reses I Tahun Sidang IV 2022 – 2023 Anggota DPRD Provinsi Sumatera Utara Ir.H.Iskandar Sinaga Daerah pemilihan X Kab. Simalungun, Kota Pematang Siantar yang dilaksanakan Jumat tgl 25/11/2022. dimulai sekitar Pukul 14.00 wib, yang dilaksanakan di Aula Yohayo Nagori Balimbingan kec. Tanah Jawa kab. Simalungun.

Dalam Acara Reses Anggota DPRD Provinsi Sumut Ir.H.Iskandar Sinaga Turut dihadir Camat Tanah Jawa Maryaman Samosir, Pangulu Nagori Balimbingan Janwaris Gultom, Mewakili Polsek Tanah Jawa, mewakili Danramil 10 Balimbingan, Perwakilan Partai Golkar kec Tanah Jawa dan mewakili Masyarakat kec. Tanah Jawa.

Kata sambutan dari Camat Tanah Jawa Maryaman Samosir mengatakan ” Saya Selaku Camat Tanah Jawa mewakili masyarakat kecamatan tanah Jawa berharap dengan acara Reses ini Bapak Iskandar Sinaga selaku anggota DPRD Provinsi Sumatera Utara bisa menerima aspirasi dari masyarakat tanah Jawa untuk pembangunan Kecamatan Tanah Jawa khususnya untuk perbaikan Infrastruktur jalan yang saat ini banyak kerusakan, jadi semoga dengan adanya kegiatan Reses ini bisa membawa hasil yang terbaik khususnya masyarakat tanah Jawa.

Dalam Kata Sambutannya Ir.H.Iskandar Sinaga mengatakan ” Terima kasih atas kehadiran para undangan dengan adanya kegiatan Reses anggota DPRD Provinsi Sumatera Utara, Fungsi anggota DPRD provinsi Sumut membuat perda, untuk menyusun anggaran, menjemput aspirasi masyarakat, semoga dengan adanya reses ini kami bisa menampung semua aspirasi masyarakat untuk terciptanya kemajuan daerah pemilihan kita, jadi sekali lagi terima kasih buat para tamu undangan yang telah hadir pungkasnya mengakhiri.

Tanggapan Sangkot Sinaga selaku masyarakat yang menghadiri kegiatan ini mengatakan ” Terima kasih kepada bapak Ir.H.Iskandar Sinaga selaku anggota DPRD provinsi Sumatera Utara.

yang sudah turun ke Nagori kami untuk menampung semua aspirasi dari masyarakat tanah Jawa, semoga dengan adanya kegiatan Reses ini pembangunan di kecamatan tanah Jawa bisa terlaksana terkhusu untuk perbaikan jalan Lintas Pematang Siantar tanah jawa ucapnya mengakhir. ( Edy )

Berita Terkait

Memastikan Pelaku Usaha Ritel Aman, Patroli Perintis Presisi Sat Samapta Polres Pagar Alam lakukan Sambang
Hadiri dan Jadi Narasumber Sosialisasi P4GN, Kapolres Lampung Tengah Ajak Semua Elemen Bersatu Cegah Bahaya Narkotika
Polda Bengkulu Grebek Bandar Narkoba dan Bongkar Praktek Peredaran Sabu di Lebong.
PECEL PUNTEN NGANJUK, PEDASNYA JUARA… SEKALI NYICIP, LUPA MANTAN!
BU WO LOOS DOL MENU PECEL PUNTEN NGANJUK, PEDASNYA JUARA… SEKALI NYICIP, LUPA MANTAN! PINDAH KE DINKOP..
Respons Cepat Polisi Airud, Konflik Nelayan di Laut Batubara Berakhir Damai
Miris!!! Perangkat desa di duga menyalah gunakan wewenang
Polres Kampar Ingatkan: Jaga Pohon, Jaga Kehidupan!

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 17:22 WIB

Memastikan Pelaku Usaha Ritel Aman, Patroli Perintis Presisi Sat Samapta Polres Pagar Alam lakukan Sambang

Sabtu, 24 Januari 2026 - 16:34 WIB

Hadiri dan Jadi Narasumber Sosialisasi P4GN, Kapolres Lampung Tengah Ajak Semua Elemen Bersatu Cegah Bahaya Narkotika

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:47 WIB

Polda Bengkulu Grebek Bandar Narkoba dan Bongkar Praktek Peredaran Sabu di Lebong.

Sabtu, 24 Januari 2026 - 13:16 WIB

PECEL PUNTEN NGANJUK, PEDASNYA JUARA… SEKALI NYICIP, LUPA MANTAN!

Sabtu, 24 Januari 2026 - 12:41 WIB

BU WO LOOS DOL MENU PECEL PUNTEN NGANJUK, PEDASNYA JUARA… SEKALI NYICIP, LUPA MANTAN! PINDAH KE DINKOP..

Berita Terbaru