Kapolsek Tanjung Beringin Gencar Berikan Bansos Kepada Warga Terdampak Banjir

Sabtu, 26 November 2022 - 19:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sergai, Mitramabes.com Kapolres Serdang Bedagai (Sergai) AKBP Dr. Ali Machfud, SIK, MIK diwakili oleh Kapolsek Tanjung Beringin, AKP Tobat Sihombing gencar melaksanakan kegiatan bantu warga korban yang terkena dampak banjir di Dsn XI Desa Pekan Tanjung Beringin Kec. Tanjung Beringin Kab. Sergai. Sabtu (26/11/22) Adapun bantu warga tersebut dengan memberikan Bantuan Sosial (Bansos) sebanyak 5 (Lima) paket sembako yang terdiri dari beras 5 Kg, dan mie instan 5 kotak ke Posko atau Dapur Umum di tempat pengungsian.

Melalui Kasi Humas Polres Serdang Bedagai IPTU Djunaidi Araman mengatakan kegiatan pemberian Bansos (Bantuan Sosial) adalah merupakan program Kapolda Sumut yang diteruskan oleh Kapolres Serdang Bedagai.Lanjut, Djunaidi Araman bahwa bantuan tersebut diberikan guna meringankan beban warga masyarakat akibat bencana alam banjir.

Ikut dalam kegiatan pemberian Bantuan Sosial yakni, Kanit Reskrim, Iptu Maruli Sihombing, Kanit Samapta Ipda Sunarto, Kanit Intelkam Aiptu S. Saragih, Kanit Binmas Aiptu N.M Hutabarat, Panit Propam, Aipda Dodi Rajagukguk, Bhabinkamtibmas, Aiptu Jendri Lubis dan Bripka Syafruddin serta Para Kadus Kecamatan Tanjung Beringin dan Tokoh masyarakat, Safi’i.

Selama kegiatan berlangsung situasi dalam keadaan aman kondusif, Tutup Djunaidi Arman. (Zai)

Berita Terkait

Lombok Tengah – Program Makan Bergizi Gratis (MBG) kembali menjadi sorotan publik 17 januari 2026.
Ormas Bidik DPC Palas Surati PT. SSL Tentang Pembahasan Lahan.
Pulihkan Trauma Pasca Banjir,Aceh Orphans Center (AOC)Gelar Trauma Healing di Desa Buket Padang
Sat Reskrim Polres Nagan Raya Amankan Tiga Terduga Pelaku Judi Online Jenis Slot di Warung Kopi.
*Relawan Jagong Jeget Peduli Kembali Bergerak, Bantu Pembangunan Jembatan Apung di Reje Payung*
Polres Serdang Bedagai Gelar Patroli Malam Antisipasi Kriminalitas dan Knalpot Brong
Diduga Kepala Kampung Astomulyo Pinjamkan Senjata Api Ilegal Ketemanya
Intensifkan KRYD Malam Akhir Pekan, Polres Pagar Alam Libatkan 57 Personel Gabungan Amankan Kota

Berita Terkait

Minggu, 18 Januari 2026 - 21:59 WIB

Lombok Tengah – Program Makan Bergizi Gratis (MBG) kembali menjadi sorotan publik 17 januari 2026.

Minggu, 18 Januari 2026 - 21:53 WIB

Ormas Bidik DPC Palas Surati PT. SSL Tentang Pembahasan Lahan.

Minggu, 18 Januari 2026 - 20:25 WIB

Sat Reskrim Polres Nagan Raya Amankan Tiga Terduga Pelaku Judi Online Jenis Slot di Warung Kopi.

Minggu, 18 Januari 2026 - 20:18 WIB

*Relawan Jagong Jeget Peduli Kembali Bergerak, Bantu Pembangunan Jembatan Apung di Reje Payung*

Minggu, 18 Januari 2026 - 18:43 WIB

Polres Serdang Bedagai Gelar Patroli Malam Antisipasi Kriminalitas dan Knalpot Brong

Berita Terbaru

NASIONAL

Ormas Bidik DPC Palas Surati PT. SSL Tentang Pembahasan Lahan.

Minggu, 18 Jan 2026 - 21:53 WIB