Kapolsek Lut Tawar Ajak Warga Dialog Santai Lewat Kupi Soboh Kamtibmas

Selasa, 16 September 2025 - 13:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Takengon – MBS

Polres Aceh Tengah melalui Polsek Lut Tawar menggelar kegiatan “Kupi Soboh Kamtibmas” pada Selasa (16/9/2025). Program ini menghadirkan suasana santai dengan ngopi pagi bersama warga sekaligus menjadi wadah dialog terbuka antara polisi dan masyarakat.

Kapolres Aceh Tengah AKBP Muhamad Taufiq, S.I.K, M.H melalui Kapolsek Lut Tawar Iptu Ismail Muda Daulay mengatakan, kegiatan tersebut merupakan upaya Polri untuk terus hadir di tengah masyarakat, mendengarkan keluhan, dan mencari solusi bersama demi menjaga keamanan wilayah.

Dalam kesempatan itu, warga menyampaikan sejumlah masukan, mulai dari pentingnya patroli malam secara rutin hingga perlunya pengawasan di beberapa titik rawan keramaian. Seluruh aspirasi tersebut ditampung pihak kepolisian untuk ditindaklanjuti.

Masyarakat memberikan apresiasi atas terselenggaranya kegiatan ini karena dinilai mempererat kedekatan polisi dengan warga sekaligus memperkuat kerja sama dalam menjaga kamtibmas di Kecamatan Lut Tawar.

Berita Terkait

Polda Riau Bangun 26 Jembatan Merah Putih Presisi di Daerah Terpencil
Bebas Narkoba, Bhabinkamtibmas Polres Kampar Jalani Tes Urin!
Kapolres Kampar Cek ‘Kuda Besi’ Bhabinkamtibmas, Pastikan Siap Melayani!
Kapolres Humbahas ” Adi Nugroho SH.SIK. Silaturahmi ke Kejari dan Rutan Kelas IIB.
11 Personel Polres Humbahas Terima Satya Lencana Pengabdian.
Polres Aceh Tengah Hadirkan Layanan Kesehatan Gratis bagi Masyarakat Terdampak Bencana
Bhabinkamtibmas Polsek Rantau Bayur Aktif Sosialisasikan Program P2B di Desa Tebing Abang*
Safari Subuh Rabu Berkah, Wakapolres Aceh Tengah Ajak Jaga Kamtibmas, Cegah Balap Liar dan Awasi Anak

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 13:50 WIB

Polda Riau Bangun 26 Jembatan Merah Putih Presisi di Daerah Terpencil

Rabu, 28 Januari 2026 - 13:42 WIB

Bebas Narkoba, Bhabinkamtibmas Polres Kampar Jalani Tes Urin!

Rabu, 28 Januari 2026 - 13:38 WIB

Kapolres Kampar Cek ‘Kuda Besi’ Bhabinkamtibmas, Pastikan Siap Melayani!

Rabu, 28 Januari 2026 - 13:16 WIB

Kapolres Humbahas ” Adi Nugroho SH.SIK. Silaturahmi ke Kejari dan Rutan Kelas IIB.

Rabu, 28 Januari 2026 - 12:51 WIB

11 Personel Polres Humbahas Terima Satya Lencana Pengabdian.

Berita Terbaru