Kapolresta Manado Berikan Penghargaan Kepada Personel Yang Berprestasi – Tribrata News Polresta Manado

Selasa, 9 Mei 2023 - 09:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SULUT_MITRAMABES.COM

Humas Polresta Manado– Kepala Kepolisan Resor Kota Manado (Kapolresta) Manado Kombes Pol Julianto Sirait, S.H.,S.I.K memberikan penghargaan kepada personel Polresta Manado yang berprestasi, Senin (8/5/2023).

Dalam amanatnya Kapolresta Manado menyampaikan bahwa pemberian penghargaan tersebut untuk menumbuhkan rasa penghargaan, juga sebagai penghormatan atas sikap keteladanan dan motivasi kerjanya, Kata Kapolresta Manado.

Penghargaan adalah bentuk pengakuan yang diberikan oleh pimpinan kepada anggota Polri yang berjasa dan atau berprestasi dalam melaksanakan tugas, Pemberian penghargaan bukanlah hak yang pasti diterima oleh anggota Polri namun merupakan hasil penilaian dari beberapa aspek diantaranya Dedikasi, Loyalitas, Disiplin dan tanggungjawab pada pelaksanaan tugas, Tambahnya.

Selanjutnya Kapolresta Manado Kombes Pol Julianto Sirait juga menyampaikan kepada seluruh personel Polresta Manado khususnya kepada kedua personel tersebut untuk senantiasa disiplin dalam menjalankan tugas dan kewajibannya masing-masing, dengan harapan penghargaan yang dipercayakan atas prestasi tersebut agar senantiasa dipertahankan dan ditingkatkan dengan cara melaksanakan tugas dengan sebaik-baiknya.

“Selamat kepada personel Polresta Manado yang mendapatkan penghargaan, tingkatkan Disiplin, Dedikasi, Loyalitas dan bertugas semoga Tuhan Yang Maha Esa senantiasa memberikan perlindungan dan bimbingan kepada kita semua dalam melanjutkan karya pengabdian kepada masyarakat, Bangsa dan Negera”, tutupnya.

Sofyan

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Ciptakan Situasi Kondusif Jelang Pemilu 2024, Kapolsek Minas Pimpin Patroli Dialogis Di Pasar Minas
Kembali Lagi, Kapolres Siak Melalui Kapolsek Kandis Tangkap Diduga Pengedar Narkoba
KEHADIRAN TIM IKATAN CEMDIKIAWAN MUSLIM MUDA ( ICMM) SUMUT DI SAMBUT RAMAH RUTAN KELAS I MEDAN MENKUMHAM SUMUT.
Peringati HUT ke-77 Bhayangkara, Polresta Manado Olahraga Bersama TNI-Polri
Sambut Hari Bhayangkara ke-77, Polresta Manado Gelar Baksos Pemeriksaan dan Penggobatan Gratis di TPA Sumompo
Pelaku Pencurian Yang Terjadi Kamar Penginapan Reddors Sea Ditangkap Tim Opsnal Polsek Malalayang
Terjadi Kesalahpahaman di Warga Binaan, Bhabinkamtibmas Polresta Manado Melakukan Problem Solving 
Kapolresta Manado Lakukan Pengecekan Kendaran Dinas Bhabinkamtibmas Polresta Manado

Berita Terkait

Senin, 29 Januari 2024 - 15:05 WIB

Ciptakan Situasi Kondusif Jelang Pemilu 2024, Kapolsek Minas Pimpin Patroli Dialogis Di Pasar Minas

Selasa, 23 Januari 2024 - 20:59 WIB

Kembali Lagi, Kapolres Siak Melalui Kapolsek Kandis Tangkap Diduga Pengedar Narkoba

Kamis, 26 Oktober 2023 - 21:58 WIB

KEHADIRAN TIM IKATAN CEMDIKIAWAN MUSLIM MUDA ( ICMM) SUMUT DI SAMBUT RAMAH RUTAN KELAS I MEDAN MENKUMHAM SUMUT.

Sabtu, 17 Juni 2023 - 12:48 WIB

Peringati HUT ke-77 Bhayangkara, Polresta Manado Olahraga Bersama TNI-Polri

Sabtu, 17 Juni 2023 - 10:19 WIB

Sambut Hari Bhayangkara ke-77, Polresta Manado Gelar Baksos Pemeriksaan dan Penggobatan Gratis di TPA Sumompo

Berita Terbaru