Kapolres Sergai Melakukan Pengecekan ke Pos Pam dan Pos Yan Nataru

Kamis, 29 Desember 2022 - 15:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sergai, Mitramabes.com- Kapolres Serdang Bedagai AKBP Dr. Ali Machfud SIK, MIK didampingi oleh Wakapolres, Kabag Ops, Kasat Lantas dan Kasi Humas melakukan pengecekan ke beberapa Pos Pam dan Pos Yan Nataru Polres Serdang Bedagai, Kamis (29/12/2022) pukul 11.00 Wib.

Adapun Pos Pam dan Pos Yan yang dilakukan pengecekan yaitu Pos Pam Sei Rampah, Pos Yan Sei Bamban, Pos Yan Rest Area B, Pos Yan Rest Area A, Pos Pam Dolok Masihul.

Dalam pengecekan ke masing-masing Pos Pam dan Pos Yan, Kapolres disambut oleh Padal dan personil piket yang bertugas hari ini serta Penjab Pos Pam yaitu Kapolsek diwilayahnya terdapat Pos dan Pos Yan.

Kapolres Serdang Bedagai menyampaikan kepada masing-masing personil Pos Pam dan Pos Yan agar melaksanakan tugas dengan baik dan penuh rasa tanggung jawab sehingga masyarakat merasa aman, tenang dan nyaman dengan kehadiran Polri dalam perayaan Natal dan Tahun Baru 2023

Hadir dalam giat Wakapolres, Kompol Sofyan, SH, Kabag Ops, Kompol L. S. Siregar, SH, Kapolsek Dolok Masihul, Akp Zulham, SH, Kasat Lantas, Iptu Andita Sitepu, SH, MH, Kasi Humas, Iptu Djunaidi Arman. (Zai)

Berita Terkait

Pelaksanaan Musda IX DPD AMPI Bejalan Dengan Khidmat surya Darma Sitepu S.E Terpilih sebagai Ketua DPD AMPI Kota Binjai Periode 2026–2031.
Ciptakan Situasi Aman dan Kondusif, Polres Pagar Akan Intensifkan Patroli KRYD Malam Libur
Ciptakan Situasi Aman dan Kondusif, Polres Pagar Akan Intensifkan Patroli KRYD Malam Libur
Polres Rohil Gelar Green Policing Running Club Bersama Rokan Hilir Runners, Kampanyekan Kepedulian Lingkungan.
Polsek Kubu Hadiri Peringatan Isra’ Mi’raj 1447 H Sekaligus Sambut Bulan Suci Ramadhan.
Pelantikan Pengurus Senkom Mitra Polri Serdang Bedagai Periode 2025–2030, Wakapolres Ajak Perkuat Sinergi Jaga Kamtibmas
Cak Wandi: Penjual Bakso Bergaya Perlente yang Viral di Roro Kuning
Nelayan Asal Tile-Tile Yang Dilaporkan Hilang Ditemukan Selamat, Kapolres Selayar Tekankan Kewaspadaan Cuaca

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 17:55 WIB

Pelaksanaan Musda IX DPD AMPI Bejalan Dengan Khidmat surya Darma Sitepu S.E Terpilih sebagai Ketua DPD AMPI Kota Binjai Periode 2026–2031.

Minggu, 25 Januari 2026 - 17:52 WIB

Ciptakan Situasi Aman dan Kondusif, Polres Pagar Akan Intensifkan Patroli KRYD Malam Libur

Minggu, 25 Januari 2026 - 17:51 WIB

Ciptakan Situasi Aman dan Kondusif, Polres Pagar Akan Intensifkan Patroli KRYD Malam Libur

Minggu, 25 Januari 2026 - 14:59 WIB

Polsek Kubu Hadiri Peringatan Isra’ Mi’raj 1447 H Sekaligus Sambut Bulan Suci Ramadhan.

Minggu, 25 Januari 2026 - 13:49 WIB

Pelantikan Pengurus Senkom Mitra Polri Serdang Bedagai Periode 2025–2030, Wakapolres Ajak Perkuat Sinergi Jaga Kamtibmas

Berita Terbaru