Kapolres Sambas hadiri Penyerahan Remisi Umum di Rutan Kelas II B Sambas

Minggu, 18 Agustus 2024 - 16:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mitramabes.com.POLRES SAMBAS – Polda Kalbar | Pada Sabtu, 17 Agustus 2024, Rutan Kelas II B Sambas menggelar upacara penyerahan remisi umum bagi narapidana dan anak dalam rangka memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia. Upacara tersebut dimulai sekitar pukul 06.50 WIB dengan Bupati Sambas, H. Satono, S.Sos.I., M.H, sebagai inspektur upacara.

Hadir dalam acara tersebut Kapolres Sambas, Akbp Sugiyatmo, S.I.K; Dandim 1208 Sambas, Letkol Czi Priyo Hindrarto, S.I.P; Kepala Kejaksaan Negeri Sambas, Daniel De Rozari, S.H., M.H.Li.; serta berbagai pejabat lainnya. Acara dihadiri sekitar 300 orang, termasuk perwakilan warga binaan sebanyak 40 orang.

Dalam susunan acara, dilakukan pembacaan Surat Keputusan Nomor: PAS-1616.PK.05.04 Tahun 2024 mengenai pemberian remisi, penyerahan surat keputusan secara simbolis, sambutan, serta pemberian bingkisan. Bupati Sambas juga memberikan arahan kepada warga binaan, menekankan pentingnya semangat kemerdekaan dan kontribusi positif di masa depan.

Sebanyak 241 narapidana dan anak mendapatkan remisi sesuai dengan Surat Keputusan tersebut. Kegiatan berakhir pada pukul 07.30 WIB dengan situasi aman dan terkendali. Remisi diberikan sebagai bentuk apresiasi terhadap kedisiplinan dan perilaku baik narapidana selama berada di lapas.Red,,,

Berita Terkait

Sabu Disembunyikan di Kotak Rokok, Pengedar Dipelimpahkan ke Satresnarkoba Polres Tanjab Barat.
Pemdes Pangkalan Nyirih Gelar Evaluasi Kinerja Lembaga Desa Tahun 2026 Admin 19 Januari 2026.
Pengurus swadaya Dusun tiga sai pabaso anti di kritik Tapung hulu (18 /01/ 2026).
Respon Cepat Polsek Kubu, dan Tim Opsnal Satreskrim Polres Rohil, Misteri Temuan Mayat di Teluk Nilap Terungkap Penyebab Kematian nya Lewat Autopsi.
*Desa Seuneubok Saboh Kecamatan Pante Bidari Oknum Kaur Pembangunan Diduga Menghambatkan Bantuan Dari Pusat Hunian Rumah Sementara (Huntara) Kepada Masyarakat Korban Banjir*
PKN MAPALA Se-Indonesia dan PKD MAPALA Se-Indonesia Gelar Peletakan Batu Pertama Pembangunan Musholla MAPALA Se-Indonesia
Polsek Salapian Ungkap Kasus Peredaran Narkotika di Desa Turangi, Satu Pelaku Diamankan
Sat Lantas Polres Langkat Intensifkan Patroli di Jalur Wisata Tangkahan, Jaga Kamseltibcar Lantas dan Kamtibmas

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 21:12 WIB

Sabu Disembunyikan di Kotak Rokok, Pengedar Dipelimpahkan ke Satresnarkoba Polres Tanjab Barat.

Senin, 19 Januari 2026 - 21:05 WIB

Pemdes Pangkalan Nyirih Gelar Evaluasi Kinerja Lembaga Desa Tahun 2026 Admin 19 Januari 2026.

Senin, 19 Januari 2026 - 20:57 WIB

Respon Cepat Polsek Kubu, dan Tim Opsnal Satreskrim Polres Rohil, Misteri Temuan Mayat di Teluk Nilap Terungkap Penyebab Kematian nya Lewat Autopsi.

Senin, 19 Januari 2026 - 19:49 WIB

*Desa Seuneubok Saboh Kecamatan Pante Bidari Oknum Kaur Pembangunan Diduga Menghambatkan Bantuan Dari Pusat Hunian Rumah Sementara (Huntara) Kepada Masyarakat Korban Banjir*

Senin, 19 Januari 2026 - 19:44 WIB

PKN MAPALA Se-Indonesia dan PKD MAPALA Se-Indonesia Gelar Peletakan Batu Pertama Pembangunan Musholla MAPALA Se-Indonesia

Berita Terbaru