Kapolres Kampar Pimpin Langsung Pengamanan Aksi Damai Forum Supir di Kantor Bupati.

Selasa, 7 Maret 2023 - 16:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KAMPAR Mitramabes.com Kapolres Kampar, AKBP Didik Priyo Sambodo, SIK pimpin langsung pengamanan aksi damai Forum Supir dan Pekerja Tambang kabupaten Kampar, di Kantor Bupati Kampar Kec.Bangkinang Kota Kab. Kampar Selasa, (7/3/2023), sekira pukul 10.30 WIB.

Sebanyak 120 personil Polres Kampar dan Polsek Jajaran diterjunkan untuk melakukan pengamanan aksi damai masyarakat yang berjumlah sekitar 500 orang itu.

Dari Pemkab Kampar, turun Langsung Pj. Bupati Kampar yang diwakili oleh Drs arizon dan Anggota DPRD Fahmil SE.

Kapolres Kampar AKBP Didik Priyo Sambodo, S.I.K mengatakan bahwa pihaknya menerjunkan sedikitnya 120 personil gabungan Polres Kampar dan Polsek Jajaran untuk mengamankan jalannya aksi damai masyarakat tersebut.

“Setelah perwakilan aksi damai mendengar tanggapan dari Anggota DPRD dan Pemkab Kampar, massa aksi aksi akhirnya meninggalkan lokasi unjuk rasa. Seluruh rangkaian pengamanan aksi damai ini berlangsung dengan aman dan terkendali,” ujar Didik.

Reporter TR Waruwu MBS

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Bupati Rohul Anton bersama DPRD Rohul Mengikuti Rapat Paripurna,, sampaikan Ranperda Pertangungjawaban Pelaksanaan APBD T/A 2024
Hari Pertama Kerja Dr. H. Joncik Muhammad, S.Si., S.H., M.M., M.H. l Bupati Terpilih Empat Lawang Memimpin Apel Perdana
Polres Lampung Tengah Gelar Bakti Kesehatan Dalam Rangka Menyambut Hari Bhayangkara ke-79
ANGGOTA INTELIJEN DARI LSM TOPAN RI ( TIM OPERASIONAL PENYELAMATAN ASET NEGARA RI ) PROVINSI LAMPUNG ANGKAT BICARA TENTANG PENERIMAAN SMA NEGERI DI KOTA METRO.
Hari ulang tahun (HUT)ke75 Kodam I bukit barisan.
Sambut Hari Bhayangkara ke-79, Polres Lampung Tengah Gelar Doa Bersama
Dalam HUT bhayangkara ke 79 Polsek Cipeundeuy membagikan sembako 40 paket
Sambut HUT Bhayangkara ke-79, Polres Tanjab Barat Gelar Dzikir dan Doa Bersama

Berita Terkait

Kamis, 19 Juni 2025 - 19:17 WIB

Bupati Rohul Anton bersama DPRD Rohul Mengikuti Rapat Paripurna,, sampaikan Ranperda Pertangungjawaban Pelaksanaan APBD T/A 2024

Kamis, 19 Juni 2025 - 17:37 WIB

Hari Pertama Kerja Dr. H. Joncik Muhammad, S.Si., S.H., M.M., M.H. l Bupati Terpilih Empat Lawang Memimpin Apel Perdana

Kamis, 19 Juni 2025 - 17:01 WIB

Polres Lampung Tengah Gelar Bakti Kesehatan Dalam Rangka Menyambut Hari Bhayangkara ke-79

Kamis, 19 Juni 2025 - 16:55 WIB

ANGGOTA INTELIJEN DARI LSM TOPAN RI ( TIM OPERASIONAL PENYELAMATAN ASET NEGARA RI ) PROVINSI LAMPUNG ANGKAT BICARA TENTANG PENERIMAAN SMA NEGERI DI KOTA METRO.

Kamis, 19 Juni 2025 - 15:52 WIB

Hari ulang tahun (HUT)ke75 Kodam I bukit barisan.

Berita Terbaru

BERITA UTAMA

Rehab Jembatan Taker Kecamatan Puri Dan Selpen Mulai Dikerjakan.

Kamis, 19 Jun 2025 - 20:01 WIB

Daerah

Netta Indian Kunjungi Korban Kebakaran di Suka Pindah.

Kamis, 19 Jun 2025 - 19:46 WIB