Kapolres Aceh Tengah Pimpin Penanaman Jagung Serentak Sejuta Hektare

Selasa, 21 Januari 2025 - 18:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Takengon – MBS

Kapolres Aceh Tengah, Polda Aceh AKBP Dody Indra Eka Putra, pimpin pelaksanaan penanaman jagung serentak di dilahan produktif milik Polsek Pegasing Polres Aceh Tengah, Selasa 21 Januari 2025.

Kegiatan ini merupakan bagian dari program nasional “Tanam Jagung Sejuta Hektare” yang digagas dalam mendukung Asta Cita Presiden RI Prabowo.

Program ini dipusatkan secara nasional di Kabupaten Subang, Jawa Barat, dipimpin langsung oleh Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si., bersama Menteri Pertanian melalui zoom meeting dan diikuti oleh seluruh jajaran Polri secara daring, termasuk di Kabupaten Aceh Tengah.

Kapolres AKBP Dody, menyampaikan bahwa untuk Kegiatan di Aceh Tengah seluas 21 ha yang tersebar di beberapa wilayah polsek-poksek di aceh tengah secara simbolis dipusatkan di dilahan produktif milik Polsek Pegasing Polres Aceh Tengah dengan melibatkan Forkopimda, Kadis pertanian, Forkopimcam, Perhutani, kelompok tani binaan Polres Aceh Tengah, serta masyarakat setempat.

Dalam Sambutannya Kapolres AKBP Dody, mengucapkan terimakasih kepada semua pihak yang telah hadir dalam kegiatan ini, kegiatan ini dilakukan dalam rangka mendukung program nasional yang mengintegrasikan sinergi antara Polri, Kementerian Pertanian, GAPKI, Perhutani, Inhutani, pihak swasta hingga swadaya petani.

Program ini bertujuan meningkatkan ketahanan pangan melalui optimalisasi sektor pertanian”pungkasnya.

Kata AKBP Dody, Polres Aceh Tengah mendukung program Asta Cita Presiden terkait dengan ketahanan pangan diantaranya memanfaatkan lahan-lahan produktif untuk ditanami tanaman produktif yang mendukung ketahanan pangan

Polres Aceh Tengah telah menyediakan lahan seluas 21 hektar yang tersebar di masing-masing Polsek jajaran Polres Aceh Tengah”katanya.

Kata AKBP Dody lagi, Nantinya hasil dari ketahanan pangan ini akan dinikmati oleh masyarakat, sedangkan untuk kebutuhan bibit, pupuk dan pestisida semua disediakan oleh pemerintah melalui Dinas Pertanian.

Sambung AKBP Dody, Nantinya hasil panen akan di tampung oleh ka bulog, untuk harga saat ini berkisar Rp.6.500, per Kg, dalam kegiatan ini kita hanya mendukung dan menyediakan lahan.

Program ini adalah wujud nyata dari kepedulian Polri thd kesejahteraan masyarakat, kami ingin membantu masyarakat untuk memiliki sumber pangan yang mandiri dan berkelanjutan”tutup AKBP Dody.

Aharuddin

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polres Indramayu Matangkan Persiapan Masa Tanam Ketiga Lahan Baku Sawah, Fokus Dukung Swasembada Jagung
Sedekah Laut Desa Sukahaji-Bugel Meriah dan Lancar, Wujud Syukur Masyarakat Nelayan
Polisi Terus Gencarkan Sosialisasi dan Penempelan Stiker “Lapor Pak Kapolres” di Wilayah Lut Tawar
Didamping Kuasa Hukum Korban Pengancaman Resmi Membuat LP ke Polres Langkat 
MELALUI GERAKAN CEGAH STUNTING, PEMKAB SAMOSIR TERAPKAN GERMA
Sebanyak 32 Personel dan ASN Polres Samosir Jalani Pemeriksaan Kesehatan Berkala T.A 2025
Saweu Sikula, Kasat Binmas Sosialisasi Bahaya Narkoba, Medsos, Judol, dan Bullying di SMK Negeri 2 Takengon
Reje Lukup Sabun Timur, Bani Yamin Apresiasi Kegiatan Jumat Barokah Polres Aceh Tengah

Berita Terkait

Minggu, 20 Juli 2025 - 11:54 WIB

Polres Indramayu Matangkan Persiapan Masa Tanam Ketiga Lahan Baku Sawah, Fokus Dukung Swasembada Jagung

Minggu, 20 Juli 2025 - 11:38 WIB

Sedekah Laut Desa Sukahaji-Bugel Meriah dan Lancar, Wujud Syukur Masyarakat Nelayan

Minggu, 20 Juli 2025 - 11:13 WIB

Polisi Terus Gencarkan Sosialisasi dan Penempelan Stiker “Lapor Pak Kapolres” di Wilayah Lut Tawar

Sabtu, 19 Juli 2025 - 22:33 WIB

Didamping Kuasa Hukum Korban Pengancaman Resmi Membuat LP ke Polres Langkat 

Sabtu, 19 Juli 2025 - 20:27 WIB

MELALUI GERAKAN CEGAH STUNTING, PEMKAB SAMOSIR TERAPKAN GERMA

Berita Terbaru

DAIRI

Bupati Dairi Hadiri Pisah Sambut Kapolres Dairi

Minggu, 20 Jul 2025 - 12:38 WIB