Kapolda Sumut Resmikan Lapangan Tembak Tantya Sudhirajati Polres Serdang bedagai

Sabtu, 9 September 2023 - 09:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sergai|MBS- Kapolda Sumatera Utara Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi kunjungan ke Polres Serdang Bedagai dalam rangka untuk resmikan Lapangan Tembak Tantya Sudhirajati, Jumat (8/9/23) sekitar pukul 15.30 Wib. Kunjungan ke Polres Sergai.

Dalam kunjungannya Kapolda Sumut turut serta bersama Kabinda Sumut Brigjen TNI Asep Jauhari Puja Laksana dan didampingi Kabid Propam Polda Sumut Kombes Pol Dudung Adijono, Dir Samapta Kombes Pol Dwi Tunggal Jaladri dan beserta para rombongan.

Dengan disambut hangat oleh Kapolres Serdang Bedagai AKBP Oxy Yudha Pratesta, S.I.K bersama Bupati Sergai H Darma Wijaya, Wakil Bupati H Adlin Tambunan, serta dengan unsur Forkopimda, para Kabag, Kasat, Kapolsek, para Kanit dan personel Polres Sergai.

Dalam arahan dan sambutan dari Kapolda Sumut berharap, lapangan tembak ini bermanfaat dan dapat digunakan sebagai sarana tempat latihan untuk melatih kemampuan personel Polres Sergai dalam segi menembak untuk diaplikasikan dalam pelaksanaan tugas dilapangan.

“Terimakasih kepada Bupati Sergai yang telah berkontribusi dalam pembangunan Lapangan Tembak Tantya Sudirajati Polres Sergai”, ucapnya

Dengan dibangunnya lapangan tembak ini, diharapkan kepada seluruh personel mampu untuk meningkatkan kemampuan diri sebagai anggota Polri dalam melaksanakan tugas di lapangan untuk melayani masyarakat,” ujarnya

Kapolda Sumut juga menekankan kepada seluruh para personel bahwa jadi anggota polisi kita mesti bangga, maka dari itu mari jalankan tugas dengan penuh keikhlasan dalam membantu dan melayani masyarakat.

Untuk itu, silahkan gunakan akun official untuk berbagai kebaikan kepada masyarakat, dan tidak perlu berlebihan dalam melaksanakan tugas”, tegasnya.

Kapolres Sergai, AKBP Oxy Yudha Pratesta, S.I.K juga menyampaikan bahwa lapangan tembak Tantya Sudhirajati memiliki luas kurang lebih 270 M2 bersumber dari dana hibah Pemkab Sergai, dengan waktu pengerjaan selama 35 hari.

Adapun maksud tujuan dibangunnya lapangan tembak ini adalah sebagai sarana latihan, dan pemeriharaan kemampuan personel Polres Sergai dalam penggunaan senjata api, pungkasnya. (Zai)

Berita Terkait

Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Binjai menggelar rapat internal bersama seluruh pejabat struktural.
Penerima BLTS Kesra Berterima Kasih Kepada Pemerintah
Liga Champions Tapung Raya 2025 Resmi Dibuka, Senama Nenek Jadi Tuan Rumah 
Camat Tapung Hulu Resmi Buka Turnamen Mini Soccer
Lebih dari Sekedar Bantuan: Polres Kampar Buktikan Kepedulian dengan Mengangkat Korban KDRT Viral Sebagai Anak Angkat!
Pemerintah Desa Cot Mue Sediakan 157 Paket Untuk Pasar Murah.
SSB Terang Patimuda Binaan PSTB Ikuti Kompetisi Soeratin U-15 & U-13 Tahun 2024
Manager PLN ULP Tebo Himbau, Masyarakat Jangan Pakai Jasa Calo Atau Oknum Petugas PLN Sambung Listrik Baru

Berita Terkait

Selasa, 6 Januari 2026 - 19:41 WIB

Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Binjai menggelar rapat internal bersama seluruh pejabat struktural.

Rabu, 17 Desember 2025 - 09:12 WIB

Penerima BLTS Kesra Berterima Kasih Kepada Pemerintah

Sabtu, 15 November 2025 - 07:26 WIB

Liga Champions Tapung Raya 2025 Resmi Dibuka, Senama Nenek Jadi Tuan Rumah 

Minggu, 26 Oktober 2025 - 07:57 WIB

Camat Tapung Hulu Resmi Buka Turnamen Mini Soccer

Kamis, 29 Mei 2025 - 10:32 WIB

Lebih dari Sekedar Bantuan: Polres Kampar Buktikan Kepedulian dengan Mengangkat Korban KDRT Viral Sebagai Anak Angkat!

Berita Terbaru

NASIONAL

Perangi Narkoba, Polsek Terusan Nunyai Ungkap Peredaran Sabu

Senin, 19 Jan 2026 - 07:48 WIB