Kalahkan Tim Persetara Cikampak FC 2-0, Tim DLH Rohil FC Juara Piala Gubernur Riau

Senin, 16 Oktober 2023 - 12:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ROHIL MBS  Tim Sepakbola DLH Rohil FC memastikan meraih gelar juara Piala Gubernur Riau Tahun 2023, kemenangan Tim DLH Rohil FC tersebut dipastikan setelah mengalahkan Tim Sepakbola Persetara Cikampak FC dengan skor 2-0, pertandingan Final Piala Gubernur Riau dilaksanakan di Lapangan bola Kasang Bangsawan, Kecamatan Pujud, Minggu (15/10/2023),Sore.

Tim Manajer DLH Rohil FC Suwandi Ssos saat dikonfirmasi menjelaskan, bahwa pertandingan Final Piala Gubernur Riau Tahun 2023 mempertemukan antara Tim DLH Rohil FC VS Persetara Cikampak FC, dalam pertandingan final tersebut Tim DLH Rohil FC berhasil meraih gelar juara setelah berhasil mengalahkan Tim Persetara Cikampak FC dengan skor 2-0.

” Pada pertandingan final yang mempertemukan antara DLH Rohil FC VS  Persetara Cikampak FC berhasil dimenangkan oleh DLH Rohil FC dengan skor 2 -0, gol  pertama DLH FC  di cetak oleh Roy pada menit ke 57 dan gol kedua di cetak oleh putra pada menit ke 90. Dengan demikian kesebalasan DLH Rohil FC berhasil merebut piala Gubernur Riau  Tahun 2023 ini,” Jelas Suwandi.

Lanjut Suwandi, bahwa pertandingan final dibabak pertama ditutup dengan skor 0-0, dan Usai turun minum Tim DLH Rohil FC keluar menekan Persetara FC, tekanan Tim DLH Rohil FC ini masih belum berhasil menembus pertahanan Persetara Cikampak FC.

” Kebuntuan itu akhirnya pecah pada menit ke 57 yang mana pemain Tim DLH Rohil FC atas nama Roy berhasil mencetak gol, sehingga skor berubah menjadi 1-0 untuk kemenangan Tim DLH Rohil FC, Tim DLH Rohil FC Terus melakukan serangan bertubi-tubi ke pertahanan lawan sehingga pada menit ke 90 Tim DLH Rohil FC berhasil  menggandakan keunggulan menjadi 2-0, dengan demikian Tim DLH Rohil FC berhasil merebut piala gubernur Riau Tahun 2023 ini,” Ucap Suwandi.
( Nahar )

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Satresnarkoba Polres Tebo Tangkap Pengedar Sabu di Tebo Tengah
Kegiatan Pemusnahan Barang Bukti oleh Kejari Tebo, Polres Tebo, Pengadilan Negeri Tebo dan Instansi terkait
DPRD Batu Bara Gelar Paripurna Pikid Dan RPJP APBD 2024
Optimalkan Perdagangan, Pemkab Batu Bara Kunker ke Kemendag RI
Polda Lampung Gelar Family Gathering Bersama Tokoh Lintas Agama: Jaga Harmoni di Tengah Keberagaman
DPC GRANAT LAMPUNG TENGAH GIAT KIE P4GN BAGI PARA PELAJAR DI LINGKUNGAN SMP NEGERI 1 GUNUNG SUGIH DALAM RANGKA MASA PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH (MPLS) T.A. 2025/2026
SD Negeri UPT VI Seuneuam Butuh Tambahan 3 Ruang Baru” Kepala Dinas Jangan Tutup Mata” 
Polres pakpak bharat laksanakan OPS Patuh Toba 2025.

Berita Terkait

Rabu, 16 Juli 2025 - 22:52 WIB

Satresnarkoba Polres Tebo Tangkap Pengedar Sabu di Tebo Tengah

Rabu, 16 Juli 2025 - 22:43 WIB

Kegiatan Pemusnahan Barang Bukti oleh Kejari Tebo, Polres Tebo, Pengadilan Negeri Tebo dan Instansi terkait

Rabu, 16 Juli 2025 - 21:35 WIB

DPRD Batu Bara Gelar Paripurna Pikid Dan RPJP APBD 2024

Rabu, 16 Juli 2025 - 21:25 WIB

Optimalkan Perdagangan, Pemkab Batu Bara Kunker ke Kemendag RI

Rabu, 16 Juli 2025 - 21:21 WIB

Polda Lampung Gelar Family Gathering Bersama Tokoh Lintas Agama: Jaga Harmoni di Tengah Keberagaman

Berita Terbaru

NASIONAL

DPRD Batu Bara Gelar Paripurna Pikid Dan RPJP APBD 2024

Rabu, 16 Jul 2025 - 21:35 WIB