Jumpa Angriani ” Yasinan Untuk Membentuk Karakter Siswa”

Jumat, 24 Januari 2025 - 11:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suka Makmue- Mitra Mabes.Com” Yasinan yang di lakukan di SD Negeri Tripa Atas merupakan salah satu kegiatan rutinitas para siswa- siswi yang di pandu oleh para guru. Kegiatan ini di ikuti para siswa – siswi mulai dari kelas 1 s/d kelas 6 di Aula SD Negeri Tripa Jum’at 24 Januari 2025

Menurut Plt kepala sekolah Jumpa Angriani, S.Pd. Gr menyebutkan bahwa Tujuan dari kegiatan yasinan dilakukan untuk meningkatkan keimanan dan ketakwaan kepada Allah SWT, usai yasinan di teruskan tahlil bersama dan sholawat bersama, kegiatan berjalan dengan baik” Kata kepala sekolah Jumpa Angriani, S.Pd., Gr

Dia menambahkan membaca surat Yasin secara bersama- sama untuk membiasakan para siswa – siswi membaca Al-Qur’an, dan dapat membangun karakter dan membangun Akhlak anak-anak yang baik, juga dapat mempererat silaturahmi antar siswa – siswi dan guru, dan membatasi perilaku yang tidak baik.

Tujuan lain adalah
– meningkatkan keimanan dan ketakwaan kepada Allah SWT
– menanamkan rasa cinta kepada Allah SWT
– membiasakan para siswa untuk membaca Al- qur’an
– menjalin kebersamaan antar sesama siswa
– membatasi siswa dari perilaku yang tidak baik

Editor : Ka Biro Nagan Raya “Ainon “

Berita Terkait

Kapolres Muaro Jambi Pimpin Pengamanan Final dan Penutupan Turnamen Sepak Bola Gubernur Cup 2026
Wakil Bupati Tebo Hadiri FGD World Class University Sinergi UGM dan KAGAMA
Irwasda Polda Jambi Hadiri Perayaan Pesta Perak 25 Tahun HKBP Simpang Rambutan
Jawaban Peristiwa Hukum & Alat Bukti Termohon dalam Perkara Praperadilan Nomor 2/Pid.Pra/2026/PN Mdn., Diduga Sarat Rekayasa Hukum dan Upaya Paksa
Pelaksanaan Musda IX DPD AMPI Bejalan Dengan Khidmat surya Darma Sitepu S.E Terpilih sebagai Ketua DPD AMPI Kota Binjai Periode 2026–2031.
Ciptakan Situasi Aman dan Kondusif, Polres Pagar Akan Intensifkan Patroli KRYD Malam Libur
Ciptakan Situasi Aman dan Kondusif, Polres Pagar Akan Intensifkan Patroli KRYD Malam Libur
Polres Rohil Gelar Green Policing Running Club Bersama Rokan Hilir Runners, Kampanyekan Kepedulian Lingkungan.

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 01:35 WIB

Kapolres Muaro Jambi Pimpin Pengamanan Final dan Penutupan Turnamen Sepak Bola Gubernur Cup 2026

Senin, 26 Januari 2026 - 00:45 WIB

Wakil Bupati Tebo Hadiri FGD World Class University Sinergi UGM dan KAGAMA

Senin, 26 Januari 2026 - 00:30 WIB

Irwasda Polda Jambi Hadiri Perayaan Pesta Perak 25 Tahun HKBP Simpang Rambutan

Minggu, 25 Januari 2026 - 19:56 WIB

Jawaban Peristiwa Hukum & Alat Bukti Termohon dalam Perkara Praperadilan Nomor 2/Pid.Pra/2026/PN Mdn., Diduga Sarat Rekayasa Hukum dan Upaya Paksa

Minggu, 25 Januari 2026 - 17:55 WIB

Pelaksanaan Musda IX DPD AMPI Bejalan Dengan Khidmat surya Darma Sitepu S.E Terpilih sebagai Ketua DPD AMPI Kota Binjai Periode 2026–2031.

Berita Terbaru