Jelang Lebaran Idul Fitri 1446 H, Polisi Di Aceh Tengah Lakukan Pengaturan Lalu Lintas di titik rawan Kemacetan

Minggu, 30 Maret 2025 - 17:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Takengon – MBS

Kepolisian Resor Aceh Tengah, Polda Aceh melaksanakan kegiatan pengaturan lalu lintas guna menciptakan Keamanan, Keselamatan, Ketertiban dan Kelancaran Lalu Lintas yang kondusif di sejumlah titik rawan Kemacetan yang ada di Kota Takengon. Minggu (30/3/25).

Hal ini dilakukan guna memastikan arus kendaraan tetap lancar serta mengurangi resiko kecelakaan menjelang hari raya Idul Fitri 1446 Hijriah.

Kapolres Aceh Tengah Akbp Dody Indra Eka Putra, melalui Kasi Humas Akp Kariya, menyampaikan bahwa pengaturan lalu lintas ini dilakukan secara rutin, terutama di lokasi-lokasi padat kendaraan seperti persimpangan jalan, pusat perbelanjaan, pasar dan lapak penjualan daging.

“Kami mengoptimalkan personel untuk mengatur lalu lintas sekaligus memberikan edukasi kepada pengendara agar mematuhi peraturan,” ujar Akp Kariya.

Selain itu, pihak Kepolisian juga memberikan himbauan kepada masyarakat untuk selalu disiplin dan tertib dalam berlalu lintas.

“Kami mengingatkan seluruh pengguna jalan untuk mematuhi rambu-rambu, tidak melanggar batas kecepatan, menggunakan helm atau sabuk pengaman, serta tidak menggunakan ponsel saat berkendara. Keselamatan adalah tanggung jawab bersama,”pungkas Kariya.

Tambah Kariya, Diharapkan dengan adanya upaya ini, tingkat kecelakaan lalu lintas dapat ditekan dan tercipta kondisi jalan yang aman serta nyaman bagi seluruh masyarakat.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Tim Raga Polres Meranti Gelar Patroli, Berikan Rasa Aman Cegah Premanisme Dan Laka Lantas
Diduga Pihak RSUD Kepulauan Meranti Lalai, Hewan Ternak Dan Hewan Liar Bebas Masuk Ke Ruangan
Akhir Pekan, Polsek Kota Takengon Sambangi Tempat Wisata Beri Pesan Kamtibmas
Satlantas Polres Aceh Tengah Gelar Patroli Humanis Cegah Balap Liar di Takengon
Beberapa Oknum Kepala Sekolah di Batam Berlindung dengan Salah satu Ormas, Yutel : Kalau Benar, Kenapa Takut?
Ribuan Anggota Hadiri Anniversary Ke-1 LSM Harimau Wujudkan Lembaga Bermartabat Menuju Indonesia Emas
Pengendara Resah, Oknum Preman Pungli di Jalan Rusak Tanjung–Marau Ketapang
Ketua DPW APKASINDO Wawan Diduga Rasis, Dirinya Sebut PTPN Pencuri Dari Medan. King Naga Akan Tindaklanjuti Ucapannya

Berita Terkait

Minggu, 25 Mei 2025 - 14:01 WIB

Tim Raga Polres Meranti Gelar Patroli, Berikan Rasa Aman Cegah Premanisme Dan Laka Lantas

Minggu, 25 Mei 2025 - 13:55 WIB

Diduga Pihak RSUD Kepulauan Meranti Lalai, Hewan Ternak Dan Hewan Liar Bebas Masuk Ke Ruangan

Minggu, 25 Mei 2025 - 13:39 WIB

Akhir Pekan, Polsek Kota Takengon Sambangi Tempat Wisata Beri Pesan Kamtibmas

Minggu, 25 Mei 2025 - 08:41 WIB

Satlantas Polres Aceh Tengah Gelar Patroli Humanis Cegah Balap Liar di Takengon

Minggu, 25 Mei 2025 - 02:14 WIB

Beberapa Oknum Kepala Sekolah di Batam Berlindung dengan Salah satu Ormas, Yutel : Kalau Benar, Kenapa Takut?

Berita Terbaru

NASIONAL

Polsek Marga Tiga Amankan Pelaku Curat  Di 3 TKP

Senin, 26 Mei 2025 - 02:07 WIB

NASIONAL

Polsek Marga Tiga Amankan Pelaku Curat Di 3 TKP

Minggu, 25 Mei 2025 - 22:56 WIB

NASIONAL

Bupati Al Farlaky Serahkan Bantuan untuk Korban Angin Kencang 

Minggu, 25 Mei 2025 - 21:46 WIB

NASIONAL

Bupati Al Farlaky Serahkan Bantuan untuk Korban Angin Kencang 

Minggu, 25 Mei 2025 - 21:43 WIB