Jaga Situasi Kamtibmas di Wilayah Hukum Polresta Manado Aman dan Kondusif Personel Polresta Manado Rutin Lakukan Patroli Siaga Lampu Biru

Rabu, 1 Maret 2023 - 17:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Manado Mitramabes com Demi Menjaga situasi di wilayah hukum Polresta Manado tetap aman dan kondusif serta memberikan rasa aman dan nyaman di masyarakat Personel Polresta Manado melaksanakan giat patroli Silau Mata (siaga Lampu Biru di Keramaian Kota), Senin ( 27/2/23) sekitar Pukul 18.24 WITA.

Kapolresta Manado Kombes Pol Julianto Sirait melalui Kasie Humas Ipda Agus Haryono mengatakan ” Patroli Silau Mata merupakan kegiatan Patroli rutin Kepolisian yang dilakukan pada malam hari dengan rute acak menggunakan sarana mobil Patroli dinas Patroli dan pertunjukan sorot lampu rotator khas kepolisian yang berwana biru,” jelasnya.

Dengan adanya patroli silau mata diharapkan mampu menjaga situasi tetap aman dan kondusif di wilayah hukum Polresta Manado. Sehingga masyarakat merasa aman dan nyaman dan merasakan kehadiran nyata dari para personel kepolisian.

Editor Sofyan MBS

Berita Terkait

Ka. Wilker KSOP Selat Belia: Aktivitas Penambangan Pasir Laut di Selat Belia Tidak Beroperasi Lagi
Ka. Wilker KSOP Selat Belia: Aktivitas Penambangan Pasir Laut di Selat Belia Tidak Beroperasi Lagi
Sekda Tebo Dr. Sindi, S.H, M.H Buka Bimtek Aksi Konvergensi Percepatan Penurunan Stunting
Kapolres Nganjuk dan Ketua Bhayangkari Kunjungi TK Kemala Bhayangkari Nganjuk dan Kertosono
Bupati Tebo Agus Rubiyanto, S.E, M.M Hadiri Harmonisasi Penegakan Hukum di Polres Tebo
Polres Nganjuk Gelar Operasi Gabungan, Perketat Inspeksi Keselamatan Angkutan Jalan
Perkuat Upaya Preventif, Polres Selayar dan Jajaran Tingkatkan Intensitas Kunjungan ke Sekolah
Transparansi Pengelolaan Usaha, BUMDes Perintis Rindang Jaya Gelar LPJ

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 16:12 WIB

Ka. Wilker KSOP Selat Belia: Aktivitas Penambangan Pasir Laut di Selat Belia Tidak Beroperasi Lagi

Rabu, 28 Januari 2026 - 16:10 WIB

Ka. Wilker KSOP Selat Belia: Aktivitas Penambangan Pasir Laut di Selat Belia Tidak Beroperasi Lagi

Rabu, 28 Januari 2026 - 15:38 WIB

Kapolres Nganjuk dan Ketua Bhayangkari Kunjungi TK Kemala Bhayangkari Nganjuk dan Kertosono

Rabu, 28 Januari 2026 - 15:38 WIB

Bupati Tebo Agus Rubiyanto, S.E, M.M Hadiri Harmonisasi Penegakan Hukum di Polres Tebo

Rabu, 28 Januari 2026 - 15:34 WIB

Polres Nganjuk Gelar Operasi Gabungan, Perketat Inspeksi Keselamatan Angkutan Jalan

Berita Terbaru