Jaga Kamtibmas, Sat Samapta Polresta Manado Lakukan Sibulan

Jumat, 6 Januari 2023 - 18:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MANADO, Mitramabes com. Satuan Samapta Polresta Manado rutin melaksanakan kegiatan patroli Sibulan (sikat pemabuk jalanan) untuk menciptakan rasa aman di objek-objek vital yang rawan tindak kejahatan dan gangguan kamtibmas lainnya, Rabu (04/1/2033).

Ditempat terpisah Kapolresta Manado Kombes Pol Julianto Sirait melalui Kasie Humas Ipda Agus Haryono menjelaskan kegiatan Sibulan ini dilakukan rutin setiap harinya nya dengan menggunakan kendaraan dinas Sat Samapta Polres Sibolga yang disertai dengan pengeras suara untuk menyampaikan pesan pesan Kamtibmas sepanjang perjalanan.

“Personil Sat Samapta telah kami terjunkan untuk monitoring situasi di wilayah hukum Polresta Manado yang menjadi sasaran dari pelaksanaan Sibulan merupakan objek yang dinilai rawan kejadian tindak pidana maupun gangguan Kamtibmas,” ungkap Kasie Humas Polresta Manado.

Selain itu, Personil yang melaksanakan Sibulan juga melakukan pemeriksaan kendaraan yang dianggap mencurigakan, guna mengantisipasi tindakan kejahatan.

“Dalam pelaksanaannya, tak lupa pula para Personil Sat Samapta Polresta Manado mengimbau kepada masyarakat untuk selalu menjaga situasi Kamtibmas di wilayah masing -masing,” tandas Ipda Agus Haryono.

Editor : Ramadhan Gulo

Berita Terkait

Pernyataan Wakil Bupati Aceh Tengah Lukai Hati Wartawan, Jurnalisa; Dia Lahir Dari Rahim Media Lokal
Sabu Disembunyikan di Kotak Rokok, Pengedar Dipelimpahkan ke Satresnarkoba Polres Tanjab Barat.
Pemdes Pangkalan Nyirih Gelar Evaluasi Kinerja Lembaga Desa Tahun 2026 Admin 19 Januari 2026.
Pengurus swadaya Dusun tiga sai pabaso anti di kritik Tapung hulu (18 /01/ 2026).
Respon Cepat Polsek Kubu, dan Tim Opsnal Satreskrim Polres Rohil, Misteri Temuan Mayat di Teluk Nilap Terungkap Penyebab Kematian nya Lewat Autopsi.
*Desa Seuneubok Saboh Kecamatan Pante Bidari Oknum Kaur Pembangunan Diduga Menghambatkan Bantuan Dari Pusat Hunian Rumah Sementara (Huntara) Kepada Masyarakat Korban Banjir*
PKN MAPALA Se-Indonesia dan PKD MAPALA Se-Indonesia Gelar Peletakan Batu Pertama Pembangunan Musholla MAPALA Se-Indonesia
Polsek Salapian Ungkap Kasus Peredaran Narkotika di Desa Turangi, Satu Pelaku Diamankan

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 00:43 WIB

Pernyataan Wakil Bupati Aceh Tengah Lukai Hati Wartawan, Jurnalisa; Dia Lahir Dari Rahim Media Lokal

Senin, 19 Januari 2026 - 21:12 WIB

Sabu Disembunyikan di Kotak Rokok, Pengedar Dipelimpahkan ke Satresnarkoba Polres Tanjab Barat.

Senin, 19 Januari 2026 - 21:05 WIB

Pemdes Pangkalan Nyirih Gelar Evaluasi Kinerja Lembaga Desa Tahun 2026 Admin 19 Januari 2026.

Senin, 19 Januari 2026 - 21:01 WIB

Pengurus swadaya Dusun tiga sai pabaso anti di kritik Tapung hulu (18 /01/ 2026).

Senin, 19 Januari 2026 - 20:57 WIB

Respon Cepat Polsek Kubu, dan Tim Opsnal Satreskrim Polres Rohil, Misteri Temuan Mayat di Teluk Nilap Terungkap Penyebab Kematian nya Lewat Autopsi.

Berita Terbaru