Hari Pertama Masuk Sekolah Usai Libur Lebaran,Unit Lantas Polsek Pontianak Utara Lakukan Pengaturan Dikawasan Depan Sekolah

Rabu, 9 April 2025 - 12:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pontianak,Kalbar -Mitramabes.com

Hari pertama masuk sekolah usai libur lebaran Personel Unit Lalulintas Polsek Pontianak Utara lakukan pengaturan lalulintas dikawasan sekolah diwilayah Pontianak Utara,Rabu (9/4/2025). Pagi.

Kapolsek Pontianak Utara melalui Kanit lantas Iptu Suhardi mengatakan, “Hari ini kami prioritas pengaturan dikawasan sekolah,hal ini kami lakukan karena aktivitas keluar masuk kendaraan yang mengantar anak sekolah maupun kendaraan pelajar sangat ramai yang kami nilai ada potensi kecelakaan maupun kepadatan lalunlintas dikawasan tersebut.”Terang Suhardi.

Lebih lanjut Suhardi menghimbau kepada orang tua yang putra-putrinya membawa kendaraan sendiri agar mematuhi aturan lalulintas,wajib memakai helm,kelengkapan kendaraan harus dibawa STNK,SIM,dan kami akan tindak tegas sesuai dengan peraturan perundang-undangan tentang Lalulintas yang berlaku.Tegasnya.

Kami juga menghimbau kepada orang tua yang mengantarkan anaknya kesekolah untuk tidak berlama-lama berhenti atau memarkirkan kendaraannya dikawasan dekat sekolah karena akan mengganggu kelancaran lalulintas.”Pungkasnya.(Dj).

 

Berita Terkait

Kapolres Nganjuk Bersama Ketua Bhayangkari Cek SPPG, Pastikan Standar MBG Sesuai SOP
Cegah Narkoba dan Kenakalan Remaja, Satbinmas Polres Nganjuk Edukasi Pelajar SMAN 1 Tanjunganom
Anggota Polsek Rangkasbitung Polres Lebak Semprotkan Pupuk Organik Ke Pohon Jagung Hibrida
Kapolsek Rangkasbitung Polres Lebak Dampingi Tim Bulog Cek Kualitas Jagung Petani di Kampung Kosa
Kabag Ops Polres Langkat Jadi Pembina Upacara di Yaspen Al-Maksum Stabat, Tekankan Disiplin dan Bahaya Narkoba
RUU PERAMPASAN ASET MASUK PROLEGNAS, LSM MAUNG: MEKANISME NCB HARUS DIPASTIKAN ADIL
Selama Ini Menjaga Tanah Warisan di Desa Durian, Sidi Kaget Lahan Diserobot: Sertipikat Diduga Terbit Tanpa Dasar
Polsek Warujayeng Hadirkan Edukasi Anti Bullying dan Keselamatan Berlalu Lintas bagi Siswa SDI Darush Sholihin

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 18:48 WIB

Kapolres Nganjuk Bersama Ketua Bhayangkari Cek SPPG, Pastikan Standar MBG Sesuai SOP

Senin, 26 Januari 2026 - 18:40 WIB

Cegah Narkoba dan Kenakalan Remaja, Satbinmas Polres Nganjuk Edukasi Pelajar SMAN 1 Tanjunganom

Senin, 26 Januari 2026 - 18:06 WIB

Anggota Polsek Rangkasbitung Polres Lebak Semprotkan Pupuk Organik Ke Pohon Jagung Hibrida

Senin, 26 Januari 2026 - 17:44 WIB

Kapolsek Rangkasbitung Polres Lebak Dampingi Tim Bulog Cek Kualitas Jagung Petani di Kampung Kosa

Senin, 26 Januari 2026 - 17:22 WIB

Kabag Ops Polres Langkat Jadi Pembina Upacara di Yaspen Al-Maksum Stabat, Tekankan Disiplin dan Bahaya Narkoba

Berita Terbaru