Hampir Puluhan Tahun Beroperasi,Mafia BBM di Labuhanbatu Berjalan Mulus

Jumat, 11 April 2025 - 16:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Oplus_131072

Oplus_131072

 

 

Tempat penimbunan BBM
mitramabes.com labuhan batu Disebut-sebut puluhan tahun beroperasi mafia Bahan Bakar Minyak (BBM) dikecamatan Panai Hilir,Desa sei Kasih, Kabupaten Labuhanbatu berjalan mulus.Oprandi yang dimainkan mafia dengan cara membeli ke SPBU dengan menggunakan jerigen lalu ditimbun dilokasi yang disiapkan dengan menggunakan bebitenk. 

Melalui investigasi Medan Pos,Mafia disebut bernama Heri daerah Bilah Hilir itu mempunyai banyak anak main dengan menempatkan berbagai tugas yang diperintahkan Heri. 

Terlihat setelah dilakukan penimbunan, sejumlah pelanggan Heri yang menggunakan mobil jenis pick up hilir mudik melakukan pembelian kepada anggota Heri. 

“Kita hanya menyediakan BBM jenis pertalite,kalau solar kita ngak ada,lagi pula entah kemana mau dibuang jika solar ada,saya hanya anggota yang diperintahkan untuk mengisi kemobil pelanggan,”Kata Anggota Mafia minyak itu,Selasa (9/4/2025). 

Katanya,aksi yang dimainkan bosnya itu sudah berlangsung lama tanpa ada hambatan apapun. 

“Kalau soal petugas itu urusan bos dan oknum wartawan juga sering kemari.Biasanya bos aku memberi melalui via transper saja.Kalau Abang mau jumpa tunggu ya.Bos saya lagi ngurus lembu ditempat istri mudanya.Semua akan dilayani.Bos kita bersahabat kok bang,”Jelas Anak main Heri. 

Sementara itu,Heri yang disebut-sebut mafia tersebut dikonfirmasi, kenapa bisa berjalan mulus, kegiatannya apakah mempunyai deking atau memberikan upeti pada petugas.Meski keadaan centang dua tapi belum menjawab. 

Sementara itu,Kasat Reskrim polres Labuhanbatu dan Kapolsek Bilah Hilir Kompak belum menjawab konfirmasi yang dilayangkan Wartawan.

Editor: Erikson nainggolan
Facebook Comments Box

Berita Terkait

Patroli Malam Sat Samapta Polres Labuhanbatu Berhasil Amankan Pelaku Pencurian di Aek Paing Bawah
Anggota Opsnal Satreskrim Polres Aceh Timur Amankan Ayah Kandung di Julok, Tega Cabuli Anak Kandungnya
Cegah Aksi Kejahatan Jalanan dan Balap Liar, Polres Lampung Tengah Gelar Patroli KRYD
Polsek Pelepat Ilir Gelar Penanaman Jagung Serentak Kuartal III, Dukungan untuk Swasembada Pangan 2025
Irwil III Itwasum Polri Tinjau Lahan Ketahanan Pangan Polres Lampung Timur
IPERWAKIM lahir untuk mensinergikan insan  Media dengan dunia Industri
RUDY SUSMANTO pimpin Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Bogor Penetapan Tiga Rancangan Peraturan Daerah.
Tekab 308 Presisi Polsek Bumi Ratu Nuban Amankan Pria Bawa Pisau Garpu, Diduga Hendak Curi Motor!

Berita Terkait

Minggu, 13 Juli 2025 - 12:30 WIB

Patroli Malam Sat Samapta Polres Labuhanbatu Berhasil Amankan Pelaku Pencurian di Aek Paing Bawah

Minggu, 13 Juli 2025 - 09:27 WIB

Cegah Aksi Kejahatan Jalanan dan Balap Liar, Polres Lampung Tengah Gelar Patroli KRYD

Minggu, 13 Juli 2025 - 09:13 WIB

Polsek Pelepat Ilir Gelar Penanaman Jagung Serentak Kuartal III, Dukungan untuk Swasembada Pangan 2025

Minggu, 13 Juli 2025 - 06:46 WIB

Irwil III Itwasum Polri Tinjau Lahan Ketahanan Pangan Polres Lampung Timur

Minggu, 13 Juli 2025 - 02:11 WIB

IPERWAKIM lahir untuk mensinergikan insan  Media dengan dunia Industri

Berita Terbaru

POLRI

Wakapolres Banyuasin Pimpin Kegiatan Razia KRYD

Minggu, 13 Jul 2025 - 12:09 WIB