Guna Meringankan Beban Warga, Kapolsek Teluk Mengkudu Berikan Bantuan Sosial

Sabtu, 26 November 2022 - 01:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sergai, Mitramabes.com Kapolres Serdang Bedagai AKBP Dr. Ali Machfud, SIK, MIK diwakili oleh Kapolsek Teluk Mengkudu AKP J. Sagala memberikan bantuan sosial kepada warga yang kurang mampu dalam bentuk paket sembako, Jumat (25/11/22).

Kegiatan tersebut guna meringankan beban warga dengan memberikan bantuan sosial kepada warga yang kurang mampu di Dsn. I Tanah Raja Desa Sei Buluh Kecamatan Teluk Mengkudu Kabupaten Serdang Bedagai.

Selanjutnya, bantuan sosial yang diberikan kepada warga masyarakat kurang mampu sebanyak 8 (Delapan) paket sembako yang terdiri dari beras (5 Kg), minyak goreng 1 kg dan gula pasir 1 kg.

Melalui Kasi Humas Polres Serdang Bedagai IPTU Djunaidi Arman menjelaskan kegiatan pemberian bantuan sosial tersebut kepada warga kurang mampu, merupakan program Kapolda Sumatera utara yang diteruskan oleh Kapolres Serdang Bedagai.

Hadir dalam kegiatan pemberian Bansos Ps. Kanit Samapta Aiptu S. Purba, Ps. Kanit Propam Aipda Febri Anto, Bhabinkamtibmas Desa Sei Buluh Bripka Yosi, Kades Sei Buluh Subandi dan pimpinan Gereja HKBP Huria Pasaoran Nauli St. E. Siregar. (Zai)

Berita Terkait

Sholat Jumat Berjamaah hingga Jumat Curhat, Kapolres Langkat Bangun Dialog Langsung dengan Masyarakat Stabat
Kapolres Nganjuk Tekankan Keamanan Tahanan, Wakapolres Lakukan Kontrol Ruang dan Sistem Pengamanan
Dukung Asta Cita, Bhabinkamtibmas Polsek Warujayeng Dampingi Program Ketahanan Pangan di Tanjunganom
Tim Gabungan Polres Lampung Tengah Tangkap Bandar Narkoba Bersenjata Api
Warga Krueng Seumayam Tewas Diduga Diterkam Harimau, Warga Temukan Tinggal Tulang Belulang.
Bikin Resah Warga, Pemilik Senpi Ilegal Ditangkap Polisi
Warga Lega, Polrestabes Medan Bongkar Sarang Narkoba dan Judi Online di Jermal
*Kapolres Pagar Alam Tinjau Langsung Pembangunan SMA Taruna Nusantara*

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 19:52 WIB

Sholat Jumat Berjamaah hingga Jumat Curhat, Kapolres Langkat Bangun Dialog Langsung dengan Masyarakat Stabat

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:22 WIB

Kapolres Nganjuk Tekankan Keamanan Tahanan, Wakapolres Lakukan Kontrol Ruang dan Sistem Pengamanan

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:11 WIB

Dukung Asta Cita, Bhabinkamtibmas Polsek Warujayeng Dampingi Program Ketahanan Pangan di Tanjunganom

Jumat, 23 Januari 2026 - 16:22 WIB

Tim Gabungan Polres Lampung Tengah Tangkap Bandar Narkoba Bersenjata Api

Jumat, 23 Januari 2026 - 16:14 WIB

Warga Krueng Seumayam Tewas Diduga Diterkam Harimau, Warga Temukan Tinggal Tulang Belulang.

Berita Terbaru

BERITA UTAMA

Agro Indomas Menolak Perdamaian Saat Di Mediasi 

Jumat, 23 Jan 2026 - 20:02 WIB