Forkopimda Nobar Semi Pinal AFC U-23 Indonesia – Uzbekistan Di Cafe Polsek Singkil

Selasa, 30 April 2024 - 12:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Singkil/MBS- Unsur Forkopimda nonton bareng semi final AFC Cup U-23 antara timnas Indonesia U-23 vs Timnas U-23 Uzbekistan di cafe Polsek Singkil, Senin malam (29/4/2024).

Hadir di acara Nobar dimaksud,pj.bupati,Drs.Azmi MAP, Kapolres AKBP.Suprihatiyanto SIK, Dandim 0109 Letkol, Inf Moh Mulyono, Plt, Sekda Ahmad Rifai SH, Danramil 02 Singkil, Kapten Inf Bambang.

Nobar ini terasa cukup istimewa,dimana bertepatan dengan hari ulang tahun Aceh Singkil ke-25 tahun 2024 mempertemukan Timnas U-23 Indonesia – Timnas U-23 Uzbekistan.

Kapolsek Singkil , AKP. Didik Surya SH menyampaikan cukup senang dan bangga atas kehadiran tamu-tamu istimewa jajaran forkopimda nonton bareng di cafe Polsek Singkil ini kata Didik.

Acara nobar ini selain dihadiri unsur forkopimda, juga dipadati para kaula muda dan penggemar bola pendukung Timnas Garuda muda.

“Pendukung Timnas PSSI sangat antusias sehingga semua tempat duduk yang disediakan di cafe Polsek Singkil terisi penuh, dan masih banyak yang berdiri menyaksikan pertandingan dari pinggir area nobar, ” tambah Kapolsek yang di kenal familiar ini.

Amatan Lingkaranistana. id nobar yang dilaksanakan secara live disaksikan penuh antusias dari para penggemar yang ada di Aceh Singkil atas perjuangan Timnas U-23 Indonesia itu walaupun hasil akhir harus mengakui keunggulan Uzbekistan skor 2-0.

“Garuda muda harus cepat melupakan kekalahan 2-0 ini dan bangkit dilaga terakhir memperebutkan juara III yang bakal dilakoni menunggu pemenang semi pinal lain antara Irak vs Jepang, ” ungkap Yudi penggemar berat garuda muda.

“Timmas Indonesia U-23 harus berjuang keras meraih satu tiket ke Olimpiade, ini memang tantangan berat, namun bila Indonesia mampu meraih juara III niscaya tiket Olimpiade bakal diraih, ” ujar nya.

Pertandingan nobar malam Ini mempertemukan Timnas U-23 Indonesia – Timnas U-23 Uzbekistan di gelar di stadion Abdullah Bin Khalifa Doha Qatar,Kickoff.pukul,21.00 Wib.

Jurnalis Zaelani Bako
Mitra mabes

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pengambilan Sumpah di Rumah Gadang dan Semarak Alek Batagak Penghulu Persukuan Simabua Sulit Air
Lagi-Lagi Kilang Sagu Di Bawah Koperasi Harmonis Diduga Langgar Aturan Ketenagakerjaan, Dinas Koperasi Dan UKM Kepulauan Meranti Diminta Tindak Tegas
Dukung Swasembada Pangan, Polsek Pegasing Matangkan Lahan untuk Penanaman Jagung
Warga tanjung barat,meminta tim Tipidter mabes polri tangkap pelaku Penjual Obat Keras Berkedok Warung UMKM
Semarak Hari Bhayangkara ke-79, Polres Aceh Tengah Gelar Nobar Wayang Kulit Lakon “Amartha Binangun”
Proyek Jalan Vila Mega Mas Ampera Raya Dipertanyakan: Tak Ada Plang Proyek, Aspal Diduga Tipis, dan Pekerja Tanpa Safety
Aplikasi SRIKANDI Meningkatkan Efektifitas dan Efisiensi Sistem Pemerintahan
Tokoh Masyarakat Desa Cot Rambong ” PT Ambiya Putra Tak Tau Dimana Rimbanya” 

Berita Terkait

Sabtu, 5 Juli 2025 - 22:02 WIB

Pengambilan Sumpah di Rumah Gadang dan Semarak Alek Batagak Penghulu Persukuan Simabua Sulit Air

Sabtu, 5 Juli 2025 - 21:35 WIB

Lagi-Lagi Kilang Sagu Di Bawah Koperasi Harmonis Diduga Langgar Aturan Ketenagakerjaan, Dinas Koperasi Dan UKM Kepulauan Meranti Diminta Tindak Tegas

Sabtu, 5 Juli 2025 - 18:17 WIB

Dukung Swasembada Pangan, Polsek Pegasing Matangkan Lahan untuk Penanaman Jagung

Sabtu, 5 Juli 2025 - 17:44 WIB

Warga tanjung barat,meminta tim Tipidter mabes polri tangkap pelaku Penjual Obat Keras Berkedok Warung UMKM

Sabtu, 5 Juli 2025 - 10:22 WIB

Semarak Hari Bhayangkara ke-79, Polres Aceh Tengah Gelar Nobar Wayang Kulit Lakon “Amartha Binangun”

Berita Terbaru