DPP – SPKN  Optimis Pekanbaru Semakin Baik Dibawah Kepemimpinan Muflihun Bersama PJ Sekda Pekanbaru Indra Pomi

Senin, 28 November 2022 - 19:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pekanbaru Mitramabes com Keputusan Pejabat (PJ) Walikota Pekanbaru, Muflihun, S STP memilih dan menunjuk Indra Pomi Nasution menjadi Pejabat (PJ) Sekretaris Daerah Kota (Sekdako) kota Pekanbaru sangatlah tepat. Pasalnya, Kepala Dinas Pekerjaan Umum Penataan Ruang (PUPR) kota Pekanbaru ini telah memiliki segudang pengalaman dalam tata kelola administrasi pemerintahan, baik internal maupun eksternal.

Hal tersebut di paparkan Sekjen Dewan Pimpinan Pusat Solidaritas Peduli Keadilan Nasional (DPP-SPKN) Romi Frans, Senin (28/11/2022).

Dikatakan Romi Frans, kami optimis, Pekanbaru dibawah kepemimpinan PJ Walikota Pekanbaru, Muflihun, S STP  bersama Indra Pomi Nasution sebagai motor penggerak organisasi pemerintah daerah, akan mampu menyusun kebijakan serta membina hubungan kerja dengan dinas lembaga teknis dan unit pelaksana lainnya, demi kota Pekanbaru yang lebih maju menuju masyarakat sejahtera, sebut Romi Frans.

Indra Pomi Nasution dengan segudang pengalaman akan mampu menciptakan pelayanan administrasi Pemerintah Kota Pekanbaru yang profesional.
Apalagi dengan pembangunan infrastruktur tentu tidak diragukan lagi, ucapnya.

Kita bisa lihat dan rasakan sendiri, upaya yang telah dilakukan Indra Pomi sebagai Kadis PUPR Pekanbaru dalam menanggulangi banjir dan jalan berlobang yang merupakan program prioritas PJ Walikota Pekanbaru, bapak Muflihun. Jika sebelumnya ratusan ruas jalan di Pekanbaru rusak parah, sekarang sudah di perbaiki. Begitu juga dengan banjir dan sampah telah berkurang signifikan, akunya.

Menurutnya, kita harus memahami, bahwa dalam penggulaangan banjir dan perbaikan jalan berlobang “Tidak semudah membalik telapak tangan”  tentu mempunyai proses dan ketersediaan sarana dan prasarana terutama masalah anggaran, terangnya.

Ditambahkan Romi Frans, kami dari SPKN optimis, Indra Pomi selaku ketua tim TAPD akan mampu menciptakan PAD serta peruntukannya lebih bagus dan tepat sasaran sehingga visi misi RPJMD Kota Pekanbaru akan terwujud, ucap Romi Frans.

Namun demikian kata Romi, SPKN akan melukan kritik, jika kebijakan yang dilakukan tidak sesuai dengan aturan dan perundang-undangan yang ada, turutama yang berkaitan dengan kehidupan masyarakat, pungkasnya.

Sebelumnya, usai Indra Pomi Nasution dilantik sebagai Pelaksana tugas (Plt) Sekdako Pekanbaru mengatakan, Ia berharap kepada seluruh masyarakat Pekanbaru untuk memberikan masukan yang positif demi Pekanbaru yang lebih baik. ” Kami juga memiliki keterbatasan kemampuan, maka kami butuh masukan positif baik itu dari media dan aktifis serta LSM. Pemerintah dan masyarakat harus bersinergi untuk membangun kota Pekanbaru”.harapnya.

Editor(Torisman Waruwu MBS).

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Danton security PTPN 1V regional ll Panai jaya di duga mesum  dan di gerebek warga
Danton security PTPN 1V regional 11 Panai jaya di duga mesum  dan di gerebek warga.
Upaya Sejahterakan Para Petani Sawit, Bupati Batu Bara Gelar FGD dengan Agen Sawit
Menko Polkam: Sekolah Rakyat Perkuat Ketahanan Ideologi Bangsa ke Depan
Wabup Kab.Tebo Nazar Efendi, S.E, M.Si Hadiri Apel Gelar Pasukan Operasi Patuh Tahun 2025
Kodam I/BB Peduli Gizi Anak Panti Asuhan di Medan Johor melalui Program Makan Sehat Bergizi
CV.FIKA MULYA, SELAIN MENJADI KONTROVERSI,PEKERJA PUN TIDAK MENGGUNAKAN ALAT PELINDUNG DIRI(APD).
Satsamapta Polres Tanah Karo Gelar Patroli Stasioner dan Pengaturan Lalu Lintas di Kabanjahe, Antisipasi Gangguan Kamtibmas dan Kemacetan

Berita Terkait

Selasa, 15 Juli 2025 - 01:46 WIB

Danton security PTPN 1V regional ll Panai jaya di duga mesum  dan di gerebek warga

Selasa, 15 Juli 2025 - 01:03 WIB

Danton security PTPN 1V regional 11 Panai jaya di duga mesum  dan di gerebek warga.

Senin, 14 Juli 2025 - 23:48 WIB

Upaya Sejahterakan Para Petani Sawit, Bupati Batu Bara Gelar FGD dengan Agen Sawit

Senin, 14 Juli 2025 - 23:34 WIB

Menko Polkam: Sekolah Rakyat Perkuat Ketahanan Ideologi Bangsa ke Depan

Senin, 14 Juli 2025 - 21:46 WIB

Wabup Kab.Tebo Nazar Efendi, S.E, M.Si Hadiri Apel Gelar Pasukan Operasi Patuh Tahun 2025

Berita Terbaru