Desa Suka Jadi Gelar Kegiatan Israk Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1445 H.

Sabtu, 8 Februari 2025 - 23:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suka Makmue- Mitra Mabes. Com” Masyarakat desa Suka Jadi kecamatan Darul Makmur kabupaten Nagan Raya gelar peringatan Israk Mi’raj Nabi Muhammad SAW, di masjid Alhuda desa Suka Jadi setelah Sholat Isya Sabtu 08 Februari 2025

Menurut kepala Desa Suka Jadi Kodri mengatakan dilakukan kegiatan ini bertujuan untuk mengenang peristiwa penting dalam sejarah Islam, yaitu perjalanan nabi Muhammad dari Mekkah ke Yerusalem (Isra) dan naik ke langit (Mi’Raj) kegiatan ini diharapkan dapat memberikan pemahaman yang lebih baik tentang makna dan hikmah dari peristiwa isra mi’raj bagi masyarakat muslim tersebut” Ujarnya

Sebagai penceramah Ustad Damai yang dihadiri kepala desa serta aparatur desa, tokoh masyarakat, Tuha Peut, Seluruh Tgk yang ada di desa Suka Jadi, Masyarakat, tokoh cendikiawan dan juga dihadiri mantan Keuchik Sumardi” Editor :Sarimin

Berita Terkait

WARGA PROTES PEMBANGUNAN SPAM BARU SELESAI SUDAH RETAK.
SDN 6 Rantau Bayur Memprihatinkan, Masyarakat Pertanyakan Dana BOS Rp 98,5 Juta, Kepala Sekolah Sulit Dikonfirmasi.
Dua Terduga Pelaku Pengeroyokan di Beutong Sedang Di Proses Oleh Pihak Res Krim.
Pemkot Pagar Alam dan Kejari Pagar Alam Bangun Ghumah Baghi Restorative Justice
Media pers keadilan Tapung Hulu serah kan Piagam penghargaan ke Perusahaan 
Ade Jona Apresiasi Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Viral di Medan Marelan
Diduga Gudang Penampung BBM Subsidi, Bungkam Saat Dikonfirmasi Awak Media di minta kepada Kapolri dan jajaran Untuk Menindak Lanjuti Kasus ini
Tingkatkan Sumber Daya Pegawai, Universitas Saburai Jajaki Kerjasama Kuliah Khusus Aparatur

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 00:28 WIB

WARGA PROTES PEMBANGUNAN SPAM BARU SELESAI SUDAH RETAK.

Rabu, 28 Januari 2026 - 00:24 WIB

SDN 6 Rantau Bayur Memprihatinkan, Masyarakat Pertanyakan Dana BOS Rp 98,5 Juta, Kepala Sekolah Sulit Dikonfirmasi.

Selasa, 27 Januari 2026 - 21:50 WIB

Dua Terduga Pelaku Pengeroyokan di Beutong Sedang Di Proses Oleh Pihak Res Krim.

Selasa, 27 Januari 2026 - 21:41 WIB

Pemkot Pagar Alam dan Kejari Pagar Alam Bangun Ghumah Baghi Restorative Justice

Selasa, 27 Januari 2026 - 21:16 WIB

Media pers keadilan Tapung Hulu serah kan Piagam penghargaan ke Perusahaan 

Berita Terbaru

NASIONAL

WARGA PROTES PEMBANGUNAN SPAM BARU SELESAI SUDAH RETAK.

Rabu, 28 Jan 2026 - 00:28 WIB