Dalam Pembangunan RTLH Satgas TMMD Ke – 123 Kodim 0416/Bute Sudah Dalam Tahap Finishing

Sabtu, 15 Maret 2025 - 11:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tebo.mitramabes.com – Meskipun puasa Ramadhan Satgas TMMD Reguler ke-123 Kodim 0416/Bute terlihat semangat mengecat dinding Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) milik Hendri di Desa Malako Intan, Kecamatan Tebo Ulu, Kabupaten Tebo, Sabtu (15/03/2025).

Disela – sela kegiatan Serda Badrus anggota satgas yang melaksanakan pembangunan RTLH mengatakan, ” pengerjaan program RTLH terlihat sebagian hampir rampung, tetapi masih ada tahap finishing yang perlu dilakukan untuk menambah keindahan rumah tersebut.

Kami juga melakukan upaya bersama masyarakat untuk mempercepat kesiapan sasaran fisik, dengan harapan target waktu yang telah ditentukan dapat terlaksana dengan maksimal, “ujarnya.

Sementara itu, Hendri pemilik RTLH turut serta membantu dalam memperbaiki rumahnya, dengan sekali-kali duduk depan rumah menatap bangunan, bahwa tidak menyangka ia memiliki rumah layak huni sebagus ini.

Bapak Hendri, diwaktu yang sama mengatakan, yang pertama kalinya ia bersyukur kepada Allah SWT, dimana rezeki yang tidak disangka melalui perantara TNI Manunggal Membangun Desa, sekarang saya memiliki rumah layak huni.

“Semoga kebaikan bapak TNI khususnya Kodim 0416/Bute dapat dibalas dengan kebaikan oleh Allah SWT dan selalu dicintai rakyat, ” ungkapnya dengan rasa haru.(Tim)

Editor : Socheh

Berita Terkait

Berkat Capaian Produksi GKG, Bupati Banyuasin Raih Satyalencana Wira Karya
Bersama Gubernur Lampung, Gubernur Jawa Tengah Dan Forkopimda Provinsi Lampung, Kasdam XXI/RI Hadiri Panen Raya dan Pengumuman Swasembada Pangan
Dansubdenpom 1/2 -1 Tanah Karo, Kapten.CPM. Agus Setiawan : Siap Bermitra dan Tidak Alergi Dengan Wartawan
DPC LSM KPK-RI Tanah Karo Resmi Daftar ke Kejaksaan Negri Melengkapi Administrasi
Dana Desa Rp 1,1 Milyar Diduga Bermasalah Transparansi Geuchik Dan Tuha Peut Di Pertayakan.
Polri Hadir Dukung Ketahanan Pangan, Amankan Tasyakuran Panen Raya di Seputih Raman
Cuaca Ekstrem Polres Pagar Alam Turunkan Bhabinkamtibmas Himbauan Warga Waspada Bencana Alam
Bupati Tebo Kunjungi Sentra Alyatama Kemensos RI, Perkuat Sinergi Layanan Sosial

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 22:09 WIB

Berkat Capaian Produksi GKG, Bupati Banyuasin Raih Satyalencana Wira Karya

Rabu, 7 Januari 2026 - 22:06 WIB

Bersama Gubernur Lampung, Gubernur Jawa Tengah Dan Forkopimda Provinsi Lampung, Kasdam XXI/RI Hadiri Panen Raya dan Pengumuman Swasembada Pangan

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:54 WIB

DPC LSM KPK-RI Tanah Karo Resmi Daftar ke Kejaksaan Negri Melengkapi Administrasi

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:23 WIB

Dana Desa Rp 1,1 Milyar Diduga Bermasalah Transparansi Geuchik Dan Tuha Peut Di Pertayakan.

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:11 WIB

Polri Hadir Dukung Ketahanan Pangan, Amankan Tasyakuran Panen Raya di Seputih Raman

Berita Terbaru