Cooling Sistem Kapolsek Tompobulu Pasca Pilkada Serentak 2024

Kamis, 12 Desember 2024 - 19:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bantaeng|MBS- Untuk menjaga ketertiban dan keamanan pasca pemungutan suara Pilkada 2024, Polsek Tompobulu melaksanakan kegiatan cooling system. Kamis (12/12/2024)

Kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan suasana yang tenang dan damai di tengah masyarakat setelah proses pemilihan kepala daerah.

Kapolsek Tompobulu Iptu Darwis menyampaikan, menjaga keamanan dan ketenangan pasca Pilkada sangat penting untuk dilakukan.

“Meskipun pemungutan suara telah selesai, kita harus tetap menjaga situasi agar tetap kondusif,” ujar Kapolsek Tompobulu.

“Kegiatan seperti ini dapat menjadi sarana untuk mendinginkan suasana dan mempererat tali persaudaraan antar warga,” imbuh Iptu Darwis

Iptu Darwis juga mengajak seluruh masyarakat untuk selalu menjaga persatuan dan kesatuan bangsa, serta menghindari berita-berita hoaks yang bisa memicu perpecahan.

“Kita harus waspada terhadap informasi yang tidak jelas sumbernya. Mari kita sama-sama bijak dalam menggunakan media sosial dan selalu mengedepankan kedamaian,” tambah Iptu Darwis

Kapolsek juga mengajak seluruh warga untuk tetap menjaga keamanan, tidak mudah terprovokasi, dan saling menghargai perbedaan yang ada.

“Mari kita terus jaga keamanan dan ketertiban di Tompobulu agar kita dapat menjalani hidup yang lebih harmonis dan penuh kedamaian,” pungkas Kapolsek Tompobulu. ( Ucok haidir)

Berita Terkait

Pangdam XXI/Radin Inten Dukung Percepatan Pembangunan Gerai KDKMP di Lampung
Aliran Air dari Bendung Lematang Telah Kembali Mengalir Menjangkau Saluran-Saluran Sekunder.
KETUA LSM KCBI MUBA!! Temui Polres Muba, Mempertanyakan Tindak Lanjut Laporan Dugaan Pemalsuan Tanda Tangan.
Harapan ribuan warga di perbatasan Kabupaten Rokan Hulu (Rohul) dan Rokan Hilir (Rohil) jembatan Scindor segera terwujud.
Bupati Anwar Sadat Pimpin Rakor Pembangunan Jargas Rumah Tangga di Tanjab Barat.
Wabup Katamso Hadiri Pengukuhan Profesor Putra Asal Tanjab Barat di Universitas Riau.
KETUA LSM KCBI MUBA!! Temui Polres Muba, Mempertanyakan Tindak Lanjut Laporan Dugaan Pemalsuan Tanda Tangan.
Polda Lampung Gagalkan Penyelundupan 10,63 Kg Sabu Asal Aceh Tujuan Pulau Jawa

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:42 WIB

Pangdam XXI/Radin Inten Dukung Percepatan Pembangunan Gerai KDKMP di Lampung

Selasa, 20 Januari 2026 - 17:11 WIB

KETUA LSM KCBI MUBA!! Temui Polres Muba, Mempertanyakan Tindak Lanjut Laporan Dugaan Pemalsuan Tanda Tangan.

Selasa, 20 Januari 2026 - 16:42 WIB

Harapan ribuan warga di perbatasan Kabupaten Rokan Hulu (Rohul) dan Rokan Hilir (Rohil) jembatan Scindor segera terwujud.

Selasa, 20 Januari 2026 - 15:31 WIB

Bupati Anwar Sadat Pimpin Rakor Pembangunan Jargas Rumah Tangga di Tanjab Barat.

Selasa, 20 Januari 2026 - 15:29 WIB

Wabup Katamso Hadiri Pengukuhan Profesor Putra Asal Tanjab Barat di Universitas Riau.

Berita Terbaru