Ciptakan Rasa Aman, Bhabinkamtibmas Polsek Seputih Banyak Rutin Sambangi Warga Binaan Sampaikan Pesan Kamtibmas

Minggu, 13 April 2025 - 10:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lampung Tengah Mitra Mabes.Com – Dalam upaya menciptakan rasa aman dan menjaga situasi Kamtibmas yang kondusif, Bhabinkamtibmas Polsek Seputih Banyak, Bripka Ari Saputra, secara rutin melaksanakan kegiatan sambang ke warga binaannya, Minggu (13/4/25).

Kegiatan sambang ini menyasar ke berbagai lokasi, seperti minimarket, konter HP, dan sejumlah lokasi usaha masyarakat lainnya.

Dalam kunjungannya di Kampung Tanjung Harapan, Bripka Ari Saputra menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas, dan meminta warga untuk lebih waspada terhadap potensi gangguan keamanan, seperti aksi pencurian sepeda motor (Curanmor)

Mewakili Kapolres Lampung Tengah, Polda Lampung AKBP Andik Purnomo Sigit, S.H., S.I.K., M.M, Kapolsek Seputih Banyak, Hairil Rizal, S.H., M.H menyampaikan bahwa patroli sambang dan imbauan ini merupakan bagian dari upaya Polri untuk menjaga keamanan dan ketertiban di masyarakat.

“Kami berharap, dengan adanya imbauan ini, masyarakat lebih waspada terhadap aksi curanmor, sehingga dapat menekan angka kejahatan di wilayah Seputih Banyak,” ungkapnya.

Polsek Seputih Banyak berkomitmen untuk terus menjalin kedekatan dengan masyarakat melalui berbagai kegiatan preventif guna mewujudkan situasi yang aman dan kondusif di wilayah hukum Polsek Seputih Banyak.

(Trimo Riadi)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kapolres Selayar Pimpin 167 Personel Amankan Pergantian Tahun, Jalur Masuk Kota Benteng Disekat
Bupati Rohul Anton Akhir Tahun 2025 , Beri Kado Serahkan SK 1,608 Tenaga honorer.
63 Personel Polres Rokan Hulu Resmi Naik Pangkat, Kapolres Tekankan Tanggung Jawab dan Profesionalisme.
Malam Tahun Baru, Bupati Bengkulu Utara Doakan Masyarakat Sejahtera
Keganasan Gajah Liar Semakin Menjadi, Dalam Penghalauan Gajah liar memakan Korban Jiwa 
Kapolres Lampung Tengah Pimpin Langsung Apel Kesiapan Pengamanan Malam Tahun Baru 2026
Refleksi Akhir Tahun, Polres Lampung Tengah Gelar Doa Bersama untuk Sitkamtibmas Aman Kondusif dan Korban Bencana
Polda Jambi Gelar Apel Kesiapan Pengamanan Malam Tahun Baru 2026, Karo Ops Pastikan Personel Siaga di Titik Strategis

Berita Terkait

Kamis, 1 Januari 2026 - 07:32 WIB

Kapolres Selayar Pimpin 167 Personel Amankan Pergantian Tahun, Jalur Masuk Kota Benteng Disekat

Kamis, 1 Januari 2026 - 01:44 WIB

Bupati Rohul Anton Akhir Tahun 2025 , Beri Kado Serahkan SK 1,608 Tenaga honorer.

Kamis, 1 Januari 2026 - 01:41 WIB

63 Personel Polres Rokan Hulu Resmi Naik Pangkat, Kapolres Tekankan Tanggung Jawab dan Profesionalisme.

Kamis, 1 Januari 2026 - 01:29 WIB

Malam Tahun Baru, Bupati Bengkulu Utara Doakan Masyarakat Sejahtera

Kamis, 1 Januari 2026 - 00:27 WIB

Keganasan Gajah Liar Semakin Menjadi, Dalam Penghalauan Gajah liar memakan Korban Jiwa 

Berita Terbaru

BENGKULU UTARA

Malam Tahun Baru, Bupati Bengkulu Utara Doakan Masyarakat Sejahtera

Kamis, 1 Jan 2026 - 01:29 WIB