Bupati Menyerahkan Surat Tugas Jabatan Plt di Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Padang Lawas

Selasa, 18 Maret 2025 - 11:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Padang Lawas MITRAMABES Bupati Padang Lawas Putra Mahkota Alam Hasibuan, SE menyerahkan secara langsung surat tugas bagi pejabat struktural yang di tunjuk sebagai Plt di lingkungan pemerintah Kabupaten Padang Lawas diruang kerja wakil Bupati Padang Lawas.

 

Bupati Padang Lawas Putra Mahkota Alam Hasibuan, SE menyampaikan ucapan selamat dan sukses atas penerimaan SK jabatan yang baru di terima. Mari sama-sama kita bangun Kabupaten Padang Lawas ini sesuai dengan Visi-Misi 5 (Lima) tahun dan lebih maju kedepannya.

 

Kegiatan ini di hadiri oleh Wakil Bupati Padang Lawas H. Achmad Fauzan Nasution, S.H.I., M.Pd.i Sekretaris Daerah kabupaten Padang Lawas Arpan Nasution S.Sos, Asisten I, inspektur dan Tenaga Ahli Bupati Kabupaten Padang Lawas dan tamu terhormat lainya.

Nama-nama yang menerima SK sebagai pelaksana tugas dilingkungan Pemerintah Kabupaten Padang Lawas sebagai berikut :

 

1. AHMAD DAMHURI, SE sebagai Kepala Dinas Sosial.

2. IRMANSYAH NASUTION, SE sebagai Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik.

3. ILHAMUDDIN HARAHAP, SE, MM sebagai Kepala Bidang Aset pada BPPKAD.

4. LUTFI ELPANJIANSYAH, SE sebagai Kabid Pasar pada Diskouperindag.

5. SITI WARNA DAULAY, ST sebagai Kabid Pengairan pada Dinas PU dan Tata Ruang.

6. KOMAD JAMAL HARAHAP sebagai Camat Ulu Sosa.

7. PARLINDUNGAN HASIBUAN sebagai Camat Ulu Barumun.

8. OBRIANI HASIBUAN, SKM sebagai Kepala Bidang Pengelolaan Sampah Limbah B3 & Peng. Pencemaran pada Dinas Lingkungan Hidup.

9. LIA SURTANTI, S.STP, MM sebagai Kabid Perpustakaan pada Dinas Perpustakaan dan Arsip.

10. AZMI TONDI MARTUA, SH sebagai Kabid Infrastruktur dan Kewilayahan pada Bapperida.

11. ISKANDAR ZULKARNAIN HARAHAP, SKM sebagai Kabid Sumber Daya Kesehatan pada Dinkes.

12. MUHAMMAD ISRO, S.TP sebagai Kabid Tanaman Pangan dan Holtikultura Pada Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan.

13. NURHAWA SARI SIREGAR, SE sebagai Kabid Pendataan, Penetapan dan Informasi pada BPPKAD.

14. WINDA VIA CARLINA Kasubbid Perbendaharaan pada BPPKAD.

15. RIZKI SAHALA SIREGAR, S.Pd Kasubbid Gaji dan Penatausahaan pada BPPKAD.

16. AMINUR RAHMAN LUBIS, SH, MH, SE, Ak, SE Kasubbid Anggaran 1 pada BPPKAD.

17. AZWAR ANAS HASUBUAN, SP sebagai Kasubbid Pelaporan dan Pertanggungjawabn pada BPPKAD.

18. ALFI SYAHRIN, ST sebagai Kasubbag Umum dan Kepegawaian pada Dinas Lingkungan Hidup.

19. UBA KHOIRIYAH LUBIS, SE sebagai Kasubbid Akuntansi pada BPPKAD

Berita Terkait

Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Gelar Rapat Pembentukan Lembaga Kerja Sama Tripartit Kabupaten Lampung Tengah
*Polres Pagaralam Bersiap Hadapi Era Hukum Baru, Personel Dibekali KUHP dan KUHAP Terbaru*
Pengurus Besar dan Wilayah HIMARI Resmi Dilantik, Perkuat Peran Organisasi dalam Pembangunan Daerah
Danrem 043/Gatam Hadiri Peluncuran Aplikasi Centurion-21
Polres Pagaralam Dalami Dugaan Pelecehan Oleh Oknum Kepala kantor Pos
Dugaan Pelecehan oleh Kepala Kantor Pos Pagaralam
Dugaan Pelecehan oleh Kepala Kantor Pos Pagaralam
Kapolsek Rimbo Bujang AKP Ida Bagus Made Oka, S.H Sosialisasikan Peran Bhabinkamtibmas kepada Kepala Sekolah dan Guru

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 23:39 WIB

Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Gelar Rapat Pembentukan Lembaga Kerja Sama Tripartit Kabupaten Lampung Tengah

Kamis, 29 Januari 2026 - 21:06 WIB

*Polres Pagaralam Bersiap Hadapi Era Hukum Baru, Personel Dibekali KUHP dan KUHAP Terbaru*

Kamis, 29 Januari 2026 - 20:35 WIB

Pengurus Besar dan Wilayah HIMARI Resmi Dilantik, Perkuat Peran Organisasi dalam Pembangunan Daerah

Kamis, 29 Januari 2026 - 19:37 WIB

Danrem 043/Gatam Hadiri Peluncuran Aplikasi Centurion-21

Kamis, 29 Januari 2026 - 19:27 WIB

Polres Pagaralam Dalami Dugaan Pelecehan Oleh Oknum Kepala kantor Pos

Berita Terbaru