Bupati dan Wakil Bupati Bantaeng Resmi di Lantik , Presiden Prabowo 20 Pebruari 2025 Masa Bakti 2025 — 2030

Jumat, 21 Februari 2025 - 18:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

MAKASAR, Mitramabes.com.

Bupati dan Wakil Bupati Bantaeng Muh Fathul Fauzy Nurdin-Sahabuddin resmi dilantik. Pelantikan dilakukan oleh Presiden Prabowo Subianto di Istana Kepresidenan, Jakarta, Kamis (20/2/2025).

Bupati Bantaeng, Muh Fathul Fauzy Nurdin mengatakan bahwa setelah melakukan survei hasilnya menunjukkan ada tiga utama yang harus segera ditangani.
tiga tersebut meliputi pertanian, kelangkaan pupuk, buruknya infrastruktur pertanian, dan akses pengairan menjadi perhatian besar.

Ucapnya, dengan 80 % penduduk Bantaeng bergantung pada sektor pertanian, pihaknya bertekad untuk menjadikan pertanian lebih produktif dan moderen.

Lalu Isu infrastruktur, banyaknya jalan rusak, irigasi yang tak lagi berfungsi, dan fasilitas umum yang memprihatinkan menjadi prioritas pembenahan.
“Masalah yang paling mendesak di Bantaeng adalah sektor pertanian dan infrastruktur. Kami akan segera berkoordinasi dengan Kementerian Pertanian dan beberapa kementerian terkait lainnya untuk mengatasi permasalahan tersebut,” ujarnya.

Kemudian isu terkait dengan tenaga kerja, meski memiliki kawasan industri, tingkat pengangguran Bantaeng masih tinggi, menjadi urutan ketiga di sulawesi selatan setelah makassar dan tana toraja.

“Kami ingin mengubah itu semua. tidak hanya membuat janji, tapi memberikan bukti nyata untuk masyarakat,” Ucapnya.(Ucok Haidir )

Berita Terkait

Polres Rohil Gelar Green Policing Running Club Bersama Rokan Hilir Runners, Kampanyekan Kepedulian Lingkungan.
Polsek Kubu Hadiri Peringatan Isra’ Mi’raj 1447 H Sekaligus Sambut Bulan Suci Ramadhan.
Pelantikan Pengurus Senkom Mitra Polri Serdang Bedagai Periode 2025–2030, Wakapolres Ajak Perkuat Sinergi Jaga Kamtibmas
Cak Wandi: Penjual Bakso Bergaya Perlente yang Viral di Roro Kuning
Nelayan Asal Tile-Tile Yang Dilaporkan Hilang Ditemukan Selamat, Kapolres Selayar Tekankan Kewaspadaan Cuaca
Pak Cak Wandi: Penjual Bakso Bergaya Perlente yang Viral di Roro Kuning
Nelayan Asal Tile-Tile Dilaporkan Hilang Saat Melaut, Tim SAR, Polair dan TNI AL Lakukan Pencarian
Desa Suak Palembang Gelar Kegiatan Isra Mi’raj.

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 15:06 WIB

Polres Rohil Gelar Green Policing Running Club Bersama Rokan Hilir Runners, Kampanyekan Kepedulian Lingkungan.

Minggu, 25 Januari 2026 - 14:59 WIB

Polsek Kubu Hadiri Peringatan Isra’ Mi’raj 1447 H Sekaligus Sambut Bulan Suci Ramadhan.

Minggu, 25 Januari 2026 - 13:49 WIB

Pelantikan Pengurus Senkom Mitra Polri Serdang Bedagai Periode 2025–2030, Wakapolres Ajak Perkuat Sinergi Jaga Kamtibmas

Minggu, 25 Januari 2026 - 13:22 WIB

Cak Wandi: Penjual Bakso Bergaya Perlente yang Viral di Roro Kuning

Minggu, 25 Januari 2026 - 12:49 WIB

Pak Cak Wandi: Penjual Bakso Bergaya Perlente yang Viral di Roro Kuning

Berita Terbaru

Oplus_131072

BERITA UTAMA

Cak Wandi: Penjual Bakso Bergaya Perlente yang Viral di Roro Kuning

Minggu, 25 Jan 2026 - 13:22 WIB