Bupati Banyuasin Askolani Tinjau Duren Ijo Peternakan Dan Penggemukan Kambing.

Kamis, 27 November 2025 - 10:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banyuasin I -mitramabes.com.Setelah meletakkan Batu Pertama Koperasi Merah Putih, Bupati Banyuasin, Dr. H. Askolani, SH., MH meninjau Duren Ijo Peternakan Dan Penggemukan Kambing yang menjadi binaan langsung dari Desa Duren Ijo, Kecamatan Banyuasin I, Rabu (26/11/2025).

Bupati Askolani sangat antusias dalam tinjauan ini dan sangat mengapresiasi giat anak muda Duren Ijo yang menginisiasi Duren Ijo Farm yang telah berjalan dari tahun 2024.

“Saya sangat bangga dengan adanya Duren Ijo Farm ini, ini gerakan anak gen z yang luar biasa. Saya sangat kagum dengan sosok anak muda seperti wahyu dan ini yang harus dilakukan oleh generasi muda saat ini, ” jelasnya.

“Jangan sibuk mencari kerja namun menciptakan lapangan kerja seperti yang dilakukan oleh anak muda di Duren Ijo. Luar biasa dari awal 22 kambing dan sekarang menjadi 68 kambing. Terus tingkatkan hasil ternak agar dapat semakin besar dan banyak memberikan manfaat bagi masyarakat Banyuasin, ” tambahnya.

Duren Ijo Farm merupakan Gemar Tugas (Gerakan Memelihara Ternak dan Unggas) yang menjadi salah satu dari 12 Gerakan Banyuasin Bangkit, Adil dan Sejahtera.

Berita Terkait

Bungkam Usai Diduga Lecehkan Profesi Wartawan, Wakil Bupati Aceh Tengah Didesak Minta Maaf Terbuka.
Miris, tingal di Gubuk Tua,Cik Isa Warga Desa Tebing Abang Luput Dari Perhatian Pemdes..?
Rapat Koordinasi Persiapan Pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa Antar Waktu Di 4 Desa
Setelah di Polres FP2KP Laporkan Juga Dosa- Dosa Kades Se-Banyuasin ke Kejari Banyuasin
Tomas Desa Tebing Abang dan AMOL datangi Kejari Banyuasin
Gelar Rapat Tertutup pemdes desa tebing abang bahas “SP1 yang di layangkan BPD.”
Pastikan Masyarakat Banyuasin Dapat Pelayanan Optimal, Wabup Netta Tinjau Pelayanan Tepadu Kabupaten Banyuasin CGC
Polsek Gantar Kompak Korve, Tingkatkan Kualitas Pelayanan Publik

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 15:30 WIB

Bungkam Usai Diduga Lecehkan Profesi Wartawan, Wakil Bupati Aceh Tengah Didesak Minta Maaf Terbuka.

Jumat, 16 Januari 2026 - 20:29 WIB

Miris, tingal di Gubuk Tua,Cik Isa Warga Desa Tebing Abang Luput Dari Perhatian Pemdes..?

Kamis, 15 Januari 2026 - 18:19 WIB

Rapat Koordinasi Persiapan Pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa Antar Waktu Di 4 Desa

Rabu, 14 Januari 2026 - 12:56 WIB

Setelah di Polres FP2KP Laporkan Juga Dosa- Dosa Kades Se-Banyuasin ke Kejari Banyuasin

Senin, 12 Januari 2026 - 14:58 WIB

Tomas Desa Tebing Abang dan AMOL datangi Kejari Banyuasin

Berita Terbaru