Berikut ini Nama² Pejabat yang di Lantik Sekda Empat Lawang

Kamis, 6 April 2023 - 18:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

EMPAT LAWANG / MBS – Bupati Empat Lawang Dr. H Joncik Muhammad melalui Sekertaris Daerah (Sekda) Empat Lawang Fauzan Khoiri Denin, Lantik 13 pejabat tinggi Pratama, Administrator, Pengawas dan Kepala Sekolah, Rabu 05 – 04 – 2023.

Adapun beberapa pejabat yang di Lantik, di antara nya sebagai berikut :

1. Alpa Edison, Kasi pelayanan umum pada kantor camat Pendopo.

2. Mulian Haryadi, Kasi pelayanan umum pada kantor camat Muara Pinang

3. Dwi Maretsa Putri, Kasubid penagihan pajak daerah dan retribusi daerah pada Badan Pendapatan Daerah.

4. Eva Sari, Kasi Penyelidikan dan Penyidikan pada Dinas Satuan Oolisi Pamong Praja.

5. Kodri, Camat pada Kantor Saling

6. Yulli Yetti US, Sekretaris pada Dinas pertanian.

7. Niswa Susilawati, Sekretaris pada Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu satu pintu.

8. Salman Alfarisy Anwar, Sekretaris pada dinas perikanan.

9. Eliyati, Sekretaris pada dinas ketahanan pangan.

10. Musirman, Sekretaris pada Dinas Koperasi Usaha Kecil dan Menengah.

11. Ardiansyah, Sekretaris pada Dinas Satuan Polisi Pamong Praja.

12. Fabil, Kepala SD Negeri 2 Talang Padang.

13. Pera Pratiwi, Kepala SD Negeri 11 Talang Padang.

Dimana kegiatan Pelantikan ini di selenggarakan di ruang rapat Madani lingkungan Pemkab Empat Lawang.

Sekda Empat Lawang Fauzan Khoiri Denin mengingatkan kepada pejabat yang sudah dilantik “agar kira nya pengalaman jabatan sebelumnya bisa jdi pelajaran dan semoga bisa lebih baik lg di jabatan yang baru ini”.

“Jabatan adalah amanah bukan hak pegawai, hak pegawai itu adalah gaji, itupun kalau melaksanakan kewajibannya, Jadi harus seimbang, maknai jabatan yang diberikan ini,” (tutup Fauzan).

(Hd)

Berita Terkait

Pemkab Paluta Terima Sertifikat Tanah Untuk Pembangunan Sekolah Rakyat Dari BPN Tapanuli Selatan.
TP PKK Kabupaten Paluta Laksanakan Kegiatan Pertemuan Rutin Bulanan Sekaligus Cek Kesehatan di TK Al-Ikram.
Disinyalir Bermasalah Rehabilitasi Jaringan Irigasi Way Bumi Agung BBA.4 Pekerjaan Direktorat Kementerian SDA BBWSMS Jeb.
Sambut Bulan Suci Ramadan, Polsek Rimbo Bujang Cek Poskamling dan Perkuat Sinergi TNI–Pemerintah Desa
Kapolsek Bontosikuyu AKP Danyel Raih Kenaikan Pangkat Penghargaan dari Kapolri, Kini Berpangkat Kompol
Rapat Koordinasi Pokja Bunda PAUD Kabupaten Tebo 2026: Melanjutkan Prestasi 2025, Menebar Harapan dan Manfaat di Tahun 2026
Pemkab Paluta Terima Sertifikat Tanah Untuk Pembangunan Sekolah Rakyat Dari BPN Tapanuli Selatan.
Polres Langkat Amankan Kunjungan Kerja Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan RI di Tanjung Pura.

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 11:31 WIB

Pemkab Paluta Terima Sertifikat Tanah Untuk Pembangunan Sekolah Rakyat Dari BPN Tapanuli Selatan.

Kamis, 29 Januari 2026 - 11:28 WIB

TP PKK Kabupaten Paluta Laksanakan Kegiatan Pertemuan Rutin Bulanan Sekaligus Cek Kesehatan di TK Al-Ikram.

Kamis, 29 Januari 2026 - 11:25 WIB

Disinyalir Bermasalah Rehabilitasi Jaringan Irigasi Way Bumi Agung BBA.4 Pekerjaan Direktorat Kementerian SDA BBWSMS Jeb.

Kamis, 29 Januari 2026 - 11:13 WIB

Sambut Bulan Suci Ramadan, Polsek Rimbo Bujang Cek Poskamling dan Perkuat Sinergi TNI–Pemerintah Desa

Kamis, 29 Januari 2026 - 11:11 WIB

Kapolsek Bontosikuyu AKP Danyel Raih Kenaikan Pangkat Penghargaan dari Kapolri, Kini Berpangkat Kompol

Berita Terbaru