Beberapa atlit olah raga kontingen dari kabupaten pakpak bharat berhasil raih medali emas dan perunggu

Selasa, 9 Juli 2024 - 09:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PAKPAK BHARAT~MITRAMABES, COM- Sabtu 6/7/2024. Pekan Olah Raga Pelajar Provinsi Sumatera Utara (Popprovsu) Tahun 2024 telah tuntas terlaksana. Dalam ajang yang diikuti ratusan atlit pelajar se Sumatera Utara ini, Kontingen Pakpak Bharat berhasil mengumpulkan total 2 medali emas, 1 medali perak dan 4 medali perunggu.

Raihan medali ini diperoleh diantaranya melalui Cabang Olahraga Atletik atas nama Rohma Banurea yang turun pada lomba jalan cepat 5000 m (Medali emas), Cabang Olahraga Tinju atas nama Letri Wahyuni Cibro (medali emas 57 kg putri), Kiki Elfriani Tumangger (medali perak 50kg), Alvaro Hengki Cibro dan Eykel Pidonta Cibro masing-masing medali perunggu. Sementara dari cabang olah raga karate berhasil menyabet dua medali Perunggu (Michael Dellon Barcelona Solin dan Nicholas Messi Tumba Solin)

Pada Pekan Olahraga Provinsi Sumatera Utara Tahun 2024 Kabupaten Pakpak Bharat Mengikuti 4 Cabang Olahraga yakni Atletik, Taekwondo, Karate dan Tinju dengan kekuatan 16 orang atlit dan empat pelatih serta tim official yang dipimpin oleh Kokmin Manik, S.Pd, MM sebagai Pimpinan Kontingen.

Terimakasih atas segala bentuk dukungan dan doa dari semua pihak, dari bapak Bupati Pakpak Bharat, bapak Franc Bernhard Tumanggor atas dukungan penuh yang kami terima dalam event ini, ucap Kokmin Manik.
editor ( L padang)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Meski Dari Segala Rangkaian Kegiatan Pelaksanaan Besemah Expo Ke-XXI Resmi Telah di Tutup Oleh Pemerintah Kota Pagar Alam.
Sat Samapta Polres Tanah Karo Intensifkan Patroli Dialogis dan Pengamanan Sholat Jumat
Cegah Karhutla, Polsek Tigapanah Bersama TNI dan Manggala Agni Gelar Patroli Terpadu
Diduga Aparat Penegak Hukum Menghalangin Tugas Jurnalistik Panai Tengah.
Cegah Karhutla, Polsek Tigapanah Bersama TNI dan Manggala Agni Gelar Patroli Terpadu
Tingkatkan kepatuhan terhadap Aspek Safety, Pertamina Patra Niaga gelar sertifikasi Safetyman untuk Pengawas SPBU di Wilayah Lampung
Minisoccer Kapolda Lampung Cup 2025 Resmi Dibuka, Ajang Solidaritas dan Sportivitas
Satsamapta Polres Tanah Karo Intensifkan Patroli Dialogis, Wujudkan Karo Aman dari Kejahatan

Berita Terkait

Sabtu, 5 Juli 2025 - 05:37 WIB

Meski Dari Segala Rangkaian Kegiatan Pelaksanaan Besemah Expo Ke-XXI Resmi Telah di Tutup Oleh Pemerintah Kota Pagar Alam.

Jumat, 4 Juli 2025 - 22:16 WIB

Sat Samapta Polres Tanah Karo Intensifkan Patroli Dialogis dan Pengamanan Sholat Jumat

Jumat, 4 Juli 2025 - 22:07 WIB

Diduga Aparat Penegak Hukum Menghalangin Tugas Jurnalistik Panai Tengah.

Jumat, 4 Juli 2025 - 22:05 WIB

Cegah Karhutla, Polsek Tigapanah Bersama TNI dan Manggala Agni Gelar Patroli Terpadu

Jumat, 4 Juli 2025 - 21:36 WIB

Tingkatkan kepatuhan terhadap Aspek Safety, Pertamina Patra Niaga gelar sertifikasi Safetyman untuk Pengawas SPBU di Wilayah Lampung

Berita Terbaru