Bappeda Litbang Gelar Rapat Pembahasan Dokumen RPJMD 2025 -2029 ‎

Rabu, 28 Mei 2025 - 16:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

‎Indramayu mbs,- Dalam rangka mempersiapkan proses pembahasan dokumen Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Indramayu Tahun 2025–2029 bersama DPRD, Bappeda-Litbang Kabupaten Indramayu menggelar rapat internal pada Selasa, 27 Mei 2025 bertempat di Ruang Rapat Kepala Bappeda-Litbang.

‎Rapat dipimpin langsung oleh Kepala Bappeda-Litbang Kabupaten Indramayu, dan dihadiri oleh Sekretaris Bappeda-Litbang serta seluruh Kepala Bidang di lingkungan Bappeda-Litbang.

‎Kegiatan ini difokuskan pada penyiapan materi dan dokumen RJMD 2025-2029 untuk menghadapi pembahasan bersama DPRD. Kepala Bappeda-Litbang Dra. CH. Iin Indrayati, M.Si. menekankan bahwa,” Pentingnya konsolidasi internal yang solid agar seluruh substansi dalam dokumen RPJMD dapat dipahami secara utuh dan disampaikan secara tepat dalam forum pembahasan legislatif.” Ujar Iin Indrayati.

‎Dokumen RPJMD 2025–2029 ini akan menjadi pedoman pembangunan daerah lima tahun ke depan, sehingga proses penyusunannya membutuhkan ketelitian, integrasi lintas sektor, serta sinergi yang kuat antara eksekutif dan legislatif.

‎Dengan adanya rapat ini, Bappeda-Litbang berkomitmen untuk memastikan bahwa proses pembahasan RPJMD berjalan lancar, terarah, dan tepat waktu, sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

(Thoha)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Media Mitra Mabes.Com LOMBOK NTB Curian Motor tgl 0/0,,5/2025,Desa Bodak  Kec ,Praya NTB
Pemerintahan Desa Tanjung Dalam Bentuk Struktur Kepengurusan Koperasi Merah Putih
FENOMENA DUNIA JURNALISTIK SEMAKIN GADUH DAN AROGAN
Polres Rohul Tangkap 3 Pelaku Diduga Pembakar 10 Hektare Lahan HPT di Tanjung Medan
Pemdes Sumber Makmur Giat Penanaman Palawija Dan Sayuran Di Kebun PKK 
Meriahkan Acara 17 Agustus Desa Sumber Makmur Adakan Perlombaan 
Pemdes Sumber Makmur Berikan Honor Untuk Semua Para Kader, Perangkat dan BPD Triwulan I
Pemasangan Baleho Himbauan Bhabinkamtibmas Desa Sumber Makmur, Tingkatkan Kewaspadaan

Berita Terkait

Kamis, 29 Mei 2025 - 21:57 WIB

Media Mitra Mabes.Com LOMBOK NTB Curian Motor tgl 0/0,,5/2025,Desa Bodak  Kec ,Praya NTB

Kamis, 29 Mei 2025 - 20:57 WIB

Pemerintahan Desa Tanjung Dalam Bentuk Struktur Kepengurusan Koperasi Merah Putih

Kamis, 29 Mei 2025 - 20:49 WIB

FENOMENA DUNIA JURNALISTIK SEMAKIN GADUH DAN AROGAN

Kamis, 29 Mei 2025 - 20:46 WIB

Polres Rohul Tangkap 3 Pelaku Diduga Pembakar 10 Hektare Lahan HPT di Tanjung Medan

Kamis, 29 Mei 2025 - 20:43 WIB

Pemdes Sumber Makmur Giat Penanaman Palawija Dan Sayuran Di Kebun PKK 

Berita Terbaru

Berita

FENOMENA DUNIA JURNALISTIK SEMAKIN GADUH DAN AROGAN

Kamis, 29 Mei 2025 - 20:49 WIB