Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Sukra Intensifkan Patroli Ngabuburit

Jumat, 29 Maret 2024 - 23:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Indramayu, Mitramabes.com – Polsek Sukra, jajaran Polres Indramayu Polda Jabar terus meningkatkan kegiatan patroli ngabuburit sebagai langkah antisipasi terhadap potensi tindak kejahatan seperti Curas, Curat dan Curanmor serta gangguan kamtibmas lainnya.

Patroli tersebut dilakukan pada Jumat sore (29/3/2024) di wilayah hukum Polsek Sukra.

Kapolres Indramayu, AKBP M. Fahri Siregar melalui Kapolsek Sukra, Iptu Rudi Hartono, mengatakan patroli sore ini merupakan bagian dari upaya Polsek Sukra untuk menjaga situasi keamanan dan ketertiban di wilayahnya, terutama selama bulan suci Ramadhan.

Dalam patroli tersebut, anggota Polsek Sukra melakukan pengawasan di berbagai titik strategis seperti pusat keramaian dan tempat-tempat lain yang dianggap rawan terjadinya gangguan kamtibmas.

Patroli ngabuburit ini dilakukan untuk memberikan rasa aman bagi warga yang sedang ngabuburit atau beraktivitas di luar rumah.

“Kami berupaya untuk mencegah dan mengantisipasi potensi gangguan kamtibmas agar masyarakat dapat menjalankan ibadah dengan tenang dan nyaman,” ungkap Iptu Rudi Hartono didampingi Kasi Humas Polres Indramayu, AKP Saefullah.

Kapolsek Sukra juga mengajak seluruh masyarakat untuk berperan aktif dalam menjaga keamanan lingkungan sekitar.

Dengan kerjasama antara kepolisian dan masyarakat, diharapkan tercipta lingkungan yang aman, damai, dan kondusif selama bulan suci Ramadhan maupun seterusnya, tambahnya.

(Abid)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

King naga sebagai Ketua LSM GMBI Distrik Lebak , Mengucapkan Selamat Hari Bayangkara POLRI ke – 79 tagal 1juli 202
Polsek Cibadak Meriahkan HUT Bhayangkara ke-79 dengan Panjat Pinang dan Lomba Anak-Anak 01/07/2025
PEMERINTAH DESA TELUK RHU UCAPKAN SELAMAT HARI BHAYANGKARA KE-79
PJ KADES MAKERUH, AHADUN, PIMPIN GOTONG ROYONG PERBAIKAN JALAN POROS DESA
Letkol Inf Irfan Hade Fitianto Jabat Dandim 0116 ,/ Nara Gantikan letkol Inf Fairuzzabadi, S. H 
Sekda Pakpak Bharat Melaksanakan “Sosialisasi Pemanfaatan Coretax”Bagi Seluruh Pimpinan OPD Dan Para Pengusaha Yang Kena Pajak
PEMERINTAH DESA SUKA DAMAI UCAPKAN SELAMAT HARI BHAYANGKARA KE-79
PEMERINTAH DESA KADUR UCAPKAN SELAMAT HARI BHAYANGKARA KE-79

Berita Terkait

Rabu, 2 Juli 2025 - 05:35 WIB

King naga sebagai Ketua LSM GMBI Distrik Lebak , Mengucapkan Selamat Hari Bayangkara POLRI ke – 79 tagal 1juli 202

Selasa, 1 Juli 2025 - 21:50 WIB

PEMERINTAH DESA TELUK RHU UCAPKAN SELAMAT HARI BHAYANGKARA KE-79

Selasa, 1 Juli 2025 - 21:47 WIB

PJ KADES MAKERUH, AHADUN, PIMPIN GOTONG ROYONG PERBAIKAN JALAN POROS DESA

Selasa, 1 Juli 2025 - 21:30 WIB

Letkol Inf Irfan Hade Fitianto Jabat Dandim 0116 ,/ Nara Gantikan letkol Inf Fairuzzabadi, S. H 

Selasa, 1 Juli 2025 - 21:27 WIB

Sekda Pakpak Bharat Melaksanakan “Sosialisasi Pemanfaatan Coretax”Bagi Seluruh Pimpinan OPD Dan Para Pengusaha Yang Kena Pajak

Berita Terbaru