Alat Berat Di Terjunkan Guna Mempercepat Pengerjaan Jalan

Selasa, 25 Februari 2025 - 12:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tebo.mitramabes.com – Keberadaan alat ini menurut Pasiter Kodim 0416/Bute Lettu Inf Feri Erza Putra sangat membantu dalam pekerjaan, mulai dari meratakan tanah, pengangkutan, dan pemindahan bahan material, yang dapat dibantu dengan alat tersebut.

“Jelas, semua alat berat ini, sangat membantu pekerjaan kita,” ujar Lettu Inf Feri, Selasa (25/02/2025).

Jika mengandalkan tenaga manual kata Lettu Inf Feri, akan sangat memakan waktu dan tenaga. Meskipun ada Excavator, semua personil yang bertugas tetap bekerja bersama masyarakat, dengan alat seadanya, mereka tidak mau berdiam diri.

“Dalam pelaksanaannya juga, kita tak hanya mengandalkan alat berat, tetapi juga kita kerahkan seluruh Satgas dan warga,” terangnya.

Lettu Inf Feri menjelaskan, Excavator dan beberapa alat berat lainnya didatangkan untuk mempercepat, dan memaksimalkan target pembangunan fisik. Karena diharapkan pada saat TMMD ditutup nanti, semua pekerjaan akan selesai tepat waktu.

“Kami terjunkan sejumlah alat berat termasuk excavator agar guna memaksimalkan pekerjaan sasaran agar dapat selesai tepat waktu” pungkasnya.(Tim)

Editor : Socheh

Berita Terkait

*Cepat dan Sigap! Polres Pagar Alam Bekuk Pelaku Pencurian Pondok*
*Cepat dan Sigap! Polres Pagar Alam Bekuk Pelaku Pencurian Pondok*
Ketua DPC GRIB Jaya Bapak H.Jumadi kab.Nganjuk Pimpin Rapat Konsolidasi dan Evaluasi Kinerja 2026
Perkuat Kedekatan dengan Warga, Bhabinkamtibmas Polsek Secanggang Gencarkan Sambang Desa
Sat Samapta Intensifkan Patroli Blue Light, Kapolres Langkat Ajak Warga Manfaatkan Call Center 110
Kapolres Lampung Tengah Jalin Silaturahmi dan Perkuat Sinergitas dengan Pemkab
SMSI dan DPRD Tebo Bakal Turun ke Lokasi, Dugaan Alih Alur Sungai di desa Kunangan
Paguyuban Baraya Sunda Jaya Aceh Tengah, Peduli Solidaritas Bencana,

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:02 WIB

*Cepat dan Sigap! Polres Pagar Alam Bekuk Pelaku Pencurian Pondok*

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

*Cepat dan Sigap! Polres Pagar Alam Bekuk Pelaku Pencurian Pondok*

Rabu, 21 Januari 2026 - 21:28 WIB

Ketua DPC GRIB Jaya Bapak H.Jumadi kab.Nganjuk Pimpin Rapat Konsolidasi dan Evaluasi Kinerja 2026

Rabu, 21 Januari 2026 - 21:11 WIB

Perkuat Kedekatan dengan Warga, Bhabinkamtibmas Polsek Secanggang Gencarkan Sambang Desa

Rabu, 21 Januari 2026 - 21:06 WIB

Sat Samapta Intensifkan Patroli Blue Light, Kapolres Langkat Ajak Warga Manfaatkan Call Center 110

Berita Terbaru

BERITA UTAMA

Redaksi Sampaikan Klarifikasi Terkait Penggunaan Ilustrasi Gambar

Kamis, 22 Jan 2026 - 07:44 WIB