SPM Nanggroe Aceh Datangi DPP Partai Aceh Serahkan Pernyataan Sikap, Agar Partai Tidak Beri Rekomendasi Ke Calon Bupati/Walikota Terindikasi Korupsi

Rabu, 10 Juli 2024 - 22:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banda Aceh, mitramabes.com – 10 Juli 2024 – Solidaritas Pemuda Mahasiswa Nanggroe Aceh (SPM-NA) mendatangi kantor DPP Partai Aceh untuk mengirimkan Surat Pernyataan dan Rekomendasi kepada partai politik di Aceh.

Kedatangan mereka disambut oleh Suadi Sulaiman (Wakil Sekretaris Jenderal Partai Aceh), Lukman Hakim, SH (Kepala Sekretariat), dan Samsul Bahri (Ketua Pemuda, Olahraga, dan Seni Budaya).

SPM Nanggroe Aceh meminta agar partai politik di Aceh tidak memberikan Rekomendasi kepada calon Bupati/Wakil Bupati dan Walikota/Wakil Walikota yang terindikasi korupsi.

Koordinator SPM Nanggroe Aceh, Rieza Alqusri, dengan tegas menyatakan, “Kami tidak akan diam melihat korupsi yang merugikan masyarakat Aceh. Semua partai di Aceh Akan Kita Surati Satu Persatu.

Dan Hari Ini Sebagai Perdana Kita Mendatangi  Partai Aceh Sebagai Pertai Rakyat Aceh, Selanjutnya Akan KIta datangin Partai Partai Lokal maupun Partai-partai Nasional, Karna Kita berharap Kepada Ketua Ketua Partai baik lokal maupun Nasional harus menunjukkan komitmen nyata memerangi korupsi. Jangan biarkan koruptor mencoreng nama baik partai dan merugikan rakyat.”

SPM Nanggroe Aceh menegaskan bahwa mereka akan terus mengawal dan mengingatkan publik agar tidak memilih calon yang mencederai amanah rakyat. Parpol di Aceh diharapkan lebih bertanggung jawab dalam memilih calon pemimpin yang bersih dan berintegritas, demi kemajuan dan kesejahteraan masyarakat Aceh.

(RI)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Cafe Berkedok Kede Tuak , Diduga Didalamnya Ada Dayang- Datang Penghibur.
PEMASANGAN PAVING BLOCK SDN 020259 DI BONGKAR SELESAI DI KERJAKAN ADA APA!!!
Keterampilan Warga Binaan Rutan Tanjung Redeb Memukau Para Instruktur Batik Profesional
Bupati Humbahas Berikan Bantuan Korban Bencana Kebakaran Di Desa Siponjot. 
Tiga Warga Ditangkap Saat Asik Konsumsi Sabu, Kapolsek Padang Ratu :Satu Pelaku Buron
BPBD Humbahas Rehabilitasi Jalan Longsor di Desa Sampetua Onan Ganjang
Wakil Bupati Tapanuli Utara Buka FGD II RPPLH Tahun 2025: Rumuskan Isu Strategis Lingkungan Jangka Panjang, 
Dua Pelaku Pencurian Dengan Kekerasan yang Mengakibatkan Korban Meninggal Dunia Akhirnya Ditangkap Polisi, Ternyata Tetangga Sendiri

Berita Terkait

Sabtu, 5 Juli 2025 - 13:34 WIB

Cafe Berkedok Kede Tuak , Diduga Didalamnya Ada Dayang- Datang Penghibur.

Sabtu, 5 Juli 2025 - 13:08 WIB

PEMASANGAN PAVING BLOCK SDN 020259 DI BONGKAR SELESAI DI KERJAKAN ADA APA!!!

Sabtu, 5 Juli 2025 - 11:59 WIB

Keterampilan Warga Binaan Rutan Tanjung Redeb Memukau Para Instruktur Batik Profesional

Sabtu, 5 Juli 2025 - 11:39 WIB

Tiga Warga Ditangkap Saat Asik Konsumsi Sabu, Kapolsek Padang Ratu :Satu Pelaku Buron

Sabtu, 5 Juli 2025 - 11:21 WIB

BPBD Humbahas Rehabilitasi Jalan Longsor di Desa Sampetua Onan Ganjang

Berita Terbaru