Pemerintah Desa Pukur Bersama KKN Universitas Bengkulu melaksanakan Loka karya dan Gotong royong Pembangunan Lapangan Bola poli

Senin, 8 Juli 2024 - 16:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MITRA MABES,COM.(08/072024).-Pemerintah desa Pukur menerima Mahasiswa/i kelompok 09 KKN, Universitas Bengkulu, angkatan ke 102, Pemerintah desa Pukur bersama karang taruna, dan KKN Universitas Bengkulu, Melaksanakan Kegiatan Loka karya dan gotong royong pembangunan lapangan bola poli di desa pukur kecamatan Air napal kabupaten Bengkulu utara.

Kegiatan Loka karya dan gotong royong pembangunan lapangan Bola poli ini. Untuk meningkat kan minat anak muda dan warga dalam meningkat kan sportipitas bermain bola poli di desa pukur, Ketua kelompok KKN menyampaikan semoga pun kegiatan yang di lakukan mereka selama KKN di desa ini dapat bermanfaat bagi masyarakat desa Pukur.

Kepala desa Pukur Ridwan Hadi, berpesan kepada peserta KKN UNIB Kelompok 09 desa Pukur, agar bisa menambah wawasan mereka dalam bermasyarakat dan memberi manfaat untuk masyarakat di desa Pukur.

Kepala desa juga mengatakan, semoga kehadiran KKN di desa Pukur ini, kita harapkan bisa menambah wawasan mereka dalam bermasyarakat, dan bisa membaur bersama warga di desa ini, serta dapat memberi manfaat bagi warga desa Pukur nanti nya.” kata kepala desa Pukur Ridwan Hadi.(Adv).

 

 

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Jumat Bersih, Kampung Mungkur Teguhkan Semangat Gotong Royong,kali ini di Pemakaman Umum,
Bupati manerima audensi pengurus Gereja Kristen protestaan simalungun (GKPS) di Rumah Dinas Bupati pakpak bharat.
Polda Sumut Bongkar Kasus Narkotika BB 1,6 Ton Berbagai Jenis 3.970 Tersangka
Putra Lombok NTB, Andika Istu Wijaya, Sukses Tembus Dunia Sinetron Nasional
Tak Terima Di Remehkan, Ratusan Jurnalis Bekasi Raya Desak Gubernur Jawa Barat Klarifikasi Terkait Statemen Tidak Ingin Kerjasama Dengan Media
Upaya Polres Samosir Bersama Instansi Terkait Mengendalikan Kebakaran Lahan Perbukitan Turpuk Limbong Kecamatan Harian
Operasi Jaran Lodaya 2025, Polres Indramayu Bekuk Pelaku Curat dan Curas
Polres Indramayu Ungkap Kasus TPPO, Satu Tersangka Diamankan

Berita Terkait

Jumat, 4 Juli 2025 - 11:03 WIB

Jumat Bersih, Kampung Mungkur Teguhkan Semangat Gotong Royong,kali ini di Pemakaman Umum,

Jumat, 4 Juli 2025 - 09:14 WIB

Bupati manerima audensi pengurus Gereja Kristen protestaan simalungun (GKPS) di Rumah Dinas Bupati pakpak bharat.

Jumat, 4 Juli 2025 - 08:24 WIB

Polda Sumut Bongkar Kasus Narkotika BB 1,6 Ton Berbagai Jenis 3.970 Tersangka

Kamis, 3 Juli 2025 - 21:19 WIB

Putra Lombok NTB, Andika Istu Wijaya, Sukses Tembus Dunia Sinetron Nasional

Kamis, 3 Juli 2025 - 19:10 WIB

Tak Terima Di Remehkan, Ratusan Jurnalis Bekasi Raya Desak Gubernur Jawa Barat Klarifikasi Terkait Statemen Tidak Ingin Kerjasama Dengan Media

Berita Terbaru

NASIONAL

DPC Perempuan Bangsa Gelar Muscalub Dan Raker DPC PB

Jumat, 4 Jul 2025 - 11:03 WIB