Polres Dairi Gelar Upacara serah terima jabatan 6 Orang PJU Polres Dairi dan kenaikan pangkat personil

Selasa, 2 Juli 2024 - 20:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mitra mabes com Dairi — Kapolres Dairi, AKBP Agus Bahari melaksanakan serah terima jabatan kepada 6 orang PJU yang akan pindah tugas di Mapolres Dairi, selasa (2/7/2024).

Upacara serah terima jabatan tersebut di laksanakan di halaman Mapolres Dairi,sekaligus upacara kenaikan pangkat para personil bintara.

Kepada personil yang lama, kapolres Dairi, AKBP Agus Bahari mengucapkan terimakasih kepada personil yang telah mengemban tugas dalam membantu pelaksanaan di Polres Dairi.

Demikian juga kepala Bhayangkari yang telah mendukung pelaksana tugas para suami, Ujarnya.

Sementara itu ,kepada PJU yang baru,mengucapkan selamat bertugas di polres Dairi, dan segera menyesuaikan diri dan kondisi serta situasi yang terjadi di kabupaten Dairi.

Serta jaga situasi yang kondusif di tengah-tengah masyarakat dan dalam lingkungan kerja di mana saudara bertugas,tutupnya.

Kegiatan di tutup dengan penyiraman para personil yang mendapat kenaikan pangkat, sebagai bentuk tradisi yang rutin di lakukan.
Editor Hasmar

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Satsamapta Polres Tanah Karo Gelar Patroli Dialogis, Wujudkan Malam Aman dan Nyaman di Kabanjahe
Polres Tanah Karo Tangkap Pelaku Pencurian Barang di Dalam Mobil Parkir, Tersangka Ditangkap di Medan Tuntungan
Persyaratan Jadi Kepala Puskesmas: Wajib Penuhi 5 Point Ini 
Pemkab Rohul Serahkan SK 1.461 PPPK Tahap I Formasi Tahun 2024. 
Polda Lampung Sukses Gelar Lomba Menembak Hari Bhayangkara, Ini Para Pemenangnya
Polsek Terbanggi Besar Bersama Warga Tangkap Pelaku Curat di Kandang Ayam, Tiga Lainnya Buron
Tim Afkab Bungo Mampu Meraih 3 Point Di Kompetisi Liga Nusantara Women’s 2025
Warga tanjung barat,meminta tim Tipidter mabes polri tangkap pelaku Penjual Obat Keras Berkedok Warung UMKM

Berita Terkait

Sabtu, 5 Juli 2025 - 21:32 WIB

Satsamapta Polres Tanah Karo Gelar Patroli Dialogis, Wujudkan Malam Aman dan Nyaman di Kabanjahe

Sabtu, 5 Juli 2025 - 21:28 WIB

Polres Tanah Karo Tangkap Pelaku Pencurian Barang di Dalam Mobil Parkir, Tersangka Ditangkap di Medan Tuntungan

Sabtu, 5 Juli 2025 - 20:32 WIB

Persyaratan Jadi Kepala Puskesmas: Wajib Penuhi 5 Point Ini 

Sabtu, 5 Juli 2025 - 20:18 WIB

Polda Lampung Sukses Gelar Lomba Menembak Hari Bhayangkara, Ini Para Pemenangnya

Sabtu, 5 Juli 2025 - 20:03 WIB

Polsek Terbanggi Besar Bersama Warga Tangkap Pelaku Curat di Kandang Ayam, Tiga Lainnya Buron

Berita Terbaru