Semarak Jelang Hari Bhayangkara 2024, Polres Aceh Selatan Buka Pertandingan Turnamen Bola Kaki

Senin, 3 Juni 2024 - 22:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Tapak Tuan, Mitra Mabes.com – Untuk meriahkan jelang Hari Bhayangkara 1 Juli 2024, Polres Aceh Selatan buka turnamen bola Kaki antar Satker dan Polsek Jajaran, kegiatan pembukaan pertandingan bola kaki dalam rangka menyambut Hari Bhayangkara ke-78 Tahun yang di pimpin oleh Kalolres Aceh Selatan AKBP Mughi Prasetyo Habrianto diwakili Kasat Reskrim AKP Fajriadi, S.H., yang bertempat di lapangan bola ujung bate kecamatan Pasie Raja, Kabupaten Aceh Selatan, Senin, 3 Juni 2024.

Dalam kegiatan tersebut di hadiri oleh Kapolsek Pasieraja Iptu Mujiburrahman, Keuchik Gampong Ujung Bate, Para Kapolsek Jajaran dan seluruh Personel Polres Aceh Selatan yang ikut dalam turnamen tersebut.

Kasat Reskrim yang juga sebagai Ketua Panitia penyelenggara mengatakan Pertandingan sepak bola ini diikuti oleh 8 Tim melibatkan Gabungan antara Satker Polres Aceh Selatan beserta Polsek jajaran.

” Ini adalah pertandingan internal kita masing-masing tim melaksanakan dengan serius dalam artian Sportifitas dalam pelaksanakan pertandingan harus di jaga karena kegiatan kita ini untuk memeriahkan Hari Bhayangkara yang ke-78, jaga kekompakan sehingga semua bisa berjalan dengan lancar” Ucap Kasat Reskrim.

Sebelum memulai pertandingan Kapolsek Pasieraja melakukan tendangan pertama tanda pembukaan turnamen Satker Cup dalam rangka hari Bhayangkara 2024 telah di mulai.

Kasat Reskrim berharapkan dengan adanya kegiatan ini dapat meningkatkan kekompakan personel Aceh Selatan serta memeriahkan jelang hari Bhayangkara ke 78 mendatang.(S)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Cegah Bentrokan, Satgas Ops Damai Cartenz Bersama Polres Jayawijaya Berhasil Redam Keributan Dua Kelompok Jemaat Gereja
TNI-Polri Bersinergi Bersama Warga Evakuasi dan Padamkan Api Kebakaran Rumah di Lampung Tengah
Dapat Dukungan Penuh di Munas II Palu, Mahmud Marhaba Kembali Lanjutkan Kepemimpinan PJS
GUBERNUR LEMHANNAS: PJS HARUS JADI MOTOR LITERASI DIGITAL DI ERA POST-TRUTH
Bupati Kabupaten Batu Bara Menunaikan Janjinya Memperbaiki Jalan Kecamatan Nibung Hangus
Gubernur Lemhanas RI Buka Munas II PJS: Media Siber Punya Peran Strategis dalam Ketahanan Nasional
DIBUKA WABUP, PEMKAB SAMOSIR GELAR MUSRENBANG RPJMD 2025-2029
Ops Patuh Segera Digelar, Polres Aceh Tengah Ajak Tingkatkan Kesadaran Berlalu Lintas

Berita Terkait

Minggu, 13 Juli 2025 - 20:53 WIB

Cegah Bentrokan, Satgas Ops Damai Cartenz Bersama Polres Jayawijaya Berhasil Redam Keributan Dua Kelompok Jemaat Gereja

Minggu, 13 Juli 2025 - 20:25 WIB

TNI-Polri Bersinergi Bersama Warga Evakuasi dan Padamkan Api Kebakaran Rumah di Lampung Tengah

Minggu, 13 Juli 2025 - 19:45 WIB

Dapat Dukungan Penuh di Munas II Palu, Mahmud Marhaba Kembali Lanjutkan Kepemimpinan PJS

Minggu, 13 Juli 2025 - 19:35 WIB

GUBERNUR LEMHANNAS: PJS HARUS JADI MOTOR LITERASI DIGITAL DI ERA POST-TRUTH

Minggu, 13 Juli 2025 - 19:24 WIB

Gubernur Lemhanas RI Buka Munas II PJS: Media Siber Punya Peran Strategis dalam Ketahanan Nasional

Berita Terbaru