SATLANTAS POLRES BENGKULU UTARA POLDA BENGKULU LAKSANAKAN PENGAWALAN KOMUNITAS SEPEDA MOTOR RX KING

Sabtu, 25 Mei 2024 - 21:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MITRA MABES COM.Bengkulu Utara, 25 Mei 2024 – Puluhan unit sepeda motor Yamaha RX King dikawal oleh Satlantas Polres Bengkulu Utara Polda Bengkulu pada hari ini, Sabtu, 25 Mei 2024, sekitar pukul 17.00 WIB.

Kegiatan pengawalan ini dilakukan dalam rangka menjaga keamanan dan kelancaran komunitas RX King yang sedang melakukan Rolling City Niki Nations Tour di wilayah Bengkulu Utara.

Menurut Kapolres Bengkulu Utara AKBP Lambe Patabang Birana, S.I.K., M.H., melalui Kasat Lantas IPTU Ayu Sekar Sari Kuraisin, S.Tr.K., S.I.K., menerangkan bahwa pengawalan ini merupakan bentuk komitmen Polri dalam memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat, termasuk kepada komunitas otomotif.

“Polri selalu siap membantu dan mengawal komunitas yang ingin melakukan kegiatan positif, seperti touring ini,” ujar IPTU Ayu.

IPTU Ayu menambahkan bahwa pengawalan ini juga bertujuan untuk mencegah terjadinya kecelakaan lalu lintas dan menjaga kondusifitas Kamtibmas di wilayah Bengkulu Utara.

“Kami ingin memastikan bahwa komunitas RX King ini dapat melakukan touring dengan aman dan nyaman,” kata IPTU Ayu.

Para anggota komunitas RX King yang dikawal merasa senang dan berterima kasih kepada Satlantas Polres Bengkulu Utara.

“Kami sangat terbantu dengan adanya pengawalan dari Satlantas Polres Bengkulu Utara,” ujar ketua komunitas RX King yang dikawal.

Pengawalan ini merupakan wujud sinergi antara Polri dan komunitas dalam menjaga Kamtibmas.Polri berharap agar komunitas otomotif dapat selalu tertib dan mematuhi peraturan lalu lintas, sehingga dapat menciptakan Kamtibmas yang kondusif.[RuskanFanani]

Berita Terkait

Anggota DPRD Dapil II Joko Hadir Di Musrenbangcam Kecamatan Giri Mulya  
Febri Yurdiman, SE. Anggota DPRD Bengkulu utara Hadir Di Musrenbangcam Marga Sakti Sebelat.
Plt Dinkes Faizal Hadi, SKM,. M, Si,. Bersama Wakil Bupati H Sumarno, Spd. Resmikan Gedung Puskesmas Karang Pulau.
Kapolda Riau Gelorakan Sinergi Ulama-Umara saat Silaturahmi ke Ustadz Abdul Somad, Wakapolda Mohon Nasihat, Kapolres Kampar Siap Jaga Kamtibmas Bumi Serambi Mekkah!
Anggota DPRD Dapil II Musrenbangcam Kecamatan Giri Mulya  
PERTAMA DI BENGKULU UTARA PT Mitra Bisnis Keluarga Ventura menggelar Kegiatan Literasi Keuangan, Sosialisasi Program MBK dan Pemberian CSR berupa Speaker Aktif Dan Alat Kebersihan Ke19 Masjid Di Kecamatan Arga Makmur
DPRD Bengkulu utara Harmedi Rian, SM. Hadir Di Musrenbangcam RKPD 2027 Kecamatan Kerkap, Dorong Akselerasi Transformasi Ekonomi
Harmedi Rian, SM. Hadir Dalam Musrenbangcam Hulu Palik: Fokus Akselerasi Ekonomi 2027

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 22:30 WIB

Anggota DPRD Dapil II Joko Hadir Di Musrenbangcam Kecamatan Giri Mulya  

Sabtu, 24 Januari 2026 - 09:43 WIB

Plt Dinkes Faizal Hadi, SKM,. M, Si,. Bersama Wakil Bupati H Sumarno, Spd. Resmikan Gedung Puskesmas Karang Pulau.

Jumat, 23 Januari 2026 - 07:56 WIB

Kapolda Riau Gelorakan Sinergi Ulama-Umara saat Silaturahmi ke Ustadz Abdul Somad, Wakapolda Mohon Nasihat, Kapolres Kampar Siap Jaga Kamtibmas Bumi Serambi Mekkah!

Kamis, 22 Januari 2026 - 22:13 WIB

Anggota DPRD Dapil II Musrenbangcam Kecamatan Giri Mulya  

Kamis, 22 Januari 2026 - 21:25 WIB

PERTAMA DI BENGKULU UTARA PT Mitra Bisnis Keluarga Ventura menggelar Kegiatan Literasi Keuangan, Sosialisasi Program MBK dan Pemberian CSR berupa Speaker Aktif Dan Alat Kebersihan Ke19 Masjid Di Kecamatan Arga Makmur

Berita Terbaru

BERITA UTAMA

Desa Suak Palembang Gelar Kegiatan Isra Mi’raj

Sabtu, 24 Jan 2026 - 23:05 WIB