H.Sulaiman Atau Toke Leman Resmi Daftar Dan Maju Sebagai Calon Bupati Aceh Timur

Selasa, 30 April 2024 - 12:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MITRA MABES.COM  Aceh Timur-

H.Sulaiman atau yang akrab disapa (Tole) alias Toke leman salah seorang pengusaha muda dan sukses juga terkenal di Aceh Timur Resmi mengantarkan berkas bakal calon (bacalon) Bupati Aceh Timur ke Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Aceh (PA) Aceh Timur,Pada Senin sore sekitar jam 16 .00 wib (29/4/2024).

Dalam pengantaran berkas Bacalon bupati Aceh Timur tersebut ramai pendukung baik dari tokoh ulama, dari Dayah yang ada di Aceh Timur,tokoh pemuda, dari eks Kombatan gam, dari panglima Sagoe, dari masyarakat yang suka rela ikut meramaikan pengantaran berkas Bacalon bupati Aceh Timur atas nama toke leman tersebut.

Saat di wawancara oleh media Ketua Alumni Pesantren Dayah Abu Paya Pasi Abi Zain mengatakan bahwa kami mengikuti apa yang di sampaikan oleh pimpinan Dayah yaitu abu paya pasi untuk memberikan dukungan kepada H.Sulaiman atau yang akrab disapa Tole.

“Alhamdulillah hari ini kita telah mengantarkan H.Sulaiman untuk pemberkasan di kantor DPW PA Aceh Timur,”semoga Allah memberikan kelancaran kepada kita semua dan H.Tole”.pungkas Abi Zain.

Sementara H.Sulaiman Calon Bupati Aceh Timur kepada awak media mengatakan mohon dukungan kepada seluruh masyarakat Aceh Timur,hari ini kita membawa pemberkasan,semua kandidat dari partai Aceh untuk calon bupati Aceh Timur kita menunggu hasil keputusan dari provinsi DPP PA, siapapun yang akan terpilih kita siap mendukung untuk kemajuan Aceh Timur yang lebih baik lagi, semoga siapa pun yang terpilih menjadi Bupati Aceh Timur dapat membangun Aceh Timur lebih baik dan efektif baik dari segi pendidikan, pembangunan dan segi ekonomi juga dari segi keagamaan,ujar Tole calon bupati Aceh Timur dari partai Aceh.
(IW)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

KPSI Bersama Yayasan Majlis Tarbiyyatus Sughro Gelar Santunan Anak Yatim, Sunatan Massal Dan Bazar Murah
Peguron Pencak Silat Gagak Muara Gelar Pengesahan Anggota Gagak Muara Angkatan Ke-3 Satlat Graha Alana 
Dinkes Melalui Bidang Kesmas Gelar Rapat PKG Untuk Anak Sekolah 
Pemdes Sindang Gelar Pelatihan Alat Fogging,Untuk Meminimalisir Nyamuk DBD 
Usai GPI Diusir,Sekarang Kantor ParPol PPP DiUsir Juga,Selanjutnya Siapa Lagi Yang Mau Diusir ???
Usai GPI Diusir,Sekarang Kantor PDIP DiUsir Juga,Selanjutnya Siapa Lagi Yang Mau Diusir ???
Kamariah dan 4 cucu yatim Di Teupin Gajah”Menjaga Harapan di Tengah Rumah Tua
Bimtek Geuchik Aceh Timur ke Lombok Habiskan Dana Desa Rp8,7 Miliyar, Desak BPK(RI) dan Dirkrimsus Polda Aceh Turun Tangan

Berita Terkait

Minggu, 6 Juli 2025 - 11:22 WIB

KPSI Bersama Yayasan Majlis Tarbiyyatus Sughro Gelar Santunan Anak Yatim, Sunatan Massal Dan Bazar Murah

Minggu, 6 Juli 2025 - 11:10 WIB

Peguron Pencak Silat Gagak Muara Gelar Pengesahan Anggota Gagak Muara Angkatan Ke-3 Satlat Graha Alana 

Minggu, 6 Juli 2025 - 11:07 WIB

Dinkes Melalui Bidang Kesmas Gelar Rapat PKG Untuk Anak Sekolah 

Minggu, 6 Juli 2025 - 11:04 WIB

Pemdes Sindang Gelar Pelatihan Alat Fogging,Untuk Meminimalisir Nyamuk DBD 

Minggu, 6 Juli 2025 - 11:01 WIB

Usai GPI Diusir,Sekarang Kantor ParPol PPP DiUsir Juga,Selanjutnya Siapa Lagi Yang Mau Diusir ???

Berita Terbaru

BERITA UTAMA

Pengukuhan Siswa-Siswi Asrama Yayasan TB Soposurung Balige

Minggu, 6 Jul 2025 - 13:50 WIB