Wabup Hj Suwarti Terima Aspirasi Untuk Kemajuan Musi Rawas di Dalam Momen Safari Ramadhan

Senin, 25 Maret 2024 - 22:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MUSI RAWAS-SUMSEL, MBS 

Wakil Bupati (Wabup) Musi Rawas Hj. Suwarti mengatakan momen Safari Ramadhan untuk meningkatkan tali silaturahmi dan kebersamaan antara Pemerintah dengan masyarakat.

 

Oleh karena itu, dalam kesempatan ini kita bisa bertemu dan dapat bertegur sapa. Melihat masyarakat secara langsung dan mendengarkan serta menerima aspirasi terkait untuk kemajuan Musi Rawas,” ujar Suwarti saat Safari Ramadhan di Masjid Syuhada, Desa Lubuk Besar Kecamatan Tiang Pumpung Kepungut (TPK), Senin (25/3/2024).

Kehadiran Suwarti diterima hangat oleh Camat TPK beserta jajaran, serta Kades Lubuk Besar, dan para pengurus Masjid Masjid Syuhada.

Tidak hanya itu, acara tersebut juga turut dihadiri oleh Ketua TP PKK Musi Rawas H. Riza Novianto Gustam, perwakilan dari instansi pemerintah dan masyarakat setempat, menunjukkan kesatuan dan kebersamaan dalam merayakan bulan suci Ramadhan.

Acara ini juga diisi dengan tausiyah dari Ustadz Rahmat Alfian, yang memberikan pemahaman mendalam tentang makna Ramadhan serta pentingnya meningkatkan keimanan dan ketakwaan, khususnya di bulan suci ini.

Selanjutnya, pada kegiatan rutin Pemkab Musi Rawas setiap Ramadhan, Suwarti menyalurkan bantuan masjid, paket sembako berasal dari Baznas, bantuan marbot masjid, santunan anak yatim dan lansia. (ADV/BS)

 

Berita Terkait

Danrindam II/Sriwijaya Sidak Mendadak Dodik Lahat, Ini yang Jadi Sorotan Utama
Miris ! Sikap Kades Sejagung Diduga Arogan Dan Kasar Terhadap Warganya
Camat Tapung Hulu Nuryadi SE, Teguhkan Marwah Karya Tapung Hulu 
Seorang Oknum Perangkat Desa Di kecamatan Air Besi, Di Gerebek Warga sedang Berduaan Di Rumah Seorang Janda Di Kecamata lais.
Bupati Humbahas , Dr Oloan Paniaran Nababan, SH, MH Hadiri Pesta Partangiangan Pomparan Borsak Mangatasi Nababan Boru Bere (PBMNBB) ke 70, Di Nagasaribu.
Dugaan pembobolan rekening; Nasabah Bank Mekar di Banyuasin Kehilangan Uang di ATM BRI.
DPRK Komisi C Kawal Dampak PLTA Peusangan,Yuska Masudi,Tegaskan Keberpihakan ke Rakyat
Bupati Tulungagung dan Plt. Direktur RSUD dr. Iskak Hadiri Konferensi Internasional PGME 2025

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 09:22 WIB

Danrindam II/Sriwijaya Sidak Mendadak Dodik Lahat, Ini yang Jadi Sorotan Utama

Jumat, 28 November 2025 - 21:46 WIB

Miris ! Sikap Kades Sejagung Diduga Arogan Dan Kasar Terhadap Warganya

Senin, 10 November 2025 - 09:27 WIB

Camat Tapung Hulu Nuryadi SE, Teguhkan Marwah Karya Tapung Hulu 

Rabu, 29 Oktober 2025 - 11:23 WIB

Seorang Oknum Perangkat Desa Di kecamatan Air Besi, Di Gerebek Warga sedang Berduaan Di Rumah Seorang Janda Di Kecamata lais.

Selasa, 14 Oktober 2025 - 14:08 WIB

Bupati Humbahas , Dr Oloan Paniaran Nababan, SH, MH Hadiri Pesta Partangiangan Pomparan Borsak Mangatasi Nababan Boru Bere (PBMNBB) ke 70, Di Nagasaribu.

Berita Terbaru