Tanggapan Ketua DPRD Kota Lubuklinggau, Atas Informasi Pencalonan Dirinya Maju Di Pilkada 2024 !

Sabtu, 30 Maret 2024 - 08:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lubuklinggau – Sumatera Selatan, MBS

Ketua DPRD Kota Lubuklinggau H. Rodi Wijaya namanya cukup santer dalam bursa pencalonan Walikota Lubuklinggau 2024. Pria yang menjabat sebagai Ketua DPRD Lubuklinggau ini mengaku masih menunggu PKPU terkait pencalonan Pilkada Lubuklinggau.

Rodi menyatakan, jika dia masih menunggu momentum dan PKPU terkait keputusan dia ikut maju dalam Pilkada serentak 2024 atau tidak.

Sebagai orang politik, kita harus berikan pendidikan positif. Politik tidak jahat, tapi harus santun, saling menghargai, boleh ambisi tapi tidak ambisius. Orang politik yang tidak memberikan pendidikan politik, itu bukan politik,,,,tutur pak ketua.

Terkait rencana pencalonannya, kepada awak media Rodi mengatakan, setiap partai ada aturan dasar, tidak boleh mendahului. ‘’Persiapan boleh, tapi tetap menunggu keputusan dan petunjuk dari pusat.

Di media sosial, Rodi marak disandingkan dengan Suhada. Slogan yang diangkat Ro-Da. ‘’Itu hanya simpatisan saja, kalau dari internal kami tidak ada yang bikin itu. Kami terimakasih dengan para simpatisan yang sudah memberikan support”.

Namun, Rodi Wijaya mengaku akan memberikan informasi lagi seusai melakukan pembahasan di Jakarta. “Saya saat ini sedang di Jakarta, rencana ada pertemuan. Nanti akan saya kabari lagi setelah pertemuan,“Tutupnya. (ADV/BS)

 

Berita Terkait

Danrindam II/Sriwijaya Sidak Mendadak Dodik Lahat, Ini yang Jadi Sorotan Utama
Miris ! Sikap Kades Sejagung Diduga Arogan Dan Kasar Terhadap Warganya
Camat Tapung Hulu Nuryadi SE, Teguhkan Marwah Karya Tapung Hulu 
Seorang Oknum Perangkat Desa Di kecamatan Air Besi, Di Gerebek Warga sedang Berduaan Di Rumah Seorang Janda Di Kecamata lais.
Bupati Humbahas , Dr Oloan Paniaran Nababan, SH, MH Hadiri Pesta Partangiangan Pomparan Borsak Mangatasi Nababan Boru Bere (PBMNBB) ke 70, Di Nagasaribu.
Dugaan pembobolan rekening; Nasabah Bank Mekar di Banyuasin Kehilangan Uang di ATM BRI.
DPRK Komisi C Kawal Dampak PLTA Peusangan,Yuska Masudi,Tegaskan Keberpihakan ke Rakyat
Bupati Tulungagung dan Plt. Direktur RSUD dr. Iskak Hadiri Konferensi Internasional PGME 2025

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 09:22 WIB

Danrindam II/Sriwijaya Sidak Mendadak Dodik Lahat, Ini yang Jadi Sorotan Utama

Jumat, 28 November 2025 - 21:46 WIB

Miris ! Sikap Kades Sejagung Diduga Arogan Dan Kasar Terhadap Warganya

Senin, 10 November 2025 - 09:27 WIB

Camat Tapung Hulu Nuryadi SE, Teguhkan Marwah Karya Tapung Hulu 

Rabu, 29 Oktober 2025 - 11:23 WIB

Seorang Oknum Perangkat Desa Di kecamatan Air Besi, Di Gerebek Warga sedang Berduaan Di Rumah Seorang Janda Di Kecamata lais.

Selasa, 14 Oktober 2025 - 14:08 WIB

Bupati Humbahas , Dr Oloan Paniaran Nababan, SH, MH Hadiri Pesta Partangiangan Pomparan Borsak Mangatasi Nababan Boru Bere (PBMNBB) ke 70, Di Nagasaribu.

Berita Terbaru