Polres Tanah Karo Terima Kunjungan Komisi I DPRD Kabupaten Lantkat, Bahae Kenakalan Remaja dan Keamanan Daerah

Jumat, 11 Juli 2025 - 10:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabanjahe Tanah Karo MBS Com  Polres Tanah Karo menerima kunjungan kerja Komisi I DPRD Kabupaten Langkat dalam rangka konsultasi dan koordinasi terkait keamanan daerah, khususnya dalam mengantisipasi kenakalan remaja, pada Kamis(10/6) pukul 11.20 WIB di Aula Purpur Sage Tantya Sudhirajati Mapolres Tanah Karo.

“Rombongan Komisi I DPRD Langkat dipimpin langsung oleh Ketua Komisi, Indra Bakti Surbakti, SE, didampingi Wakil Ketua Edi Bahagia, S.IP, Sekretaris Donny Setha, ST, SH, MH, serta anggota: Aga Satria Purba, SH, Mardanta Sitepu, SE, Joni Sitepu, Zulhijar, S.Pd, dan Zulkarnain, SE. Kegiatan turut dihadiri personel Polres Tanah Karo dan staf Komisi I DPRD Langkat.

“Waka Polres Tanah Karo, Kompol Zulham, S.H., S.Kom., M.H., M.M., membuka kegiatan dengan menyampaikan apresiasi dan selamat datang kepada rombongan. Dalam paparannya, Kompol Zulham menjelaskan dinamika keamanan di Kabupaten Karo yang merupakan wilayah tujuan wisata, termasuk bagi kalangan remaja.

“Kami melihat banyak remaja yang melakukan aktivitas seperti perkemahan tanpa sepengetahuan orang tua dan beberapa di antaranya terlibat kenakalan atau bahkan tindak pidana karena ikut ikutan, terpaksa, atau kebutuhan ekonomi,” jelasnya.

“Lebih lanjut, Waka Polres mengungkapkan inisiatif Polres Tanah Karo untuk menjadikan Desa Sampun di Kecamatan Dolat Rayat sebagai desa percontohan tingkat nasional dalam menciptakan lingkungan tanpa kejahatan.

“Untuk menjadikan desa aman, diperlukan komitmen bersama. Hukum tidak pernah membenci orangnya, tetapi perbuatannya,” tegas Kompol Zulham.

“Polres Tanah Karo juga menyatakan kesiapannya untuk terus membangun koordinasi dan sinergi dengan DPRD Langkat, khususnya Komisi I, dalam upaya menciptakan keamanan yang kondusif lintas daerah.

“Menanggapi paparan tersebut, Ketua Komisi I DPRD Langkat, Indra Bakti Surbakti, SE, menyampaikan terima kasih atas sambutan hangat dan diskusi yang produktif dengan jajaran Polres Tanah Karo.

(Musa Tampubolon)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Cegah Aksi Kejahatan Jalanan dan Balap Liar, Polres Lampung Tengah Gelar Patroli KRYD
Polsek Pelepat Ilir Gelar Penanaman Jagung Serentak Kuartal III, Dukungan untuk Swasembada Pangan 2025
Irwil III Itwasum Polri Tinjau Lahan Ketahanan Pangan Polres Lampung Timur
Polres Tanah Karo Ikuti Zoom Meeting Ground Breaking SPPG Jajaran Polda Sumut, Dukung Program Nasional Makan Bergizi Gratis untuk Anak Sekolah
🎙️ HIMBAUAN UNTUK MASYARAKAT SUMATERA UTARA KHUSUSNYA WARGA TANAH KARO
IPERWAKIM lahir untuk mensinergikan insan  Media dengan dunia Industri
RUDY SUSMANTO pimpin Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Bogor Penetapan Tiga Rancangan Peraturan Daerah.
Tekab 308 Presisi Polsek Bumi Ratu Nuban Amankan Pria Bawa Pisau Garpu, Diduga Hendak Curi Motor!

Berita Terkait

Minggu, 13 Juli 2025 - 09:27 WIB

Cegah Aksi Kejahatan Jalanan dan Balap Liar, Polres Lampung Tengah Gelar Patroli KRYD

Minggu, 13 Juli 2025 - 09:13 WIB

Polsek Pelepat Ilir Gelar Penanaman Jagung Serentak Kuartal III, Dukungan untuk Swasembada Pangan 2025

Minggu, 13 Juli 2025 - 02:42 WIB

Polres Tanah Karo Ikuti Zoom Meeting Ground Breaking SPPG Jajaran Polda Sumut, Dukung Program Nasional Makan Bergizi Gratis untuk Anak Sekolah

Minggu, 13 Juli 2025 - 02:39 WIB

🎙️ HIMBAUAN UNTUK MASYARAKAT SUMATERA UTARA KHUSUSNYA WARGA TANAH KARO

Minggu, 13 Juli 2025 - 02:11 WIB

IPERWAKIM lahir untuk mensinergikan insan  Media dengan dunia Industri

Berita Terbaru