Danramil 03/Berastagi Kerahkan Babinsanya Bersama Personel Polsek Bantu Damkar Kab. Karo Padamkan Kebakaran Kedai Dan Bengkel

Kamis, 3 Juli 2025 - 09:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Karo Mitra mabes. Rabu 02/07/2025. Danramil 03/Berastagi jajaran Kodim 0205/Tahan Karo Mayor Cke Vincent Bangun kerahkan para Babinsa Serka Sujianto, Sertu Lingom Sirait, Sertu Mahadi, Sertu Tulus Siahaan, Serda Hendi Widodo dan Koptu Setiadi Gunawan bersinergi dengan Perosnel Polsek Berastagi jajaran Polrss Tanah Karo untuk membantu 5 Unit Mobil Pemadam Kebakaran (Damkar) Pemkab Karo dan Kec. Berastagi untuk memadamkan api kebakaran yang melalap 2 Unit Toko/Kedai dan 1 Unit Bengkel Sepeda.

Sinergi TNI dan Polri kembali terbukti dalam penanganan kejadian darurat. Tampat para personel TNI dari Koramil 03/Berastagi bersama Personel Polri dari Polsek Berastagi bersama masyarakat sekitar tempat kejadian turut berjibaku membantu petugas Damkar Pemkab Karo dan Damkar Kec. Berastagi memadamkan api kebakaran.

Terjadinya kebakaran yang melalap 2 Unit Toko/Kedai dan 1 Unit Bengkel Sepeda, berlokasi di Jalan Jamin Ginting Kelurahan Tambak Lau Mulgap-II Kecamatan Berastagi Kabupaten Karo Sumatera Utara sekira pukul 08.30 WIB pagi ini (02/07), bangun tersebut terbuat dari kayu.

Permilik bangunan yang terbakar adalah Pemilik 1 unit Kedai Bapak Matius Ginting, Umur 62 tahun, Agama Kristen, Wiraswasta, Alamat Kel. Tambak Lau Mulgap-II Kec. Berastagi Kab. Karo. Pemilik usaha kedai dan bengkel sepeda Bapak Efraim Ginting (Pengusaha 2 Kel. Tambak Lau Mulgap-II Kec. Berastagi Kab. Karo, Pemilik kedai kopi Bapak Pasti Sembiring, Umur 42 tahun, Agama Kristen, Alamat Desa Ndokom Siroga Kec. Simpang empat Kab. Karo.

Keterangan dari saksi-saksi yaitu Bapak Parlindungan Marbun, Umur 56 Tahun, Pekerjaan Wiaraswasta (Mandor MPU Sitra), Alamat :Desa Rumah Berastagi Kec. Berastagi Kab. Karo. Bapak Anda Ginting, Umur 61 tahun, Agama Kristen Katolik, Petani, Alamat Desa Rumah Berastagi Kec. Berastagi Kab. Karo, dan Bapak Aseng (Tetanga sebelah), Umur 35 tahun, Agama Kristen, Pengusaha, Alamat Kel. Tambak Lau Mulgap-II Kec. Berastagi Kab. Karo.

Kata Bapak Parlindungan Marbun bahwa “Pertama kali sekira pukul 08.30 WIB saya melihat ada kobaran api yang berasal dari dalam kedai milik Bapak Efraim Ginting tepatnya di dapur api sudah berkobar besar, kemudian saya memangil Bapak Efraim lalu melihat botol bensin eceran karna selain kedai kopi sdr. Efraim juga menjual bensin eceran, terlihat api menyambar botol platik bensin eceran, melihat situasi daruta kemudian menarik keluar Bapak Efraim dan tangan sdr. Efaraim mengalami luka bakar di bagian tangan, selanjutnya saya menelpon Damkar Kab. Karo, Piket Koramil 03/Berastagi dan Piket Polsek Berastagi, meberithuan terjadi kebaran”, keterangnya Pak Marbun.

Pemadaman yang dilakukan oleh Petugas Damkar dibantu TNI Polri dan adanya dukungan Masyarakat setermpat berjalan lancar, dalam pemadamana kebakaran ini turut membantu petugas Dinas Perhubungan Pemkab Karo dan Satlantas Polres Tanah Karo, tampak mereka bersinergi dalam penanggulang terjadinag kebakaran bangunan usaha milik warga, sehingga sekira pukul 09.30 WIB api kebarana sudah bisa dipadamkan, dan sambil menunggu pendinginan para petugas menyisir lokasi untuk memastikan tidak ada korban jiwa.

Dalam kejadian kebakaran bangunan mengakibatkan kerugian materiial hangusnya 2 unit toko/kedai dan 1 unit bengkel sepeda diperkirakan kerugian ditaksi sementara kira-kira Rp. 500.000,- kemuidna terdapat 1 orang yaitu Bapak Efraim Ginting mengalami luka-luka pada tangan kanan, dan dalam kejadian ini tidak ada korban jiwa, kemudian penyebab kebakaran masih diselidikan pihak Polsek Berastagi kasus.

Serka Sujianto Babinsa Koramil 03/Berastagi menertangkan “Kami selalu siap hadir membantu masyarakat, apalagi saat kondisi darurat seperti kebakaran. Koordinasi cepat antara TNI, Polri, dan Damkar sangat penting dalam penanganan seperti ini, juga kami bisa bekerja gerak cepat berkat adanya dukungan dari masyarakat yang respon dan gerak cepat membantu kami, sehingga kami bangga berada ditengah-tengan warga wilayah binaan yang Tangguh dan guyub” ujar Serka Sujinato. (Bayu_Pendim 0205/TK)

Editor. Roy karo karo.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polres Tanah Karo Ikuti Kegiatan Peningkatan Kemampuan Teknis Pengemban Strategi Polmas
Satsamapta Polres Tanah Karo Intensifkan Patroli Dialogis, Wujudkan Karo Aman dari Kejahatan
Putra Lombok NTB, Andika Istu Wijaya, Sukses Tembus Dunia Sinetron Nasional
Cut Nina Rostina Di Duga Pasukan 8 Surat Keterangan Tanah ” Ini Kata Tokoh Masyarakat”
Cut Nina Rostina Di Duga Pasukan 8 Surat Keterangan Tanah ” Ini Kata Tokoh Masyarakat”
Ratusan Masyarakat Desa Buket Linteung Bersilaturahmi ke Rumah Anggota DPRK
Polda Lampung Gelar Syukuran HUT Bhayangkara ke-79, Pekon Lugusari Raih Penghargaan Lomba Tiga Pilar
Polda Lampung Gelar Rakernis Fungsi Keuangan T.A. 2025 dan Beri Apresiasi Satker Berprestasi

Berita Terkait

Kamis, 3 Juli 2025 - 22:31 WIB

Polres Tanah Karo Ikuti Kegiatan Peningkatan Kemampuan Teknis Pengemban Strategi Polmas

Kamis, 3 Juli 2025 - 22:28 WIB

Satsamapta Polres Tanah Karo Intensifkan Patroli Dialogis, Wujudkan Karo Aman dari Kejahatan

Kamis, 3 Juli 2025 - 21:35 WIB

Putra Lombok NTB, Andika Istu Wijaya, Sukses Tembus Dunia Sinetron Nasional

Kamis, 3 Juli 2025 - 21:29 WIB

Cut Nina Rostina Di Duga Pasukan 8 Surat Keterangan Tanah ” Ini Kata Tokoh Masyarakat”

Kamis, 3 Juli 2025 - 20:50 WIB

Cut Nina Rostina Di Duga Pasukan 8 Surat Keterangan Tanah ” Ini Kata Tokoh Masyarakat”

Berita Terbaru