Rapat Paripurna Memperingati Hari Jadi ke-77 Provinsi Sumut

Selasa, 15 April 2025 - 18:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mitramabes.com- Sumatra Utara, Medan- Bupati Batu Bara H. Baharuddin Siagian, SH, M.Si menghadiri Rapat Paripurna DPRD Provinsi Sumatera Utara, yang Memperingati Hari Jadi ke-77 Provinsi Sumatera Utara.

Rapat digelar di Ruang Rapat Paripurna DPRD Provinsi Sumatera Utara Jl. Imam Bonjol No.5, Petisah Tengah, Kec. Medan Petisah, Kota Medan, Selasa 15/04/2025.

Dengan usianya yang ke-77 tahun, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut), semakin mengukuhkan komitmennya untuk terus berkontribusi mewujudkan Indonesia Emas 2045. Antara lain dengan memanfaatkan seluruh potensi dan sumber daya daerah secara maksimal.

Dalam sambutannya Gubernur Sumut Bobby Afif Nasution menuangkan visi yang berkaitan kolaborasi Sumut berkah menuju Sumatera Utara unggul, maju dan berkelanjutan yang didalamnya ada berbagai program kegiatan yang semuanya berorientasi untuk kemajuan.

Dalam kesempatan ini Gubernur menyerahkan cinderamata kepada mantan gubernur, wakil gubernur, dan Sekda Provinsi Sumatera Utara.

Kegiatan diakhiri dengan pemotongan nasi tumpeng yang memiliki makna kebersamaan, gotong royong, dan rasa syukur. (Albs)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polsek Balongan Tingkatkan Patroli Malam, Beri Rasa Aman Masyarakat
Polsek Kandanghaur Sisir Jalur Pantura Saat Patroli Antisipasi Kejahatan Jalanan dan Geng Motor
Korem 044/Gapo Gelar Pemeriksaan Kesehatan Mata Bagi Prajurit, PNS, Dan Persit
Penentuan Usaha Produktif Kemitraan Konsesi Hutan oleh Kelompok Tani Hutan
Lpk Moderen Mandiri Group Bengkulu utara, Gelar Wisuda D1 Komputer Angkatan ke 20 Tahun 2025, Sebanyak 35 wisudawan/wisudawati Di Gedung Serba guna SD Model
Forkopimcam Jatibarang Matangkan Kesiapsiagaan Hadapi Bencana
Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Batubara Sampaikan Nota Ranperda tentang Penyelenggaraan Sistem Penyediaan Air Minum
Kades Ultimatum Mitra Kenes Soal Gaji Petani

Berita Terkait

Senin, 24 November 2025 - 10:25 WIB

Polsek Balongan Tingkatkan Patroli Malam, Beri Rasa Aman Masyarakat

Senin, 24 November 2025 - 10:22 WIB

Polsek Kandanghaur Sisir Jalur Pantura Saat Patroli Antisipasi Kejahatan Jalanan dan Geng Motor

Kamis, 20 November 2025 - 22:37 WIB

Korem 044/Gapo Gelar Pemeriksaan Kesehatan Mata Bagi Prajurit, PNS, Dan Persit

Kamis, 20 November 2025 - 21:19 WIB

Penentuan Usaha Produktif Kemitraan Konsesi Hutan oleh Kelompok Tani Hutan

Kamis, 20 November 2025 - 13:25 WIB

Lpk Moderen Mandiri Group Bengkulu utara, Gelar Wisuda D1 Komputer Angkatan ke 20 Tahun 2025, Sebanyak 35 wisudawan/wisudawati Di Gedung Serba guna SD Model

Berita Terbaru