Kapolres Kampar: Penanaman Pohon Menandai Bahwa Pesan Tersendiri Bagi Kita

Minggu, 13 April 2025 - 20:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANGKINANG, mitramabes.com. Selain kegiatan Karhutla Fun Run 5 K, Polres Kampar juga melaksanakan penanaman pohon di Taman Kota Bangkinang, pada Ahad (13/4/2025) pagi.

Diungkapkan Kapolres Kampar AKBP Mihardi kegiatan Karhutla Fun run dan penanaman pohon ini membawa pesan bahwa pohon yang rimbun adalah tempat kita berlindung, dan akarnya yang kuat adalah tempat kita bersandar.

Melalui kegiatan ini, kita ingin menanamkan kesadaran bahwa hutan bukan hanya milik kita saat ini, tetapi juga milik anak cucu kita. Maka harus kita wariskan dalam kondisi yang lestari dan berkelanjutan,” tegas AKBP Mihardi.

Lebih Lanjut, Kapolres menjelaskan bahwa Karhutla Fun Run merupakan bagian dari langkah preventif dalam menghadapi musim kemarau yang rawan kebakaran.

“Kegiatan ini bukan hanya olahraga, tetapi juga bentuk sosialisasi kepada masyarakat agar lebih peduli terhadap lingkungan, khususnya dalam mencegah karhutla di wilayah Kabupaten Kampar. Harapannya, tahun ini Kampar bisa bebas dari kebakaran hutan dan lahan,” jelas Kapolres.

Usai melakukan penanaman pohon di Taman Kota Bangkinang, Jalan Prof HM Yamin SH, Kelurahan Langgini, Kecamatan Bangkinang Kota, Kabupaten Kampar.

Tiba dititik finis, Bupati, Wabup dan Forkopimda Kampar langsung menuju tempat istirahat dan menikmati kudapan yang telah disediakan.

Selanjutnya, usai menyantap kudapan, Bupati Kampar, Wabup dan Forkopimda menyerahkan bibit pohon kepada para Camat dan melakukan deklarasi serta menandatangani deklarasi dilanjutkan foto bersama dan acara pencabutan undian door prize yang telah disediakan.

Editor: TR Waruwu MBS

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Wabup Labuhanbatu Terima Kunjungan Entry Meeting BPK RI Terkait TBC.
KUATKAN PEMBINAAN TERITORIAL, DANREM 043/GARUDA HITAM SAMBANGI KODIM 0422/LAMPUNG BARAT
DANREM 043/GARUDA HITAM RESMIKAN DAPUR SPPG “JALAN KEHIDUPAN” DI WAY MENGAKU, LAMPUNG BARAT
Bupati Natsir Ali Terima Penghargaan API Awards 2025, Kampung Hiu Tinabo Raih Juara Terbaik Ekowisata
Bupati Hadiri Penandatanganan MOU antara kejaksaan negeri se sumut.
Bupati meninjau ereal kebun B2SA( Beragam Bergizi seimbang aman) Milik ibu ibu PKK Desa silima kuta sttu julu.
Bupati membagikan bibit jagung dan bibit padi gogo kepada kelompok tani.
PWO Aceh Utara Apresiasi Pemerintah Daerah atas Terselenggaranya Turnamen Bupati & Wakil Bupati Cup II 2025

Berita Terkait

Kamis, 20 November 2025 - 09:13 WIB

Wabup Labuhanbatu Terima Kunjungan Entry Meeting BPK RI Terkait TBC.

Kamis, 20 November 2025 - 08:05 WIB

KUATKAN PEMBINAAN TERITORIAL, DANREM 043/GARUDA HITAM SAMBANGI KODIM 0422/LAMPUNG BARAT

Kamis, 20 November 2025 - 08:01 WIB

DANREM 043/GARUDA HITAM RESMIKAN DAPUR SPPG “JALAN KEHIDUPAN” DI WAY MENGAKU, LAMPUNG BARAT

Kamis, 20 November 2025 - 05:19 WIB

Bupati Natsir Ali Terima Penghargaan API Awards 2025, Kampung Hiu Tinabo Raih Juara Terbaik Ekowisata

Kamis, 20 November 2025 - 01:14 WIB

Bupati Hadiri Penandatanganan MOU antara kejaksaan negeri se sumut.

Berita Terbaru