Satresnarkoba Polres Labuhanbatu Amankan DW alias Bopeng Terduga Pelaku Narkoba

Minggu, 13 April 2025 - 09:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

labuhanbatu mitramabes.com Satresnarkoba Polres Labuhanbatu amankan DW alias Bopeng 26 tahun Terduga Pelaku Narkoba tepatnya di belakang rumahnya yang beralamat di Dusun Siluman A Desa Tebing Linggahara Kec. Bilah Barat Kab. Labuhanbatu, Kamis 10 April 2025

 

Kapolres Labuhanbatu Akbp Choky Sentosa Meliala melalui Kasihumas Kompol Syafrudin menjelaskan berawal dari informasi masyarakat Tim Satresnarkoba Pimpinan Kasat Akp Sopar Budiman, Tim yang di Komandoi Kanit 1 Ipda Ramadhan Hilal terjun langsung ke TKP melakukan Penyelidikan.

 

Selanjutnya dilakukan penangkapan dan penggeledahan di TKP dan berhasil di lakukan penangkapan terhadap satu orang laki-laki inisial DW Alias BOPENG di belakang rumahnya kemudian ditemukan dua bungkus plastik transparan yang diduga berisi sabu-sabu yang terjatuh ditanah tidak jauh dari pelaku kemudian Tim Opsnal Melakukan Interogasi terhadapnya bahwa Narkotika jenis Sabu tersebut Benar miliknya yang di dapat dari seseorang dengan berinisial UC warga kec. Bilah Barat kab. Labuhanbatu saat ini masih dilakukan pengejaran.

 

Adapun barang bukti yang diamankan dua bungkus plastik klip transparan diduga berisikan narkotika jenis sabu-sabu dengan berat 1.69 gram bruto, dua bungkus plastik klip kosong berukuran kecil, dua buah Sekop terbuat dari pipet, satu buah Handphone Samsung warna putih, satu buah kotak plastik warna putih dan Uang pecahan diduga hasil penjualan sebesar Rp.50.000.

 

Saat ini terduga Pelaku dan barang bukti sedang berada di Polres Labuhanbatu untuk dilakukan pemeriksaan lebih lanjut. Tutup Syafrudin.

(S.gulo)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Hut Ke 14, Pekon Sukajaya Kecamatan Semaka Gelar Pangan Balak Lestarikan Budaya Lampung
Mitembeyan dan Muru Indung Cai: Merayakan Sejarah dan Melestarikan Alam,Rabu, 02 Jul 2025
Polri Aktif Dukung Pencegahan Stunting di Desa Lambar, Kapolsek Tigapanah Hadiri Sosialisasi dan Berikan Imbauan Kamtibmas
Polres Tanah Karo Ikuti Kegiatan Peningkatan Kemampuan Teknis Pengemban Strategi Polmas
BULOG Menghadiri Rapat Koordinasi Musim Tanam II (Gadu) Tahun 2025 Bersama Forkopimda 
DPC Perempuan Bangsa Gelar Muscalub Dan Raker DPC PB
Pangdam I/BB Hadiri HUT Bhayangkara ke-79, Wujud Nyata Sinergi TNI-Polri
Seluruh Wartawan Se Kabupaten Indramayu Geruduk Pendopo Bupati,Tuntut Batalkan Pengosongan GPI

Berita Terkait

Jumat, 4 Juli 2025 - 11:41 WIB

Hut Ke 14, Pekon Sukajaya Kecamatan Semaka Gelar Pangan Balak Lestarikan Budaya Lampung

Jumat, 4 Juli 2025 - 11:30 WIB

Mitembeyan dan Muru Indung Cai: Merayakan Sejarah dan Melestarikan Alam,Rabu, 02 Jul 2025

Jumat, 4 Juli 2025 - 11:13 WIB

Polri Aktif Dukung Pencegahan Stunting di Desa Lambar, Kapolsek Tigapanah Hadiri Sosialisasi dan Berikan Imbauan Kamtibmas

Jumat, 4 Juli 2025 - 11:09 WIB

Polres Tanah Karo Ikuti Kegiatan Peningkatan Kemampuan Teknis Pengemban Strategi Polmas

Jumat, 4 Juli 2025 - 11:03 WIB

DPC Perempuan Bangsa Gelar Muscalub Dan Raker DPC PB

Berita Terbaru

POLITIK

MUSYAWARAH PK PARTAI GOLKAR KECAMATAN BRANDAN BARAT

Jumat, 4 Jul 2025 - 13:46 WIB